Cara berpose yang bagus saat selfie

Kamu pasti punya ciri khas atau gaya tertentu ketika sedang berfoto. Baik itu ketika sendiri, bersama pasangan, maupun dengan banyak orang. Tapi saat bergaya sendiri di depan kamera, ada kalanya rasa canggung dan kurang percaya diri biasanya muncul. Terlebih buat kamu yang memang tidak terbiasa berlenggok di depan kamera. Nah untuk menyiasati itu sekaligus supaya foto yang dihasilkan kelihatan lebih luwes, kamu bisa mensontek beberapa  pose artis yang kerap kali menyuguhkan gaya naturalnya.

Coba deh tengok foto-foto berikut ini, siapa tahu nanti kamu jadi ketularan fotogenik kalau meniru pose mereka meski dengan properti seadanya. 

RADARSEMARANG.ID-Banyak orang yang gemar foto selfie. Namun, kebanyakan perempuan yang lebih suka ketimbang para pria.

Gak sedikit para perempuan yang suka memposting hasil foto selfie nya ke akun media sosial miliknya seperti Facebook, Instagram, Pinterest, Twitter, dan lain sebagainya.

Tapi, pas lagi mau foto selfie, terkadang kita bingung ingin berpose seperti apa karena sudah kehabisan ide, dan gayanya pun itu-itu terus.

Nah, supaya hasil foto kamu tampak estetik dan gak membosankan. Coba tujuh trik ini yuk agar kamu bisa mendapatkan foto selfie yang lebih keren dan estetik.

1. Memanfaatkan Pencahayaan Alami

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Untuk mendapatkan foto selfie yang estetik, kamu cukup memanfaatkan pencahayaan alami saja.

Kamu bisa menemukannya di area rumah yang dapat menjangkau cahaya matahari masuk, seperti di dekat jendela misalnya.

Hasil foto selfie yang kamu dapat dijamin gak akan mengecewakan deh.

Baca juga:  Misteri Mayat Wanita dalam Kardus di Demak, Begini Ciri-cirinya

Tinggal siapkan saja pose terbaik kamu agar hasil fotonya makin cantik.

2. Foto Selfie dengan Background Awan

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Foto dengan background awan memang sedang trend belakangan ini.

Tentunya bisa kamu tiru nih untuk punya foto selfie yang estetik dan kekinian.

Agar tampilan fotonya makin menarik, gunakan warna outfit yang cerah ya, misalnya warna biru, putih, atau kuning.

 

3. Pose dengan Gaya Mengikat Rambut

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Pose foto satu ini juga gak kalah kerennya.

Gaya foto ala mengikat rambut ini akan membuat penampilan kamu tampak kece dan cantik di depan kamera OPPO F11 kesayanganmu.

Gunakan aksesoris fashion untuk melengkapi look kamu makin hits!

 

4. Foto Selfie dengan Background di Antara Gedung

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Saat lagi jalan-jalan dan melihat tampilan banyak gedung yang tampak keren, langsung deh potret diri kamu untuk foto selfie yang estetik.

Baca juga:  Persebaya vs PSIS, Panggungnya Kakak Adik Oktafianus Fernando dan Marselino Ferdinan

Namun, tetap harus perhatikan sekitar, ya. Hasil foto dengan background gedung ini akan membuat tampilan foto kamu tampak lebih menarik.

 

5. Foto Selfie dengan Banyak Gaya dan Gunakan Stiker

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Coba deh foto diri kamu dengan gaya selfie yang beragam, entah itu pose senyum, pose dengan dua jari, muka cemberut, dan lain sebagainya.

Kalau sudah, pilih empat gaya selfie terbaik yang sudah kamu ambil dengan kamera Xiaomi Redmi Note 9 Pro milikmu.

Lalu edit menjadi satu frame dan tambahkan stiker-stiker menarik untuk mempercantik tampilan fotomu.

Tapi, sesuaikan juga stikernya dengan tema dan warna outfit yang kamu pakai, ya!

 

6. Pose Foto Selfie dengan Gaya Tangan di Dagu

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Gaya meletakkan tangan di dagu dengan tampilan wajah tanpa ekspresi ini akan membuat kamu tampak cute di depan kamera.

Pose foto satu ini pastinya bisa kamu jadikan referensi buat menghasilkan foto selfie yang keren dan gak tampak monoton.

Baca juga:  Diproduksi Oleh PT Ciubros Farma Semarang, Ini Daftar Obat Sirup Anak yang Dimusnahkan BPOM

 

7. Pose dengan Helaian Rambut di Wajah

Cara berpose yang bagus saat selfie
Sumber: pinterest.com

Kamu juga bisa mencoba gaya foto selfie dengan helaian rambut di wajah.

Meski rambut kamu tampak acak-acakan, tapi gaya foto ini bikin kamu terlihat cantik dan kece, lho. Berikan ekspresi wajah tanpa senyum agar tampilan fotonya makin keren.

Itulah tujuh trik foto selfie yang bisa kamu coba untuk mendapatkan hasil foto selfie yang estetik.

Biar hasil fotonya gak mengecewakan, arahkan angle yang pas dan jika perlu berikan sedikit filter foto untuk mempercantik tampilan foto selfie kamu.

Kalau hasil fotonya tampak cantik, kamu pun bakal lebih percaya diri untuk mengupload foto selfie ke akun sosial media milikmu.

Bagaimana cara gaya selfie yang bagus?

Cara Selfie Keren yang Bagus dengan Kamera Hp, Simak Tipsnya.
Arahkan Cahaya secara Langsung. BACA JUGA: ... .
2. Jangan Terlalu Berlebihan. ... .
3. Fokuskan Objek. ... .
Perhatikan Background. ... .
Temukan Sudut yang Pas. ... .
6. Berpose dengan Ceria. ... .
7. Bermain dengan Filter. ... .
Ambillah Foto lebih Luas..

Bagaimana cara berfoto agar tidak kaku?

Jangan kaku atau canggung ketika hendak di foto karena akan membuat kamu terlihat terpaksa. Ketika akan di foto usahakan pikiran dan tubuh untuk rileks. Pose. Cobalah berdiri menghadap samping dengan meletakkan tangan di pinggang, putar sedikit pundak dan wajah ke arah kamera.

Selfie berdua namanya apa?

Groufie ada yang menyebutnya dengan istilah wefie. Dua orang saja berfoto diri, dan yang mengambil foto diri mereka oleh salah satu di antara keduanya, itu disebut groufie.

Selfie apa Selfi?

Swafoto atau foto narsisis (bahasa Inggris: selfie) adalah jenis foto dengan cara potret diri yang diambil sendiri dengan menggunakan kamera digital atau ponsel cerdas.