Apa tujuannya pemasangan filter pada budidaya ikan hias di akuarium

» Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Tujuan Mata Pelajaran Prakarya di SMP Karakteristik

» Penggunaan Material dan Media Hasil Pembelajaran

» Kompetensi Inti Kompetensi Dasar

» Bahan dan Proses Limbah Organik

» Prinsip Pengolahan Limbah Organik

» Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Organik

» Kemasan untuk Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Organik

» Kerajinan Modifikasi Paduan Bahan Limbah Organik

» Kerajinan Modifikasi dari Bahan Limbah Organik dengan Menyederhanakan atau

» Kemasan untuk Produk Kerajinan Modifikasi dari Bahan Limbah Organik

» Berkarya Kerajinan Modifikasi dari Limbah Organik

» Sumber Listrik DC Searah

» Komponen elektronika pasif i. Resistor

» Komponen elektronika aktif i. Dioda

» Jenis Produk Rekayasa Penghasil Bunyi Bersumber Arus Listrik DC dan Manfaatnya

» Peralatan Untuk Membuat Produk Rekayasa Penghasil Bunyi

» Kipas Angin Blender Jenis Produk Rekayasa Penghasil Gerak Bersumber Arus Listrik DC

» Mixer Jenis Produk Rekayasa Penghasil Gerak Bersumber Arus Listrik DC

» Peralatan Untuk Membuat Produk Rekayasa

» Membuat Perahu Mainan dengan Sumber Arus Listrik DC

» Wadah Budidaya Ikan Konsumsi

» Jenis Wadah Tempat Budidaya Ikan Konsumsi

» Persiapan Wadah Budidaya Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Budidaya Pembesaran Ikan Konsumsi

» Jenis-Jenis Ikan Konsumsi Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Tahapan Budidaya pembesaran Ikan Konsumsi

» Serealia dan Umbi Menjadi Makanan

» Pengertian Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Jenis dan Manfaat Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Jenis Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Teknik Pengolahan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Tahapan Pengolahan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Kerupuk Rengginang a. Perencanaan

» Jagung Pipil Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Tiwul Instan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Perencanaan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» PelaksanaanPembuatan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Limbah anorganik lunak Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Prinsip Pengolahan Limbah Anorganik

» Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Anorganik

» Mengenal Kerajinan dari Bahan Anorganik

» Kemasan untuk Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Anorganik

» Berkarya Kerajinan dari Limbah Anorganik a. Perencanaan

» Identiikasi Kebutuhan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Modiikasi Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Anorganik

» Kerajinan Modifikasi Paduan Bahan Limbah Anorganik

» Kerajinan Modifikasi dari Bahan Limbah Anorganik dengan Menyederhanakan atau

» Membuat Produk Rangkaian Pengubah Besaran Listrik

» Jenis Produk Rekayasa Penghasil Pengubah Besaran listrik dan Manfaatnya

» Membuat Lampu Alternatif pada Saat Mati Lampu

» Persiapan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Peralatan dan Bahan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Membuat Produk sensor Menggunakan Teknologi Kelistrikan

» Membuat Lampu Otomatis Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Gambar Rangkaian: Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Wadah Budidaya Ikan Hias

» Jenis-jenis wadah budidaya ikan hias, jenis ikan yang dibudidayakan pada wadah

» Jenis-Jenis Wadah Budidaya Ikan Hias

» Desain dan Kontruksi Wadah

» Presentasikan hasil penelusuran kelompok kamu LK-2

» Jenis-jenis wadah budidaya ikan hias, jenis ikan yang dibudidayakan pada wadah Presentasikan di muka kelas serta disimpulkan Lihat LK-3 berikut ini

» Budidaya Pemeliharaan Ikan Hias

» Jenis-jenis Ikan Hias Air Tawar

» Halfmoon setengah bulan, cupang jenis ini memiliki

» Crowntail ekor mahkota atau serit, cupang jenis ini

» Plakat Halfmoon Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Blue tangs Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Yellow Tangs Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Clownish Badut Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Butterfly ish Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Sarana Produksi dan Teknik Budidaya Ikan Hias

» Tahapan Budidaya Ikan Hias

» Jenis makanan khas Indonesia dari bahan baku olahan pangan setengah jadi dengan bentuk

» Teknik Pengolahan Jenis makanan khas Indonesia dari bahan baku olahan pangan setengah jadi dengan bentuk

» Teknik Pengolahan Makanan Panas Basah Moist Heat

» Kombinasi warna Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Bentuk, tekstur dan kekentalan

» Rasa dan suhu Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Alat saji makanan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Hiasangarnish Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Jenis dan Manfaat Penyajian

