Baju abu bagusnya kerudung warna apa

inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/ansellmaputri | instagram.com/raniaskdr_ | instagram.com/inasrana)Memilih warna jilbab atau hijab yang tepat dapat menunjang penampilan. Salah satu trik yang bisa dipakai adalah mencocokkannya dengan pakaian yang dikenakan.Dalam artikel ini, IDN Times secara khusus akan membahas beragam warna jilbab untuk baju warna abu-abu. Apa saja inspirasi jilbabnya? Simak di sini, yuk!1. Padukan baju & hijab warna abu-abu untuk look yang selaras. Bisa pilih warna hijab yang satu tone lebih muda atau lebih tuainspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (@karsacrtv via instagram.com/melodylaksani92) 2. Jilbab berwarna hitam selalu terlihat netral! Dipasangkan dengan kemeja atau hem warna grey juga kece selalu, cocok buatmu yang bergaya kasualinspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/inasrana) 3. Padu padan baju abu-abu dan jilbab cokelat muda juga gak kalah stylish! Pastikan kamu juga kenakan celana serta tas yang warnanya senadainspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/lestykejora) 4. Hadirkan nuansa girly dengan jilbab warna soft pink. Dikombinasikan dengan grey hoodie yang sporty pun tetap manis, lho!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/xolovelyayana) 5. Pemakaian jilbab warna putih akan membuat aura wajah lebih cerah. Kombinasikan dengan blus abu-abu berlengan panjang yang eleganinspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/ansellmaputri) 6. Mix and match gaun warna abu-abu dengan jilbab warna biru denim ini tampak sedap dipandang. Hijabnya membuat outfit lebih hidup!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/donitabhubiy) 7. Kamu bisa terapkan blus warna abu-abu gelap dengan kerudung warna hijau botol. Kombinasi warnanya modern dan antimainstream!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/miraagile) 8. Untuk kamu yang suka tampilan bold, bisa padukan blus abu-abu dengan setelan rok, tas, hingga jilbab warna merah marun. Kece parah!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/ichasoebandono) 9. Pencinta warna pastel sini merapat! Ternyata, sweater abu-abu juga serasi lho dipakai bersama hijab warna hijau muda!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/irlitalmaida) 10. Karena sama-sama cool tone, perpaduan vest abu-abu dan hijab biru muda ini tampak harmonis. Seimbangkan dengan ciput & kemeja putihinspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/cutsyifaa) 11. Gamis two-tones warna abu-abu muda & abu-abu tua ini tampak anggun. Apalagi ditambah dengan hijab navy blue yang effortlessly chic!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/dhiniaminarti) 12. Padu padan kemeja abu-abu dengan kerudung krem pastel ini pasti jadi favorit banyak orang. Kombinasinya itu kalem dan fashionable!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/helminursifah) 13. Pasmina ungu yang glamor pantas disandingkan dengan crewneck abu-abu. Jilbabnya gak mendominasi, tapi buat look lebih stand out!inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu (instagram.com/raniaskdr_) 13 inspirasi jilbab untuk baju warna abu-abu yang telah dibagikan di atas, bisa kamu jadikan contoh. Semoga membantu menambah referensi OOTD-mu, ya!

Baca Juga: 7 Warna Jilbab Netral yang Harus Dimiliki Hijabers

Baju abu

Baju abu-abu, cocok pula dipadukan dengan jilbab warna netral seperti abu-abu, navy, hitam, coklat, nude, beige dan lainnya.

Warna apa saja yang cocok dengan warna abu

Warna abu-abu dikenal sebagai warna yang netral. Warna abu-abu tentu cocok jika dipadupadankan dengan banyak warna, seperti pink, kuning, hijau, merah, navy, dan masih banyak lagi.

Warna abu gelap cocok dengan warna apa?

Dark grey merupakan warna yang menarik dan merupakan bagian dari abu-abu, karena cocok untuk dipadukan dengan semua warna, baik pastel dengan sentuhan lembut seperti baby blue dan pink. Bahkan cocok dipadukan dengan warna cerah hingga menampilkan kesan fresh dan modern.

Warna abu

Abu tua dengan abu muda Warna abu tua juga sangat cocok jika dipadukan dengan warna abu muda. Perpaduan kedua warna ini membuat tampilan outfit terlihat elegan karena warna-warna yang dikenakan tidak mencolok. Perpaduan warna ini cocok kamu jadikan inspirasi outfit sehari-hari agar tampilan terlihat stylish.