Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

» Kelas VIII Prakarya BS Sem 1

» Keterampilan Tangan Keterampilan Teknik Kelengkapan Busana Kelengkapan Suatu Benda

» Kelengkapan RumahBangunan Kelengkapan Keperluan RitualUpacara Adat

» Polymer Clay dan Plastisin Fiberglass Lilin dan Parain Gips Sabun

» Kerajinan Keramik Kerajinan Bahan Lunak Alam

» Kerajinan Kulit Kerajinan Bahan Lunak Alam

» Kerajinan Adonan Tepung Flour Clay

» Kerajinan Getah Nyatu Kerajinan Bahan Lunak Alam

» Kerajinan Lilin Kerajinan Bahan Lunak Buatan

» Kerajinan Fiberglass Kerajinan Bahan Lunak Buatan

» Kerajinan Gips Kerajinan Bahan Lunak Buatan

» Kerajinan Sabun Kerajinan Bahan Lunak Buatan

» Kerajinan Polymer Clay Kerajinan Bahan Lunak Buatan

» Perencanaan Pelaksanaan Contoh Proyek Kerajinan Bahan Lunak

» Evaluasi Contoh Proyek Kerajinan Bahan Lunak

» Kemasan Produk Kerajinan Bahan Lunak Releksi

» 3000 SM 2900 SM 500 SM 105 M 2. 4.

» Kentongan Kentongan digunakan di Indonesia Daun Lontar Pada zaman yang sedikit lebih maju, Lonceng Lonceng atau genta adalah suatu peralatan sederhana yang

» Burung Merpati Merpati pos adalah adalah burung merpati Prasasti Prasasti adalah piagam atau dokumen Terompet dari Tanduk Hewan Dahulu bunyi terompet digunakan Terompet Keong Terompet keong sejak dahulu telah Asap Secara umum sinyal asap digunakan untuk

» Surat KabarKoran Surat kabar dikenal pertama kalinya tahun 59 SM pada masa Radio Penemuan radio diawali dengan ditemukannya gelombang radio Televisi Televisi adalah sebuah alat penangkap

» Faksimili Faksimili atau biasa juga dikenal dengan Telepon Telepon merupakan alat komunikasi Handphone Sejak 3 April 1973 telah dikenal Handy Talky Handy talky adalah alat komunikasi menggunakan sinyal frekuensi KomputerLaptop Komputer adalah seperangkat

» Rangkuman Peralatan dan Bahan Untuk Pembuatan Peralatan TIK

» Perencanaan 3. 5. 7. 9. Peralatan dan bahan Persiapan

» Pelaksanaan Perancangan dan Pembuatan Peralatan TIK

» Kelinci Hias Hamster Jenis-Jenis Ternak kesayangan

» Burung Merpati Burung Kicauan

» Pemeliharaan Kandang Pemilihan Bibit Pemberian Pakan Pencegahan Hama dan Penyakit

» Perencanaan Persiapan Sarana Produksi Proses Budi Daya Ternak Kesayangan

» Hamster Contoh Budi Daya Ternak kesayangan

» Releksi Tahapan Memelihara Hamster

» Releksi Rangkuman Kelas VIII Prakarya BS Sem 1

» Serealia Kacang-kacangan Kacang-kacangan adalah biji berukuran lebih besar dibandingkan

» Beras Jenis Serealia dan Manfaatnya

» Gandum Sorgum Jenis Serealia dan Manfaatnya

» Kacang Tanah Kacang Hijau

» Ubi Jalar SingkongUbi Kayu Ketela Pohon

» Talas Jenis Umbi dan Manfaatnya

» Kentang Jenis Umbi dan Manfaatnya

» Teknik Merebus Boiling Teknik Merebus Menutup Bahan Pangan Poaching Teknik Merebus dengan Sedikit Cairan Braising Teknik MenyetupMenggulai Stewing