» Jenis Hasil Samping dari Bahan Pangan Serealia

» Teknik Pengolahan Jenis Hasil Samping dari Bahan Pangan Umbi

» Pengecilan ukuran Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

» Pengeringan Buku Guru Kelas 8 SMP Prakarya 2014 Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

Show more

Home » Kelas VIII » Wadah Budidaya Ikan Hias

Budidaya ikan hias dikembangkan untuk memenuhi keinginan para penggemar ikan hias dan permintaan ekspor, yang mampu menghasilkan devisa negara cukup besar. Hal ini merupkan peluang bagi pengembangan budidaya ikan hias Indonesia. Ikan hias adalah jenis yang memiliki bentuk tubuh yang unik dengan aneka warna, yang umumnya dijual sebagai ornamen (hiasan) dalam akuarium. Contoh ikan hias yang dibudidayakan antara lain: koi, neon tetra, koki, cupang, guppy, Yellow tangs, Blue tags, Clownfish dan sebagainya.

Ikan hias pada umumnya dipelihara oleh para penggemar ikan hias, mereka mengeluarkan banyak uang untuk menyalurkan hobbinya. Bagi yang sudah cinta dan hobi, biasanya orang bisa berjam-berjam duduk didepan wadah tembus pandang atau di kolam pekarangan hanya untuk memperhatikan keindahan dan warna-warni serta goyang lenggak-lenggoknya. Usaha budidaya ikan hias tidak membutuhkan lahan yang luas, memerlukan modal yang kecil dan dapat dilakukan oleh setiap orang dalam waktu yang relatif singkat. Sekarang ikan hias sudah banyak dibudidaya, beberapa alasan yang mendukung ikan hias dibudidaya, yaitu:

  1. Indonesia memiliki keanekaragaman hayati yang sangat besar, termasuk jenis-jenis ikan hias asli yang dapat dieksploitasi atau dibudidayakan. Banyak jenis ikan hias yang tersebar di wilayah perairan Indonesia, baik di air tawar, payau maupun di air laut.
  2. Spesies ikan hias air tawar diperkirakan 400 spesies dari total 1.100 spesies.
  3. Di dunia ikan hias air laut diperkirakan sekitar 650 spesies yang hidup di lingkungan terumbu karang.
  4. Wilayah produksi ikan hias Indonesia tersebar di 18 Provinsi (Sumatera Barat, Sumatera Utara, Jambi, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Maluku, Papua, Papua Barat).
  5. Berdasarkan data tahun 2009, Indonesia baru menguasai 3,12% dari perdagangan ikan hias dunia masih tertinggal dari Singapura yang mencapai 16,08%.
  6. Sebanyak 3,12% ekspor ikan hias Singapura merupakan ikan hias asal Indonesia.
  7. Pangsa pasar ekspor ikan hias Indonesia adalah Singapura, Cina, Hongkong, Malaysia, Jepang, Korea Selatan, USA dan Eropa.

Wadah Budidaya Ikan Hias

Untuk mendapatkan hasil budidaya ikan hias yang baik dapat dilakukan dengan selalu menjaga kualitas dan kuantitasnya. Dalam menjaga kualitas dan kuantitas tidak terlepas dari cara budidaya ikan hias yang dilakukan. Oleh karena itu dalam kegiatan budidaya ikan hias perlu diperhatikan beberapa hal, salah satunya adalah wadah budidaya. Wadah budidaya ikan hias dapat dilakukan dimana saja, faktor yang harus diperhatikan adalah menentukan pemilihan wadah budidaya yang tepat. Wadah budidaya merupakan tempat untuk memelihara ikan.


1. Jenis-Jenis Wadah Budidaya Ikan Hias

Budidaya ikan hias dapat menggunakan wadah dari berbagai jenis selama tidak bocor. Wadah budidaya yang sering digunakan untuk ikan hias adalah akuarium, kolam bak semen, kolam terpal/plastik, bak fiber glass dengan ukuran yang beragam. Dalam budidaya ikan terdapat beberapa jenis wadah yang digunakan yaitu kolam, bak, dan akuarium. Berikut penjelasan berbagai jenis wadah budidaya ikan hias.

Apa tujuannya pemasangan filter pada budidaya ikan hias di akuarium

a. Kolam

Kolam yang biasa digunakan dalam pemeliharaan ikan hias adalah jenis kolam permanen (terbuat dari tembok) atau yang di buat dari terpal dengan kondisi air yang jernih. Hal ini bertujuan agar ikan hias yang di pelihara bisa dilihat secara jelas sebagai objek hiasan dan bebas dari penyakit.


