Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

April 25, 2022 - 8:23 pm - 3 min read

254 views

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

Bagaimana cara membeli 2 barang beda warna di Shopee? Shopee telah menghadirkan berbagai macam produk yang bervariasi dan salah satunya variasi dalam warna, banyak sekali para pengguna yang ingin memesan barang dengan berbagai variasi warna untuk satu model barang yang sama.

Sudah banyak pengguna aplikasi Shopee yang tahu bahwa belanja di Shopee bisa untuk memilih sesuai dengan warna produk tersebut, dimana pengguna Shopee yang bisa membeli dua barang dengan beda warna di toko yang sama. Jika kamu memilih toko yang berbeda maka akan dikenakan biaya dua kali ongkos kirim, kalau ada yang hemat dan mudah kenapa milih yang lain.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

Baca Juga :  Cara Masuk Instagram Tanpa Password

Adapun langkah-langkah untuk melakukan cara membeli 2 barang beda warna di Shopee cukup mudah, jadi untuk kamu yang belum tahu bagaimana cara membeli dua barang dalam bervariasi warna tetapi model yang sama di Shopee, berikut langkah-langkahnya:

  1. Terlebih dahulu kamu buka aplikasi Shopee, untuk kamu yang belum mempunyai aplikasinya bisa menginstallnya di Google Play Store atau App Store.
  2. Untuk pengguna baru maka kamu harus registrasi akun terlebih dahulu.
  3. Selanjutnya kamu pilih toko dan produk yang ingin kamu pesan dengan cara menggunakan kolom pencarian yang ada di atas dan ketikan produk yang akan kamu beli.
  4. Nantinya akan muncul halaman semua toko yang jual produk yang kamu cari barusan.
  5. Kamu bisa pilih barang yang sesuai dengan keinginan kamu da kamu juga bisa menambahkan voucher jika masih ada.
  6. Klik barang tersebut dan scroll ke bawah hingga muncul pilihan warna, ukuran dan juga jumlah yang akan kamu beli, kemudian kamu pilih warna yang pertama lalu klik Masukkan Ke Keranjang.
  7. Secara otomatis barang tersebut akan di tambahkan ke keranjang belanja.
  8. Setelah itu kamu lihat produk kamu di menu Keranjang Saya.
  9. Dan kamu kembali lagi ke toko tersebut untuk memilih produk kedua dengan warna yang berbeda lalu klik Masukkan Ke Keranjang lagi.
  10. Jika memesan produk tersebut sesuai dengan keinginan kamu, maka kamu bisa masuk ke menu Keranjang Saya dan centang kotak yang ada sebelum nama tokonya.
  11. Jika sudah sesuai kamu bisa klik Checkout.
  12. Selanjutnya kamu bisa ikuti instruksi untuk mengisi alamat tujuan, memilih metode pembayaran dan juga jasa pengiriman.
  13. Terakhir klik Buat Pesanan, lakukan pembayaran sesuai dengan yang kamu pilih dan tunggu hingga paket tersebut tiba di tempat tujuan.
  14. Jika kamu ingin menambahkan lagi varian warna yang lainnya maka kamu bisa mengikuti langkah-langkah diatas kembali.
  15. Selesai.

Baca Juga :  Cara Bayar Cicilan di Shopee Lewat Indomaret

Mungkin itu saja cara membeli barang dua dengan variasi warna yang berbeda dengan produk yang masih sama di Shopee, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

Seperti kita tahu, bahwa belanja di Shopee memungkinkan kita untuk memilih sesuai dengan warna produk tersebut. Kita dapat membeli 2 barang dengan beda warna di Shopee pada toko yang sama. Karena kalau kita memilih toko yang berbeda, kita akan di kenakan 2 kali ongkos kirim. Kalau ada yang hemat dan mudah kenapa harus yang lain. Berikut cara membeli 2 barang beda warna di Shopee.

Sebelumnya telah di ulas, bagaimana cara beli barang lebih dari 1 Baik pada toko yang sama maupun untuk beda tempat. Tapi tujuan artikel ini sedikit berbeda dengan apa yang ada pada artikel tersebut. Olehnya ini penulis menyempatkan menuliskannya di sini. Agar pemula dapat memahami bagaimana membeli barang lebih dari satu dengan warna berbeda, yang tentunya pada toko yang sama.

Adapun langkah untuk melakukan hal ini cukup mudah, penulis berharap. Setelah selesai membaca artikel ini kita langsung bisa memesan barang 2 warna atau lebih pada toko yang sama. Baiklah kita langsung saja pada panduannya !

