Jelaskan cara melakukan the steal dalam permainan softball

Mengenal Posisi dan Tugas Pemain dalam Softball: Batter

  • Strike Zone. Strike Zone adalah area antara lutut pemukul [batter] hingga bagian tengah punggungnya.
  • Strike.
  • Strike Out.
  • Ball.
  • Fair Ball.
  • Foul Ball.
  • Bunt.
  • Home Run.

Apa itu Stealing softball?

Dalam melakukan stealing, seorang pelari base atau baserunner akan berlari menuju base berikutnya secara aman tanpa dimatikan oleh pemain penjaga dan bola yang dilempar oleh pitcher tidak dipukul oleh si pemukul. Adapun, pelari memulai gerakan lari ketika bola lepas dari tangan pitcher.

Teknik dasar apa saja yang harus dikuasai dalam permainan softball?

Teknik dasar olahraga softball

  • Memukul [batting/hitting] Memukul bisa menjadi bagian paling menyenangkan dalam permainan softball.
  • Menangkap [catching]
  • Melempar [throwing/pitching]
  • 4. Berlari [base running]
  • Meluncur [sliding]
  • Menjaga [fielding]

Manakah yang merupakan istilah istilah dalam olahraga softball brainly?

Jawaban:

  • Sliding: berhenti pada Base sambil menjatuhkan badan agar tidak TIK.
  • Strike : benar.
  • Ball : salah.
  • Batter: pemukul 1,2,3 dan seterusnya.
  • Runner: pelari 1,2,3 dan seterusnya.
  • Inning: 1 kali giliran memukul dan 1 kali giliran menjaga.
  • Umpire : wasit utama.
  • Pitcher : pelambung.

Apa arti istilah permainan softball di bawah ini?

Softball adalah sebuah permainan bola kecil yang dimainkan oleh dua regu atau tim. Jumlah pemain dalam masing-masing tim adalah sembilan orang. Pada permainan softball, setiap pemain di dalam tim memiliki posisi dan tugasnya masing-masing.

Apa yg dimaksud dengan steal?

Steal adalah istilah yang digunakan dalam olahraga bola basket, yang berarti mencuri bola dari lawan saat men-dribble.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan single?

Dalam salah satu definisinya, kata single mempunyai makna sama dengan kata jomlo dalam bahasa Indonesia, yaitu tidak menikah atau belum memiliki pasangan.

Apa saja teknik yang harus dipelajari dalam permainan softball brainly?

Dalam permainan softball, terdapat beberapa teknik dasar yang harus dikuasai, yakni.

  • Teknik berlari.
  • Teknik melempar bola.
  • Teknik menangkap bola.
  • Teknik memukul bola.

Pada saat melempar ayunan tangan dan langkah kaki secara bersamaan dengan berat badan bertumpu pada kaki yang di depan badan sedikit condong ke belakang di sebut?

Lemparan Atas [Overhand Throw] Pada saat melempar bola, ayunan tangan ayunan tangan dan langkah kaki secara bersamaan dengan berat badan bertumpu pada kaki yang di depan, badan sedikit condong ke belakang.

Apa yang digunakan untuk olahraga softball?

Peralatan yang digunakan untuk olahraga softball yaitu terdiri dari pemukul, bola, sarung tangan dan tempat hinggap atau bases Pemukul Softball yang terbuat dari bahan alumunium berbentuk bulat dengan bagian pegangan yang lebih kecil. Sarung tangan atau gloves memiliki ukuran yang besar dan sarung tangan tersebut terbuat dari bahan kulit.

Apakah Assist adalah singkatan untuk Softball amatir?

ASA: Ini adalah singkatan untuk Asosiasi Softball Amatir. Assist: Ketika Fielder melemparkan bola ke pemain lain dan pemain yang keluar dengan melawan tim lain. Pemain yang melempar bola mendapat assist, bagaimanapun adalah mungkin bagi dua pemain untuk mendapatkan bantuan pada bermain yang sama.

Apakah inning adalah babak permainan dalam pertandingan softball?

Istilah inning sering kita dengar dalam permainan softball, yang dimaksud dengan inning adalah babak permainan dalam pertandingan olahraga softball. Selain itu, lama permainan dalam softball ditentukan oleh inning. Adapun jumlah inning dalam pertandingan adalah tujuh.

Apakah klub merupakan waralaba dari tim softball?

Klub: ini mengacu pada waralaba dari tim softball. Klub ini adalah seseorang atau sekelompok orang yang bertanggung jawab untuk menempatkan tim bersama-sama, tim personel, pemain dan pelatih. Klub ini menyediakan lapangan dan fasilitas lain yang diperlukan, dan mewakili tim dalam hubungan dengan sisa tim di liga.

ASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATU

Permainan olah raga softball merupakan olahraga yang berasal dari luar negeri [baca sekilas sejarah] dan dalam permainannya pun sudah pasti memakai istilah-istilah dalam bahasa inggris yang bila di terjemahkan akan sedikit lama pengucapannya.

Dalam permainan softball terdapat 4 wasit yang bertugas, dimana hanya ada satu [1] wasit  utama yang disebut dengan “chipumpire” sedangkan 3 wasit lagi yang berada di base satu [firstbase], base dua [twobase] dan base tiga [thirdbase] di sebut dengan baseumpire.

Istilah-istilah dalam permainan softball lebih banyak disampaikan oleh chipumpire [wasit utama], dan seorang pemain harus juga mengetahui arti dari istilah-istilah tersebut.

