Al bayyinah juga merupakan nama lain dari alquran yang artinya

Surah Al-Bayyinah (bahasa Arab:البينة, Al-Bayyinah, "Bukti Yang Nyata") adalah surah ke-98 berdasarkan susunan mushaf dan surah ke-100 sesuai urutan pewahyuan Al-Quran serta terdiri dari 8 ayat. Surah ini dinamai Al-Bayyinah karena pada awal surah dan ayat ke-4 disebutkan tentang Bayyinah. Dari sisi isi, surah Al-Bayyinah termasuk surah Al-Ausath Al-Mufasshalat dan merupakan surah terkakhir dari 13 surah yang berukuran Ausath yaitu berukuran kecil. Posisi surah ini pada hizb ke-4 dari juz 30 Al-Quran.

Nama-nama

Surah ini dinamai Al-Bayyinah karena pada awal surah dan ayat ke-4 disebutkan tentang Bayyinah yang bermakna bukti yang nyata, hujjah terang dan burhan benderang yaitu Islam dan Al-Quran. Allah swt berfirman:

لَمْ يَكُنِ الَّذينَ كَفَرُوا مِنْ أَهْلِ الْكِتابِ وَ الْمُشْرِكينَ مُنْفَكِّينَ حَتَّى تَأْتِيَهُمُ الْبَيِّنَةُ﴿ "Orang-orang kafir dari golongan ahli kitab dan orang-orang musyrik (mengatakan) bahwa mereka (tidak akan meninggalkan (agama mereka) sebelum mereka bukti yang nyata datang kepada." (QS Al-Bayyinah [98]:1)

Nama lain dari surah ini adalah Bariyyah dan kata ini bermakna ciptaan-ciptaan dan makhluk-makhluk namun kebanyakan digunakan untuk manusia. Bariyyah dengan makna ini digunakan pada ayat 6 dan 7 surah ini. Nama lain surah ini adalah Lam Yakun; karena redaksi kalimat ini disebutkan pada awal surah. Nama keempat surah ini adalah Ahlulkitab; lantaran kata ini dan kisah Ahlulkitab dinyatakan pada surah ini. Terkadang juga surah ini disebut sebagai Kiamat, karena penjelasan tentang kondisi hari kiamat merupakan kandungan surah ini.

Identitas Surah Al-Bayyinah

Surah Al-Bayyinah terdiri dari 8 ayat, 94 kata dan 404 huruf. Menurut para qari Basrah, surah Al-Bayyinah terdiri dari 9 ayat. Namun pendapat yang lebih masyhur adalah pendapat pertama yaitu terdiri dari 8 ayat. Surah Al-Bayyinah adalah surah ke-98 berdasarkan susunan mushaf dan surah ke-100 sesuai urutan pewahyuan Al-Quran serta tergolong sebagai surah Madaniyah. Dari sisi isi, surah Al-Bayyinah termasuk surah Al-Ausath Al-Mufasshalat dan merupakan surah terkakhir dari 13 surah yang berukuran Ausath yaitu berukuran kecil. Posisi surah ini pada hizb ke-4 dari juz 30 Al-Quran.

Tema Utama

Surah ini mengandung dua hukum fikih yaitu tentang kewajiban salat dan zakat. Di antara tema utama yang diangkat dalam surah ini adalah penjelasan tentang orang-orang kafir dari kalangan Ahlulkitab yang benci dan lambat dalam menerima kebenaran Islam dan wahyu serta risalah Nabi Muhammad saw. Kemudian memperkenalkan orang-orang kafir Ahlulkitab dan orang-orang musyrik sebagai makhluk yang paling buruk dan layak menerima azab neraka. Sebaliknya memberikan berita gembira kepada orang-orang beriman dan berbuat kebaikan sebagai makhluk terbaik yang dijanjikan surga dan kehidupan abadi. [1]

Catatan Kaki

  1. Dānesynāmeh Qur'ān wa Qur'ān Pazyuhi, jld. 2, hlm. 1266-67.

Daftar Pustaka

  • Al-Quran. Terjemahan Persia Muhammad Mahdi Fuladmand. Tehran: Dar al-Qur’an al-Karim, 1418 H/1376 S.
  • Dānesynameh Qur'ān wa Qur'ān Pazyuhi. jld. 2. disusun oleh Bahauddin Khuramsyahi. Tehran: Dustan-Nahid, 1377 S.