Beli 2 Barang Beda Warna Dan Ukuran Di Shopee Pada Toko Yang Sama

  • Silahkan buka dan login dengan akun Shopee nya.
  • Pilih barang yang akan di beli. Dapat menggunakan kolom pencarian untuk mencari produk, untuk lebih ringkasnya. Misalnya kita akan beli “Baju Gamis“, maka ketikkan “baju gamis” pada kolom pecarian.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

  • Nantinya akan muncul semua Toko yang jual Baju Gamis.
  • Silahkan pilih barang yang akan kita beli, lalu gunakan voucher jika ada, Misalnya kita ingin beli Gamis Aldine Bahan Tile Ruby yang ini, Scroll ke bawah, sampai muncul pilihan. Pilih warna, ukuran serta jumlah yang akan di beli. Klik Tombol Beli Sekarang !

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

  • Secara otomatis barang tersebut akan di tambahkan pada keranjang Belanja. Kalau kita mau beli warna dan ukuran yang lain lagi, klik Back, dan pilih warna dan ukuran lain lagi. Tapi jika ukuran sama pada barang pertama yang kita rubah hanya warnanya saja, dan ukuran megikuti yang pertama.
  • Jadi dalam keranjang ada 2 barang yang sama dengan warna berbeda. Jalangan lupa centang semua barang tersebut, lalu Klik Checkout.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

  • Nantinya kita akan di arahkan pada halaman Buat Pesanan. Di sini tinggal sesuaikan Tujuan pengiriman, Opsi Pengiriman, Voucher, serta metode pembayaran. Jika beres ! silahkan klik tombol Buat Pesanan.

Terakhir tinggal lakukan pembayaran dan tunggu barang pada alamat pengiriman.

Lihat juga : Cara Belanja Di Shopee Dengan COD

Demikianlah cara beli 2 barang beda warna di shopee. Bagaimana sangat mudah bukan. Hal ini bisa kita ulangi jika kita menginginkan beli barang lebih dari 2 dengan warna yang bervariasi. Dengan satu kali pesanan di toko yang sama.

error: Content is protected !!

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee
Cara Membeli 2 Barang di Shopee Beda Warna

Cara Membeli 2 atau Banyak Barang di Shopee Beda Warna dan Jenis - Harga murah, gratis ongkir, dan dapet cashback, siapa sih yang gak tertarik? Itulah beberapa kelebihan Shopee yang menjadi daya tarik bagi para penggunanya.

Kalau kamu termasuk salah satu yang sering belanja di Shopee pastinya ahli dalam berbelanja di Shopee biar untung. Tapi bagi pemula, kadang masih belum tahu cara belanja di Shopee biar untung.

Salah satu hal merugikan yaitu dengan belanja di satu toko tapi 2 kali checkout, kan sayang.

Nah pada artikel ini, kita akan membahas bagaimana cara belanja 2 atau banyak barang yang beda warna dan jenis di 1 toko Shopee dalam sekali pembelian, jadi kamu bisa menggabungkan banyak barang dalam satu kali ongkir.

Berikut adalah cara dan trik mudah yang dapat kamu lakukan agar dapat membeli 2 atau banyak barang beda warna dan jenis di 1 toko Shopee:

1. Pastikan kamu sudah memiliki akun di Shopee, kemudian login lah ke aplikasi Shopee.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

2. Cari barang yang ingin dibeli, kamu dapat menggunakan kolom pencarian yang disediakan Shopee. Disini saya mencontohkan untuk membeli jaket pria.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

3. Apabila sudah menemukan toko yang sesuai, klik keranjang kemudian masukkan jenis dan warna barang yang ingin dibeli. Ulangi cara tersebut dan masukkan barang apa saja yang ingin kamu beli.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

4. Jika sudah selesai memasukkan barang pilihan ke keranjang, klik ikon keranjang seperti yang ditunjuk anak panah. Selanjutnya kamu akan diarahkan ke halaman keranjang dan centang pada barang yang ingin kamu beli. Jika sudah, klik Checkout. Pada tahap ini jangan lupa untuk memasukkan voucher gratis ongkir dan cashback.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

5. Selanjutnya masukkan alamat tujuan, pilih metode pembayaran yang kamu inginkan, dan pilih jasa pengiriman yang mendapat gratis ongkir.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

6. Setelah langkah-langkah tersebut selesai, klik Buat Pesanan.

Cara Pesan 2 barang Beda Warna satu toko di Shopee

7. Setelah melakukan pembayaran, kamu tinggal menunggu barang dikirim sampai datang. Disini saya mencontohkan sistem pembayaran COD, jadi kita akan membayar barang ketika sudah menerimanya.  

Nah itulah cara mudah yang bisa kamu lakukan untuk membeli 2 atau banyak barang beda warna dan jenis di 1 toko Shopee. Selain itu, kamu juga bisa belanja di Shopee dengan menggabungkan banyak barang dari toko yang berbeda-beda dengan satu voucher gratis ongkir dalam sekali pembelian.

Setelah mengetahui cara diatas, jangan sampai besok kamu lupa untuk mempraktekkannya. Nanti bisa rugi kalo lupa. Semoga bermanfaat..

Khabar.my.id