Google Play Store terhenti kenapa ya

Cara mengatasi google play terhenti – Permasalahan mengenai google play store memang tidak ada habisnya. Sayangnya, permasalahan tersebut seakan menjadi rutunis bagi pengguna android. Memang, kalau dipikir kembali, hal ini memang menyebalkan. Namun, apa mau dikata.

Salah satu cara paling ampuh untuk menyelesaikan permasalahan ini dengan mengikuti panduan cara mengatasi google play terhenti. Selain lebih baik, panduan ini sudah dibuktikan oleh banyak orang. Sehingga, kamu tak perlu meragukan hal tersebut.

So, tanpa banyak ucapan, berikut ini tata cara mengatasi google play terhenti:

  • Hapus Cache Google Play Store
  • Hapus Data Dan Hentikan Aplikasi
  • Update Google Play Store
  • Cara Mengatasi Google Play Terhenti: Uninstall dan Install

Hapus Cache Google Play Store

Google Play Store terhenti kenapa ya

Layaknya kamu membersihkan aplikasi lain, hal ini pula bisa dilaukan pada Google Playstore. Semakin banyak file yang menumpu, maka akan membuat aplikasi Google Play Store akan semakin berat. Yang jelas, aplikasi akan terasa berat ketika pertama kamu buka dan loading ke jendela lain.

Bukan hanya pada aplikasi Goohle Playstore, kamu pun akan mendapati fenomena ini pada aplikasi lain seperti BBM, Line, WhatsApp, dan lain-lain. So, solusi bila kamu sudah merasakan performa aplikasi sudah melambat, yaitu dengan menghapus File cache.

Adapun cara untuk memberishkan cache, yaitu dengan menggunakan aplikasi dari pihak ketiga. Seperti CCleaner atau Clean Master. Selain itu, ada pula cara manual, yaitu buka menu Pengaturan » Aplikasi » tap Unduhan » cari aplikasi Google Play Store, kemudian tap “Hapus Cache”.

Hapus Data Dan Hentikan Aplikasi

Google Play Store terhenti kenapa ya

Bilaman cara pertama tidak terasa efeknya, kamu bisa melangkah ke cara kedua. Cara ini terbilang ekstrem, karena memotong kinerja aplikasi secara tiba-tiba. Selain itu, di alternatif cara kedua ini kamu diajarkan untuk menghapus data aplikasi.

Data-data seperti cache, history pencarian, data login, katagori favorit, dan seterusnya, harus kamu bersihkan sebersih mungkin. Adapun cara menghapus data-data sekaligus memaksa setiap aplikasi berhenti, yaitu:

Buka menu Pengaturan » Aplikasi » tap Unduhan » cari aplikasi Google Play Store, kemudian tap “Paksa Berhenti” dan “Hapus Data”.

Cara demikian akan membuat Google Play Store kembali pada kondisi semual. Kantong penyimpanan bersih dan layaknya aplikasi yang belum pernah dibuka. Sayangnya, ketika kamu melakukan hl ini, maka kamu perlu melakukan login dengan memasukkan email dan password akun Google Playstore.

Update Google Play Store

Google Play Store terhenti kenapa ya

Salah satu cara memperlancar kinerja Google play yaitu dengan memperbaharui Aplikasi. Hal ini berguna untuk mengatasi permasalahan internal aplikasi Google Playstore, seperti bugs atau kerusakan pada file. Dengan melaukan update aplikasi, maka semua file Google Play Store akan diperbaiki.

Memang, efeknya akan menambah beban pada storage android. Namun, guna mengetahui masalah lebih detail kembali, maka hal ini patut kamu coba. Bilamana masalah tetap kamu hadapi, maka lanjut ke panduan selanjutnya.

Cara Mengatasi Google Play Terhenti: Uninstall dan Install

Google Play Store terhenti kenapa ya

Meski tak pernah terbayang dipikiranmu, namun cara ini terbukti ampuh menyelesaikan permasalahan pada Google Playstore. Apabila menemui pesan error pada aplikasi Google Playstore, maka cobalah menyelesaikannya dengan hal ini.

Namun, sebelum kamu menghapus file Google Playstore, ada baiknya kamu persiapkan lebih dulu Aplikasi Google Play Store format Apk. Kamu bida mendapatkannya di mesin pencari.

Apabila sudah, maka mulai mengeksekusi. Caranya, buka menu Pengaturan » Aplikasi » tap Unduhan » cari aplikasi Google Play Store, kemudian tap “Copot Pemasangan”. Bilamana permasalahan masih belum teratasi, maka cara mengatasi google play terhenti yang terakhir dengan membawanya ke jasa service Android terpercaya.

Apa yang harus dilakukan jika google play store terhenti?

7 Cara Mengatasi Masalah "Layanan Google Play Terhenti".
Restart smartphone. ... .
Update Google Play Store dan Google Service. ... .
3. Ganti koneksi internet. ... .
4. Bersihkan cache Google Play Store. ... .
Kembalikan Google Play Store ke versi lama. ... .
7. Factory reset smartphone..

Kenapa google play store terhenti tiba tiba?

Masalah seperti ini terjadi pada banyak merek smartphone Android. Untuk versi OS, ini sering terjadi pada versi Android Jelly Bean, KitKat, dan Lollipop. Ada beberapa alasan yang menyebabkan google play store terjadi error, diantaranya yakni file cache, memori RAM yang terlalu penuh, error pada aplikasi, dan lainnya.

Kenapa ada tulisan sayangnya google play store telah berhenti?

Pesan error "Sayangnya Google Play Store telah berhenti" mengindikasikan bahwa aplikasi Play Store di perangkat Anda tidak dapat digunakan dikarenakan adanya masalah. Jika dibiarkan masalah ini akan menjadi lebih serius, sebab Google Play Store adalah piranti lunak paling vital di sebuah perangkat Android.

Kenapa google play store tidak bisa di buka?

Salah satu penyebab kenapa Play Store tidak bisa dibuka dan tidak bisa mendownload adalah karena penuhnya cache pada Google Play Service.