Kolam yang sering digunakan adalah kolam tembok dan kolam terpal yang memiliki saluran inlet (air masuk) dan saluran outlate (air keluar). Jenis ikan hias yang sering dipelihara di kolam biasanya ikan hias yang berukuran besar seperti : koi, arwana dan alligator.


b. Bak

Bak yang umumnya digunakan dalam budidaya ikan hias bak fiber. Wadah bak digunakan untuk pemeliharaan ikan pada lahan yang sempit dan praktis. Ikan hias yang dipelihara pada bak fiber adalah ikan hias yang berukuran besar atau berukuran kecil tetapi dalam jumlah banyak.


c. Akuarium

Akuarium adalah salah satu wadah budidaya yang digunakan untuk pemeliharaan sekaligus ajang refresing para hobbies karena mampu menjadi penghibur dari kejenuhan. Akuarium adalah wadah yang paling memungkinkan untuk dilakukan proses budidaya dan pemeliharaan di setiap tempat sangat fleksibel.


Pada umumnya pemeliharaan ikan hias menggunakan wadah akuarium, dengan wadah ini, dapat memanipulasi lingkungan sesuai dengan habitat aslinya. Saat ini pemeliharaan ikan hias laut dalam wadah akuarium sangat disukai banyak orang, karena menyerupai panorama bawah laut yang sangat menarik.


2. Desain dan Kontruksi Wadah

Wadah budidaya ikan sistem airnya ada yang mengalir dan ada yang tergenang. Wadah pembudidayaan ikan hias ini terdiri dari wadah perawatan induk, pemijahan, penetasan telur, pendederan, pembesaran dan penampungan hasil. Desain dan kontruksi wadah yang akan dibuat sesuai kaidah-kaidah budidaya yang benar. Berikut desain dan kontruksi wadah budidaya ikan hias untuk tujuan pendederan dan pembesaran.


a. Desain dan kontruksi kolam

Desain kolam untuk budidaya ikan hias dapat berbentuk persegi empat, persegi panjang, bulat, trapezium, segitiga bahkan bentuk tidak beraturan. Hal tersebut biasa disesuikan dengan kondisi lahan dan lokasi yang ada. Bentuk kolam yang umum digunakan adalah bentuk persegi empat dan persegi panjang.


b. Desain dan kontruksi bak

Bak yang digunakan dalam budidaya ikan hias adalah yang berasal dari fiber Bak pemeliharaan ikan hias biasa berbentuk persegi panjang ataupun bulat.


c. Desain dan kontruksi akuarium

Akuarium yang digunakan dalam budidaya ikan hias adalah yang berbentuk persegi panjang, segi delapan ataupun tidak beraturan, disesuaikan dengan keinginan pemilik. Wadah ini menggunakan kaca yang memiliki ketebalan antara 3 mm -16 mm. Dalam penggunaan akuarium dilengkapi dengan sistem aerasi, yaitu proses pengaliran udara/oksigen.

Terdapat beberapa akuarium yang dilengkapi dengan filter. Proses pemasangan filter ke dalam wadah budidaya bertujuan untuk menyaring sisa-sisa pakan dan hasil metabolisme ikan agar air tetap jernih. Akuarium yang tidak dilengkapi filter, harus dilakukan proses penyiponan/penyedotan setiap hari agar kualitas air tetap terjaga dalam kondisi baik


3. Persiapan Wadah Budidaya

Persiapan wadah dilakukan setelah kamu mengetahui dan mengamati jenis, desain dan kontruksi budidaya. Persiapan wadah budidaya pada kolam meliputi pencucian wadah budidaya, pengeringan wadah budidaya dan pengisian air.


a. Pencucian wadah

Wadah yang akan kita gunakan haruslah dicuci bersih dengan tujuan untuk menghilangkan dari jamur dan kotoran yang menempel pada wadah budidaya. Pencucian kolam tembok atau bak sebaiknya dengan cara menyikat, lebih baik tanpa menggunakan sabun ataupun detergen kalau pun dipakai maka harus dalam jumlah yang sedikit dan dibilas dengan tuntas tanpa meninggalkan residu. Pencucian akuarium dilakukan dengan menggunakan spon ataupun kain, minimalkan penggunaan sabun/detergen.


b. Pengeringan wadah Proses pengeringan dilakukan dengan penjemuran dibawah sinar matahari.

c. Pengisian air


Proses pengisian air dilakukan 2-3 hari sebelum penebaran ikan ini bertujuan agar dalam wadah budidaya sudah tumbuh plankton yang bisa digunakan sebagai pakan alami

Posted by Nanang_Ajim

Mikirbae.com Updated at: 7:42 PM