» Teknik Menggoreng dengan Minyak Banyak Deep frying Teknik Menggoreng dengan Minyak Sedikit Shallow frying Teknik Menumis Sauteing

» Teknik Memanggang Baking Teknik Membakar Grilling

» PelaksanaanPembuatan PenyajianPengemasan Tahapan dan Contoh PembuatanPengolahan

» Prinsip wadah artinya setiap jenis makanan ditempatkan dalam Prinsip kadar air artinya penempatan makanan yang mengandung Prinsip bahan makanan dapat dimakan artinya bahan makanan Prinsip panas artinya setiap hidangan makanan disajikan masih Prinsip alat

» Rasa manis ditimbulkan oleh sukrosa, glukosa, fruktosa, dan lain-lain Rasa asam dibentuk oleh asam sitrat, asam laktat, asam asetat, Rasa asin dibentuk oleh sodium klorida yang menunjukkan bahwa Rasa pahit dibentuk oleh komponen alkoloid, naringenin, kafe

» Alat penyajian tradisiona l Alat penyajian modern Kemasan tradisional Kemasan modern Penyajian dan kemasan yang dimodiikasi

» Refleksi Rangkuman Kelas VIII Prakarya BS Sem 1

» Pengertian Kelas VIII Prakarya BS Sem 1

» Beras Jagung Jenis Olahan Pangan Setengah Jadi dari Bahan Serealia

» Gandum Jenis Olahan Pangan Setengah Jadi dari Bahan Serealia

» Ubi Jalar SingkongUbi Kayu

» Talas Kentang Jenis Olahan Pangan Setengah Jadi dari Bahan Umbi

» Pengawetan dengan Suhu Rendah Pengawetan dengan Suhu Tinggi

» Pengawetan dengan Pengeringan Pengawetan Secara Fisik

» Fermentasi Enzim Pengawetan Secara Biologis

» Penggunaan Pengawet Alami Pengawetan Secara Kimiawi

» Pengawet Sintetis Bahan Tambahan Makanan

» Pengasapan Pengawetan Secara Kimiawi

» Kerupuk Rengginang Proses Pengolahan Pangan Setengah Jadi Kerupuk produk berbentuk potongan pipih tebal dan tipis

» Tempe Proses Pengolahan Pangan Setengah Jadi Kerupuk produk berbentuk potongan pipih tebal dan tipis

» Jagung Pipil Proses Pengolahan Pangan Setengah Jadi Jagung Pipil dan Beras Tiwul Instan

» Tiwul Instan Proses Pengolahan Pangan Setengah Jadi Jagung Pipil dan Beras Tiwul Instan

» Refleksi Kelas VIII Prakarya BS Sem 1

Show more

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Prakarya kelas 8 SMP tentang jenis ternak kesayangan. /tangkapan layar buku paket prakarya kelas 8 smp/buku.kemdikbud/

RNGTIMES BANYUWANGI – Simak pembahasan materi Prakarya kelas 8 SMP semester 1 kurikulum 2013 tentang jenis-jenis ternak kesayangan.

Pembahasan materi Prakarya kelas 8 SMP ini diharapkan dapat membantu adik-adik dalam belajar di rumah secara mandiri.

Berikut pembahasan materi Prakarya kelas 8 SMP tentang jenis-jenis ternak kesayangan, sebagaimana dilansir dari buku.kemdikbud pada 25 September 2021.

Baca Juga: Soal dan Jawaban PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 8 Semester 1

Ternak kesayangan dipelihara masyarakat dengan alasan beragam. Ada yang memelihara ternak karena keindahan bulunya, suaranya, maupun kelucuan tingkah lakunya.

Berikut contoh ternak kesayangan beserta ciri-cirinya.

1. Kelinci

Kelinci termasuk hewan ternak penghasil daging, kulit, dan untuk kepentingan pekerjaan laboratorium.