  • Al-Quran
  • Surah
  • Ayat
  • Mengunduh dan mendengarkan Surah Al-Bayyinah

سورة البينة

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

لَمْ يَكُنِ الَّذِينَ كَفَرُوا مِنْ أَهْلِ الْكِتَابِ وَالْمُشْرِكِينَ مُنفَكِّينَ حَتَّىٰ تَأْتِيَهُمُ الْبَيِّنَةُ ﴿١﴾ رَسُولٌ مِّنَ اللَّـهِ يَتْلُو صُحُفًا مُّطَهَّرَةً ﴿٢﴾ فِيهَا كُتُبٌ قَيِّمَةٌ ﴿٣﴾ وَمَا تَفَرَّقَ الَّذِينَ أُوتُوا الْكِتَابَ إِلَّا مِن بَعْدِ مَا جَاءَتْهُمُ الْبَيِّنَةُ ﴿٤﴾ وَمَا أُمِرُوا إِلَّا لِيَعْبُدُوا اللَّـهَ مُخْلِصِينَ لَهُ الدِّينَ حُنَفَاءَ وَيُقِيمُوا الصَّلَاةَ وَيُؤْتُوا الزَّكَاةَ وَذَٰلِكَ دِينُ الْقَيِّمَةِ ﴿٥﴾ إِنَّ الَّذِينَ كَفَرُوا مِنْ أَهْلِ الْكِتَابِ وَالْمُشْرِكِينَ فِي نَارِ جَهَنَّمَ خَالِدِينَ فِيهَا أُولَـٰئِكَ هُمْ شَرُّ الْبَرِيَّةِ ﴿٦﴾ إِنَّ الَّذِينَ آمَنُوا وَعَمِلُوا الصَّالِحَاتِ أُولَـٰئِكَ هُمْ خَيْرُ الْبَرِيَّةِ ﴿٧﴾ جَزَاؤُهُمْ عِندَ رَبِّهِمْ جَنَّاتُ عَدْنٍ تَجْرِي مِن تَحْتِهَا الْأَنْهَارُ خَالِدِينَ فِيهَا أَبَدًا ۖ رَّضِيَ اللَّـهُ عَنْهُمْ وَرَضُوا عَنْهُ ۚ ذَٰلِكَ لِمَنْ خَشِيَ رَبَّهُ ﴿٨﴾

Surah Al-Bayyinah

Dengan Nama-Nya Yang Mahakasih dan Mahasayang

Orang-orang kafir yakni ahli Kitab dan orang-orang musyrik (mengatakan bahwa mereka) tidak akan meninggalkan (agamanya) sebelum datang kepada mereka bukti yang nyata, (1) (yaitu) seorang Rasul dari Allah (Muhammad) yang membacakan lembaran-lembaran yang disucikan (Al Quran), (2) di dalamnya terdapat (isi) Kitab-kitab yang lurus. (3) Dan tidaklah berpecah belah orang-orang yang didatangkan Al Kitab (kepada mereka) melainkan sesudah datang kepada mereka bukti yang nyata. (4) Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepada-Nya dalam (menjalankan) agama yang lurus, dan supaya mereka mendirikan shalat dan menunaikan zakat; dan yang demikian itulah agama yang lurus. (5) Sesungguhnya orang-orang yang kafir yakni ahli Kitab dan orang-orang yang musyrik (akan masuk) ke neraka Jahannam; mereka kekal di dalamnya. Mereka itu adalah seburuk-buruk makhluk. (6) Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh, mereka itu adalah sebaik-baik makhluk. (7) Balasan mereka di sisi Tuhan mereka ialah surga 'Adn yang mengalir di bawahnya sungai-sungai; mereka kekal di dalamnya selama-lamanya. Allah ridha terhadap mereka dan merekapun ridha kepada-Nya. Yang demikian itu adalah (balasan) bagi orang yang takut kepada Tuhannya. (8)

Apa itu kafarat? ka.fa.rat denda yang harus dibayar karena melanggar larangan Allah atau melanggar janji; persembahan kepada Allah sebagai tanda mohon pengampunan tidak percaya kepada Allah dan r...

Siapa itu Kekaisaran Sasaniyah? Kekaisaran Sasani , Kekaisaran Wangsa Sasan, atau Kekaisaran Persia Baru adalah kekaisaran bangsa Iran yang ketiga dan kekaisaran Persia yang kedua. Kekaisaran Sassania...

