Apa yang kamu lakukan saat teman sebangkumu sakit

  1. Beranda
  2. Kerabat dan Teman Sedang Sakit? Ini yang Bisa Kita Lakukan di Masa Pandemi

27 Juni 2021, 20:27

Apa yang kamu lakukan saat teman sebangkumu sakit

Di masa pandemi Covid-19 saat ini, banyak dari teman atau kerabat kita mengalami sakit. Namun sayangnya, di masa seperti ini kita sulit untuk menjenguk atau menengok langsung karena berbagai kendala di masa pandemi.

Baca juga: Manfaat Silaturahmi dalam Islam

Sebagai teman, sahabat, atau keluarga yang baik tentunya kita bisa berbagi kepedulian dan juga menunjukkan empati kita pada mereka, walau tidak bertemu. Yuk, simak apa saja yang bisa kita lakukan untuk mereka di masa pandemi saat ini?

Ini yang Bisa Kamu Lakukan Saat Kerabat atau Teman Sakit

Sahabat, inilah 5 hal yang bisa kamu lakukan saat ada kerabat atau teman yang sakit. Semoga kelima hal ini bisa kamu praktikan dan mengurangi beban dari temanmu yang sakit tersebut.

  1. Bantu Penuhi Kebutuhannya Saat Sakit

Coba tanyakan, adakah kebutuhan yang perlu dipenuhi saat ini pada temanmu yang sedang sakit. Kamu bisa membantu memenuhi kebutuhan seperti obat-obatan, vitamin, makanan penunjang, dsb. Pastikan apa yang kamu berikan sesuai dan tidak mengganggu kesehatannya ya.

  1. Kirimkan Sesuatu yang Bisa Meringankan Rasa Sakitnya

Kamu bisa kirim makanan, minuman, buah-buahan, atau berbagai hal yang membuat ia senang dan lebih sehat. Walau tidak bertemu kamu bisa kirimkan lewat ojek online ataupun kurir. Tentu ini akan menjadi penghiburnya dan pelipur lara di kala sakit.

  1. Mendoakan dan Memberikan Semangat

Jangan lupa untuk selalu berdoa dan memberikan semangat untuknya. Bagaimanapun sesama muslim adalah saudara. Jika saudaranya sakit, maka kita akan ikut merasakan sakit juga. Untuk itu berikan semangat dan doa-doa yang baik saat shalat kita.

Baca juga: Doa Meminta Rezeki yang Halal dan Berkah

  1. Menjadi Pendengar yang Baik

Kadang-kadang orang yang sakit butuh didengar dan butuh tempat untuk bercerita. Jika kita sebagai teman, maka kita bisa menjadi tempat untuk bercerita dari teman yang sakit tersebut. Tidak perlu memberikan saran atau solusi, cukup mendengar dan berempati saja hal itu sudah menjadi suatu kebahagiaan tersendiri.

  1. Menghibur dengan Hal-Hal yang Disukainya

Kita juga bisa menghibur teman yang sakit dengan hal yang disukai. Misalnya dengan bercanda, gurauan, atau dengan mengobrol bersama dengannya. Walaupun tidak bisa bertemu kamu bisa melakukannya lewat telepon atau video call. Tentu ini menjadi hal kecil yang membahagiakannya.

Perbanyak Sedekah untuk Mendapat Berkah dan Kesehatan Hidup

Tentunya kita ingin hidup kita lebih berkah dan jauh dari segala penyakit, terutama di masa pandemi Covid-19 seperti ini. Untuk itu jangan lupa untuk banyak beribadah, berdoa, dan menjaga kesehatan dengan baik.

Selain itu, kita juga bisa memperbanyak sedekah sebagai jalan untuk menolak bala dan bencana. Karena sedekah memiliki banyak manfaat baik untuk orang lain dan diri kita. Semoga kita selalu diberikan keberkahan dan juga kesehatan untuk hidup ini ya.

Apa yang kamu lakukan saat teman sebangkumu sakit

PORTAL PURWOKERTO - Teman sebangkumu sedang sakit. Beberapa hari ia tidak masuk sekolah. Rumahmu dan teman berdekatan. Sikapmu sebaiknya seperti apa? 

Soal tersebut merupakan soal kelas 2 tema 4. Dalam bergaul di sekolah ataupun di rumah kita harus saling menyayangi.

Apabila terjalin rasa menyayangi maka akan memunculkan sikap hidup yang rukun. Hari ini kita bersama sama belajar bagaimana caranya bersikap baik kepada teman.

Saat ada teman sakit apa yang harus kamu lakukan? Tentunya adik adik menjenguknya bukan? Mendoakan agar bisa kembali ke sekolah, bisa belajar dan bermain bersama.

Baca Juga: Apa yang Perlu Dipersiapkan TKI agar Mampu Ikut Berpartisipasi dalam MEA? Kelas 6 Tema 5 Halaman 122

Berikut adalah kunci jawaban latihan soal review tema 3 kelas 2 materi tugasku sehari-hari.

Salah satunya yakni teman sebangkumu sedang sakit. Beberapa hari ia tidak masuk sekolah. Rumahmu dan teman berdekatan. Sikapmu sebaiknya ..

Pembahasan kunci jawaban soal review tema 3 kelas 2 ini, bekerja sama dengan Alans Rilo Pambudi, S.Pd.

Mata Pelajaran untuk pembahasan kunci jawaban tersebut diantaranya PPKN, Bahasa Indonesia, Matematika, dan SBDP.

Apa yang kamu lakukan jika ada teman yang sakit?

Inilah beberapa hal yang bisa kamu lakukan ketika teman sakit..
Menjenguk dan menemani teman yang sedang sakit. ... .
Mendoakan dan menyemangati teman. ... .
Menjadi pendengar yang baik. ... .
Menghibur teman dengan hal-hal yang disukainya. ... .
Menggalang dana untuk membantu biaya pengobatan..

Apa yang harus kamu lakukan ketika ada temanmu yang sakit brainly?

Jawaban.
Segera membawanya ke UKS. (apabila di sekolah).
Segera memberitahu guru (apabila. di sekolah).
Menjenguknya (apabila dia tidak. datang sekolah..
Menghibur dan menyemangatinya..

Kamu memiliki teman yang berbeda agama temanmu sedang sakit apa yang harus kamu lakukan?

Jawaban. Penjelasan: Meskipun berbeda agama, tetap kita harus menjenguknya sebagai bentuk kemanusiaan kita, yaitu sama-sama manusia yang diciptakan oleh Tuhan yang maha esa...