Baca Juga: Soal dan Jawaban PTS PAI SMP Kelas 8 Semester 1

Sumber: buku.kemdikbud.go.id

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Ternak kesayangan adalah hewan yang dipelihara karena alasan khusus. (pixabay)

adjar.id - Saat beternak atau memelihara hewan, terdapat beberapa jenis hewan yang dapat dibedakan berdasarkan golongan, yaitu jenis hewan, dan cara merawat hewannya. 

Pada awalnya, ternak hewan adalah kegiatan yang dilakukan sebagai salah satu cara untuk menjinakkan hewan-hewan liar yang hidup di alam bebas. 

Kegiatan ternak hewan muncul juga seiring berjalannya keberlangsungan hidup umat manusia dan juga terdapat beberapa jenis hewan yang dapat dipelihara dengan alasan tertentu lainnya. 

Contohnya, hewan ternak yang memiliki manfaat untuk menjadi sumber bahan baku industri. 

Baca Juga: Benarkah Ada Hewan yang Memiliki Sistem Navigasi Penunjuk Arah Alami?

Selain itu, setiap hewan ternak memiliki fungsi sebagai hewan peliharaan juga, lo. 

Hal ini disebabkan oleh keunikan yang dimiliki hewan tersebut. 

Nah, ternak hewan ini juga disebut sebagai ternak kesayangan. 

Mengapa? karena setiap hewannya memiliki perilaku yang menggemaskan, suara yang unik, bulu yang halus, dan lainnya. 

Sekarang, yuk, kita simak informasi lebih lanjut mengenai jenis-jenis dari ternak kesayangan di bawah ini!

"Ternak hewan awalnya dilakukan untuk menjinakkan hewan-hewan liar yang hidup di alam bebas."


Page 2

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Ternak kesayangan adalah hewan yang dipelihara karena alasan khusus. (pixabay)

Jenis-Jenis Ternak Kesayangan

Ternak-ternak hewan kesayangan dibedakan berdasarkan dengan golongannya, yaitu:

1. Ternak Konsumsi 

Ternak konsumsi adalah jenis ternak yang dapat menghasilkan bahan makanan untuk kita.

Misalnya, daging, susu, telur, kulit dan lainnya. 

Baca Juga: Selain Susu Sapi, Ini Manfaat Minum Susu Kambing bagi Kesehatan

Contoh hewan ternaknya, yaitu sapi, ayam, babi, domba, kelinci, lebah, dan lainnya. 

O iya, selain hewan-hewan di atas, burung walet juga termasuk hewan ternak konsumsi, lo. 

Hal ini dikarenakan liurnya yang dapat dikonsumsi dan dimanfaatkan untuk kesehatan, ya. 

"Ternak konsumsi adalah jenis ternak yang dapat menghasilkan sumber bahan makanan bagi manusia atau dimanfaatkan oleh manusia."


Page 3

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Ternak kesayangan adalah hewan yang dipelihara karena alasan khusus. (pixabay)

2. Ternak Kerja

Jenis ternak ini banyak dimanfaatkan untuk mengangkut hasil pertanian atau hasil perkebunan. 

Selain itu, hewan ternak ini juga banyak digunakan untuk membajak sawah. 

Umumnya, hewan ternak kerja adalah hewan yang tenaganya banyak digunakan untuk memudahkan pekerjaan berat manusia. 

Contoh hewan ternak kerja, yaitu sapi, kerbau, dan juga kuda, ya. 

Baca Juga: Jenis-Jenis Jaringan Epitel pada Hewan

3. Ternak Hias

Jenis yang terakhir adalah jenis ternak hias. 

Untuk jenis ternak ini, manusia memanfaatkan keindahan bentuknya dan juga suaranya. 

O iya, hewan ternak kesayangan berbeda dengan hewan ternak pada umumnya, ya. 

Nah, ternak hias merupakan bagian dari hewan ternak kesayangan, lo. 

"Jenis ternak hias adalah jenis ternak yang memanfaatkan keindahan bentuk dan suaranya."