Siapa itu Ibnu Qutaibah? Ibnu Qutaibah adalah seorang ahli sejarah politik. Dia juga adalah seorang cendekiawan Islam dan pakar bahasa Arab serta pembela ahli hadits. Ibnu Qutaibah lahir pada tahun 82...

Apa itu Kalender Hijriyah? Kalender Hijriah atau Kalender Islam merupakan penentuan tanggal atau bulan yang berkaitan dengan ibadah dan hari-hari penting lain umat Islam. Kalender ini dinamakan denga...

Siapa itu Asy Syaikh Abu Mansur? Imam Abu Mansur Al-Maturidi, atau lengkapnya Abu Mansur Muhammad bin Muhammad bin Mahmud Al-Maturidi As-Samarqandi Al-Hanafi adalah salah seorang ulama Ahlu Sunnah w...

Apa itu Hadis Mu’allaq? Hadis Mu’allaq adalah bila sanad sebuah hadits terputus pada penutur 5 hingga penutur 1, alias tidak ada sanadnya. Contoh: “Seorang pencatat hadis mengatakan,...

Dinamai Al-Bayyinah yang berarti ‘pembuktian’ karena diambil dari perkataan atau lafal Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama surat ini. Adapun kandungan dari surah Al-Bayyinah adalah bahwa Al-Quran dan Rasulullah S.A.W adalah bukti yang nyata dari Allah S.W.T.

Mengapa Al-Quran dinamakan Al-Bayyinah? (adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Al-Quran disebut dengan Al-Bayyinah karena Al-Quran adalah bukti atau pembuktian yang nyata.

Apakah Al-Bayyinah merupakan nama lain dari Al-Quran?

Al-Quran memiliki sejumlah nama lain dan salah satunya adalah Al-Bayyinah. Al-Quran disebut dengan Al-Bayyinah adalah karena Al-Quran adalah bukti atau pembuktian yang nyata. Dari segi kata, Al-Bayyinah sendiri diartikan sebagai Pembuktian.

Apa arti Al Bayan Al-Bayyinah?

Al- Qur’an disebut juga al-bayyinah yang artinya Bukti yang nyata.

Apakah yang dimaksud Al-Bayyinah sebagaimana disebutkan pada surah Albayyinah ayat pertama?

Surah Al-Bayyinah [bahasa Arab:البينة, ‘Pembuktian’] adalah surah ke-98 dalam al-Qur’an. Surah ini terdiri atas 8 ayat, termasuk golongan surat-surat Madaniyah, diturunkan sesudah surah At-Talaq. Dinamai Al-Bayyinah [Pembuktian] diambil dari perkataan Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

surat Al Bayyinah menceritakan tentang apa?

Dalam surat Al Bayyinah terdapat pernyataan ahli kitab dan orang-orang musyrik bahwa mereka akan tetap dalam agama mereka masing-masing sampai datang nabi yang telah dijanjikan Tuhan. Namun setelah Nabi Muhammad datang, mereka terpecah-pecah, ada yang beriman, ada yang tidak.

You might be interested:  Mengapa Parasit Dianggap Merugikan?

Mengapa surat Al Bayyinah tergolong surat Madaniyah?

Jawaban: SURAH AL BAYYINAH TERGOLONG SURAH MADANIYAH KARENA? karena diturunkan sesudah nabi Muhammad Saw Hijrah Ke Madinah.

Apa saja nama nama lain dari Al-Quran?

Berikut beberapa nama lain Al Quran yang dikutip dari Buku Mengenal Al Quran dan Kemenag RI:

  • Al Kitab atau Kitabullah. Nama lain Al Quran yakni Al-Kitab atau Kitabullah biasanya seringkali digunakan ketika menyebut Al-Quran.
  • Al Furqan.
  • Adz-Dzikir.
  • Al Mau’idhoh.
  • Asy-Syifa’
  • Al-Hukmu.
  • Al-Hikmah.
  • Al-Huda.
  • Apa nama nama Al-Quran?

    Nama Lain Alquran:

    1. Al-Kitab. Al Quran memiliki nama lain adalah Al-Kitab yang artinya kitab.
    2. 2. Al-Huda. Nama lain Alquran adalah Al-Huda yang artinya petunjuk.
    3. Al-Furqan. Al-Fuqan memiliki arti pembeda.
    4. Ar-Rahmah. Nama lain Alquran yang perlu diketahui lainnya adalah Ar-Rahmah.