Berikut ini adalah istilah-istilah yang sering digunakan dalam permainan softball ;


  1. Batter up maksudnya adalah memanggil pemain menyerang untuk mengambil posisi pemukul [batter] 
  2. On-deck maksudnya adalah untuk memanggil pemukul selanjutnya untuk bersedia pada tempat yang disediakan [on-deck] 
  3. Strike maksudnya adalah ketika seorang pitcher [pelambung] melambungkan bola dengan posisi bola bagus tetapi seorang pemukul [batter] tidak bisa memukul bola ataupun melepaskan kesempatan. Untuk seorang batter hanya di beri 3 kali kesempatan untuk strike, cara penyebutannya adalah strike one [gagal memukul satu kali], strike two [gagal memukul tiga kali] dan yang terakhir adalah batter out [tiga kali gagal memukul]
  4. Ball adalah istilah yang digunakan ketika seorang pitcher gagal melambungkan bola dengan baik. Dan ball hanya bisa di lakukan sebanyak 4 kali. 
  5. Change adalah istilah untuk pertukaran pemain dari bertahan menjadi penyerang dan dari pemain penyerang menjadi pemain bertahan.
  6. Down adalah istilah yang digunakan ketika seorang penyerang mati/gugur. 
  7. Point adalah penyebutan untuk angka yang diperoleh
  8. Batter out istilah ini digunakan jika seorang pemain gagal memukul bola sebanyak tiga kali kesempatan atau di matikan oleh pemain bertahan baik dengan bola catch ataupun dengan menyentuhkan bola ke badan pemain menyerang.
  9. Hit adalah sebutan untuk pukulan
  10. Home plate adalah nama tempat yang kita pijak di setiap base
  11. Home run adalah istilah yang digunakan jika kita mampu memukul bola hingga keluar melewati batas lapangan.
  12. Inning adalah penyebutan untuk setiap ronde atau babak

Istilah-istilah tersebut biasanya sering di ucapkan oleh seorang chipumpire. Contoh cara penyebutannya adalah

Bila permainan baru di mulai

“batter up, on-deck, nostrike [dengan mengangkat tangan kanan di genggam], noball [dengan mengangkat tangan kiri di genggam], nopoint, play”

Artinya adalah pemain pemukul silahkan ambil posisi, pemukul selanjutnya bersedia, tidak adalah bola bagus, tidak ada bola jelek, tidak ada angkat, mulai.

Kemudian ketika permainan sudah dimulai keadaan sebagai berikut;

“batter up, on-deck, strike one [tangan kanan diangkat dengan ibu jari di acungkan], two ball [tangan kiri diangkat dengan ibu jari dan jari kelingking di acungkan], two down [tangan kanan diangkat dengan jari telunjuk dan jari tengah diacungkan], one point, play”

Artinya, pemain pemukul silahkan ambil posisi, pemukul selanjutnya bersedia, satu kali pukulan gagal, dua kali bola jelek, dua pemain mati/gugur, satu angka di dapat, mulai.

Bagaimana seru bukan penyebutannya ? penyebutannya memang harus bahasa inggris karena jika kita sebutkan dengan bahasa Indonesia yang baik dan benar, maka terlalu lama.

Demikianlah apa yang saya ketahui tentang istilah – istilah yang di gunakan dalam permainan softball semoga bisa membantu kita lebih paham lagi. Jika ada yang salah dan kurang mohon kiranya untuk bisa menuliskan di kolom komentar yang telah disediakan dibawah.

Akhir kata wabilahiwaufik walhidayah wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatu

Page 2

Assalamualaikum wr wb,,,,,,,,,, Selamat malam rekan-rekan guru semua yang berada diseluruh Indonesia. Dalam dunia pendidikan bakal ada perub...

Video yang berhubungan

Ragam Lainnya

Pola Penyerangan Permainan Softball

Foto: Tim Unit Baseball-Softball Universitas Padjadjaran (UBSU) (Foto: Kanal Media Unpad)

JAKARTA-Pola penyerangan permainan softball perlu diketahui informasinya. Sama seperti olahraga jenis lain, permainan Softball juga memiliki taktik yang menjadi ciri khasnya sendiri. 

Ada dua jenis taktik dalam permainan softball yaitu taktik penyerangan dan taktik bertahan. Setiap taktik dalam permainan memiliki tujuan untuk memenangkan pertandingan oleh sebuah tim. 

Baca Juga : Sejarah dan Ukuran Lapangan Softball

Dikutip dari buku Softball dan Baseball (Teori dan dan Praktik) oleh Anggi Setia Lengkana, Rana Gustian Nugraha Sportstars merangkum informasi mengenai pola penyerangan permainan softball. 

1. Sacrifice Bunt 

Sacrifice Bunt atau pukulan tanpa ayunan adalah usaha pemukul (batter) melakukan pukulan dekat ke arah first base, pitcher atau third base. Hal ini bertujuan agar semua baserunner bisa berlari ke base berikutnya. Batter harus bisa memukul bola agar bisa jatuh tepat di base pertama.

Penggunaan taktik ini sangat tepat jika pertandingan berlangsung ketat dan selisih skor antar regu sangat kecil pada Inning terakhir belum terjadi dua out dan jika satu angka merupakan kemenangan.

Baca Juga : Pergantian Tugas Jaga dalam Permainan Softball