Buku panduan mesin bordir komputer

Tulisan ini akan membahas cara membuat desain bordir komputer dengan menggunakan software khusus untuk pembuatan desan bordir, dimana di Indonesia sendiri umumnya menggunakan software wilcom. Buat sobat yang ingin belajar membuat desain bordir menggunakan wilcom, mungkin sedikit gambaran disini bisa membantu sobat bagaimana panduan penggunaan wilcom yang disertai dengan contoh file desain bordir yang bisa anda download sebagai bahan pembelajaran.

Desain bordir komputer adalah sebuah desain awal yang kita gunakan untuk membuat objek bordiran pada kain yang hendak kita buat bordiran, baik itu untuk pembuatan logo, nama, atribut sekolah, mukena, gamis dan lain-lain.

Buku panduan mesin bordir komputer
Buku panduan mesin bordir komputer

Panduan Membuat Desain Bordir Komputer

Adapun tahapan cara membuat desain bordir komputer adalah pastinya kita harus memiliki softwarenya terlebih dahulu yang sudah terinstal pada komputer kita.

Software wilcom memang belum se-familiar software-software lain yang bisa dengan mudah kita download, ia hanya familiar dikalangan pengrajin atau pengusaha jasa bordir yang menggunakan mesin bordir komputer karena memang kebutuhannya, mesin bordir komputer pastinya tidak akan jalan jika tanpa desain yang dibuat menggunakan wilcom tersebut.

Lalu, bagaimana cara mendapatkan software tersebut? Jika anda memiliki budget yang cukup maka belilah software dari Developer aslinya sehingga kita turut men-support akan pengembangan software tersebut, namun jika dana kita terbatas maka alternatif lainnya kita bisa membeli bajakannya yang kini bisa kita dapatkan dengan mudah di Internet misalnya di bukalapak atau di tempat lainnya.

Selanjutnya, kita bisa mempelajari dasar-dasar panduan membuat desain bordir dengan wilcom, kita bisa belajar melalui tempat kursus wilcom bordir. Jika anda malas untuk mengikuti kursus, disini disediakan beberapa panduan wilcom dasar yang kami rangkum dalam kategori WILCOM pada sidebar, silahkan anda pelajari dasar-dasar wilcom tersebut.

Pada kategori tentang tutorial wilcom tersebut anda bisa belajar misalnya cara membuat tulisan pada wilcom atau juga beberapa tombol shortcut standar wilcom yang pastinya akan sering digunakan ketika membuat desain.

Membuat desain pada wilcom bagi pemula tentu bukan perkara membalikan telapak tangan, melalui beberapa tutorial dasar disini tentang cara membuat desain bordir komputer yang ke depannya akan terus diupdate diharapkan bisa membantu sobat dalam belajar membuat desain bordir.

Banyak cara untuk membuat bordir jaman sekarang, bisa dengan manual menggunakan tangan, menggunakan mesin jahit atau mesin bordir yang mampu memproduksi masal. Ketika memutuskan untuk menggunakan mesin bordir untuk membuat bordir, berikut ini adalah beberapa hal yang perlu untuk diperhatikan dan dilakukan.

 

Gunakan jarum dan benang yang benar

Kebanyakan mesin bordir sudah memiliki jarum bordir tetapi tetap saja dibutuhkan persediaan jarum lain untuk memastikan bahwa jarum yang digunakan adalah jarum bordir bukan jarum jahit. Gunakan pula benang khusus bordir bukan benang untuk segala situasi.

Jarum yang digunakan harus cukup besar untuk membawa benang namun tidak menimbulkan kerusakan. Jarum ukuran 70 atau 80 adalah pilihan terbaik untuk kain pada umumnya. Jangan lupa bahwa jarum yang digunakan harus cukup tajam untuk kain umum, gunakan jarum dengan ujung ballpoint ketika kain yang digunakan adalah rajutan.

Benang paling atas haruslah benang khusus bordir, tetapi bisa dikombinasikan dengan benang jahit lainnya. Benang bordir adalah benang yang lebih berat dan tahan lama dibanding benang umum, membuatnya lebih bagus digunakan untuk lapisan atas.

Mempersiapkan mesin

Beberapa mesin bordir bekerja pula sebagai mesin jahit. Pada kasus ini, pindahkan dulu bagian mesin jahit kemudian pasangkan lengan bordir. Setiap mesin mungkin memiliki pengaturan yang berbeda sehingga dibutuhkan buku panduan untuk memastikan penggunaannya dengan benar.

Pasangkan mesin pada komputer

Kebanyakan mesin bordir memindahkan desain melalui komputer yang terpisah. Jika kondisinya seperti itu maka mesin dan komputer perlu dihubungkan menggunakan kabel USB. Sementara mesin lain yang telah memiliki komputer yang terhubung maka hanya tinggal menyalakan bagian komputer pada mesin dan tidak perlu menambahkan software.

Mengunci hoop

Berikut ini adalah cara menggunakan mesin yang tidak disertai hoop karena kemungkinan hoop tersebut tidak akan diam di tempat. Maka cara untuk menahannya adalah dengan menggunakan klip untuk mencegahnya pergeser selama proses bordir.

Memasukan desain

Ini adalah cara paling umum untuk memasukkan desain pada mesin. Seleksilah file desain yang telah tersimpan dalam software. Ketika memilih bordir huruf buatlah beberapa pilihan font yang berbeda untuk membuatnya lebih menarik.

Langkah langkah menggunakan mesin bordir komputer?

TAHAPAN DAN PROSES PENGERJAAN BORDIR KOMPUTER.
Menerjemahkan dan merubah desain yang diinginkan menjadi digital. ... .
Menyimpan file agar bisa dibaca mesin. ... .
Membaca. ... .
Mengajarkan mesin. ... .
Menempatkan hoop. ... .
Biarkan mesin bekerja sampai selesai..

Apakah teknik bordir menggunakan mesin?

Membordir merupakan salah satu teknik menghias kain yang dikerjakan menggunakan mesin jahit atau mesin bordir.

Bordir komputer itu bagaimana?

Bordir Komputer adalah hiasan atau sulaman yang dikerjakan pada medium tertentu dengan menggunakan mesin bordir dan merupakan solusi dari permasalahan dan kekurangan yang ada pada bordir manual. Model / desain haruslah dikerjakan dengan menggunakan sebuah software di komputer.

Kerja bordir itu apa?

Bordir adalah kegiatan menyulam benang menggunakan jarum sehingga membentuk desain dengan beragam motif yang disesuaikan dengan kreatifitas ataupun keperluan anda, mulai dari merajut logo usaha, nama, tulisan, hingga desain hiasan yang unik dan lebih kompleks lagi, pada suatu jenis bahan tekstil atau garmen.