Page 4

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Ternak kesayangan adalah hewan yang dipelihara karena alasan khusus. (pixabay)

Jenis-Jenis Ternak Hias

Berikut ini, adalah jenis-jenis ternak hewan, yaitu:

a. Kelinci Hias

Kelinci merupakan salah satu opsi pilihan hewan ternak hias yang sering kita jumpai. 

Sebagian besar orang memilih kelinci sebagai hewan ternak dikarenakan hewan kelinci memiliki ukuran yang kecil, warna bulunya yang beragam, dan juga bentuknya yang menggemaskan. 

Selain itu, cara merawat hewan kelinci terbilang cukup lebih mudah. 

Baca Juga: Teknik Budi Daya Hewan Ternak Kesayangan

b. Hamster

Hamster merupakan opsi kedua setelah kelinci. 

Walaupun sekilas bentuknya terlihat mirip dengan kelinci, hamster memiliki tubuh yang jauh lebih kecil jika kita bandingkan dengan kelinci hias, lo. 

Hamster juga memiliki buli yang halus dan juga tebal, ya. 

Nah, hamster merupakan salah satu hewan yang banyak sekali dijadikan opsi pilihan jenis ternak hias juga, ya, Adjarian. 

"Hamster memiliki tubuh yang jauh lebih kecil jika dibandingkan oleh kelinci."


Page 5

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Ternak kesayangan adalah hewan yang dipelihara karena alasan khusus. (pixabay)

c. Ayam

Selain dijadikan sebagai salah satu ternak konsumsi, banyak sebagian besar masyarakat Indonesia yang memilih hewan ayam sebagai ternak kesayangan, lo. 

Ayam dikenal dengan hasilnya berlimpah. 

Akan tetapi, ayam juga menjadi salah satu hewan ternak yang sangat mudah untuk dipelihara. 

Setiap harinya, ayam mengonsumsi biji-bijian dan pakan. 

Baca Juga: Berapa Ukuran Burung Hantu Terkecil di Dunia?

Selain itu, proses pertumbuhan hewan ayam sangat cepat dibandingkan dengan hewan-hewan ternak lainnya, lo. 

d. Burung Merpati

Burung merpati adalah salah satu burung yang paling dikenal dan disukai oleh masyarakat dunia. 

"Proses pertumbuhan ayam terbilang sangat cepat jika dibandingkan dengan hewan ternak lainnya."


Page 6

Berikut ini yang merupakan jenis ternak kesayangan adalah

Ternak kesayangan adalah hewan yang dipelihara karena alasan khusus. (pixabay)

Tidak hanya itu, burung merpati juga dikenal dengan warnanya yang beraneka ragam. 

Kecantikan bulunya menarik banyak masyarakat untuk memeliharanya. 

Umumnya, bulunya memiliki warna putih, hitam, dan coklat.

Akan tetapi, burung merpati juga memiliki banyak warna lainnya seperti kombinasi ungu, biru muda, dan lainnya.

Baca Juga: Manfaat Ayam dalam Kehidupan Manusia

e. Burung Kicauan

Untuk jenis yang terakhir, yaitu burung kicauan. 

Burung kicauan juga banyak dijadikan hewan peliharaan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia, lo. 

Burung kicauan terdiri dari beberapa jenis, yaitu murai batu, love bird, kenari, kacer, poksai, anis, dan burung jalak.

Banyak masyarakat yang memelihara burung kicauan dikarenakan oleh kicauannya yang merdu. 

Selain itu, kicauannya juga berdurasi cukup panjang, lo. 

Nah Adjarian itulah pengertian hewan ternak dan jenis-jenis hewan ternak yang wajib kita ketahui, ya. 

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini!

Pertanyaan

Sebutkan pengertian ternak konsumsi!

Petunjuk: Cek halaman 2.

Jangan lupa untuk tonton video di bawah ini, ya!

 Hewan