    Apa nama lain dari Al-Quran?

    Al Kitab atau Kitabullah

    Nama lain Al Quran yakni Al-Kitab atau Kitabullah biasanya seringkali digunakan ketika menyebut Al-Quran. Al-Kitab itu dalam bahasa Arab berarti memang bermakna buku. Nama ini terdapat dalam surah Al-Baqarah.

    Surat Al Alaq artinya apa?

    Surat Al Alaq terdiri dari 19 ayat. Al Alaq memiliki arti segumpal darah. Melalui surat Al Alaq, Allah SWT memerintahkan umat Islam untuk mencari tahu siapa penciptanya dan memuliakannya dengan segala kemampuan. Dan manusia diwajibkan untuk senantiasa selalu bersyukur atas nikmat yang telah diberikan oleh Allah SWT.

    Surah Al Bayyinah turun dimana?

    Diturunkan di kota Madinah.

    Siapa yang dimaksud Syarrul Bariyyah?

    Tersebut di ayat 6 dan 7. Syarrul bariyyah dan khairul bariyyah. Bermakna seburuk-buruk makhluk dan sebaik-baik makhluk.

    Surah Al-Bayyinah tergolong surah apa?

    Surah Al-Bayyinah [bahasa Arab:البينة, ‘Pembuktian’] adalah surah ke-98 dalam al-Qur’an. Surah ini terdiri atas 8 ayat, termasuk golongan surat-surat Madaniyah, diturunkan sesudah surah At-Talaq. Dinamai Al-Bayyinah [Pembuktian] diambil dari perkataan Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

    Dinamai Al-Bayyinah yang berarti ‘pembuktian’ karena diambil dari perkataan atau lafal Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama surat ini. Adapun kandungan dari surah Al-Bayyinah adalah bahwa Al-Quran dan Rasulullah S.A.W adalah bukti yang nyata dari Allah S.W.T.

    Al-Bayyinah Apakah nama lain alquran?

    Selain Al-Bayyinah, Quran masih memiliki sejumlah nama lain yakni Al-Kitab, Al-Furqon, Al-Balagh, Al-Bayan, Al-Huda, Al-Haqq, Al-Hukum, Al-Hikmah, Al-Kalam, Al-Busyro, Al-Basho’ir, Al-Qoul dan masih banyak lagi lainnya.

    Apa arti Al Bayan Al-Bayyinah?

    Al- Qur’an disebut juga al-bayyinah yang artinya Bukti yang nyata.

    Apakah yang dimaksud Al-Bayyinah sebagaimana disebutkan pada surah Albayyinah ayat pertama?

    Surah Al-Bayyinah [bahasa Arab:البينة, ‘Pembuktian’] adalah surah ke-98 dalam al-Qur’an. Surah ini terdiri atas 8 ayat, termasuk golongan surat-surat Madaniyah, diturunkan sesudah surah At-Talaq. Dinamai Al-Bayyinah [Pembuktian] diambil dari perkataan Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

    QS Al-Bayyinah ayat 1 8 merupakan surat Makkiyah karena turun di Makkah arti Al-Bayyinah adalah?

    Al-Bayyinah berarti pembuktian yang diambil dari lafal Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama dalam surat ini. Surat ini memiliki kandungan bahwa Rasulullah SAW dan Al-Qur’an merupakan bukti nyata dari Allah SWT.

    Apa saja nama lain dari Al-Quran?

    Berikut beberapa nama lain Al Quran yang dikutip dari Buku Mengenal Al Quran dan Kemenag RI:

  • Al Kitab atau Kitabullah. Nama lain Al Quran yakni Al-Kitab atau Kitabullah biasanya seringkali digunakan ketika menyebut Al-Quran.
  • Al Furqan.
  • Adz-Dzikir.
  • Al Mau’idhoh.
  • Asy-Syifa’
  • Al-Hukmu.
  • Al-Hikmah.
  • Al-Huda.
  • Apa nama nama Al-Quran?

    Nama Lain Alquran:

    1. Al-Kitab. Al Quran memiliki nama lain adalah Al-Kitab yang artinya kitab.
    2. 2. Al-Huda. Nama lain Alquran adalah Al-Huda yang artinya petunjuk.
    3. Al-Furqan. Al-Fuqan memiliki arti pembeda.
    4. Ar-Rahmah. Nama lain Alquran yang perlu diketahui lainnya adalah Ar-Rahmah.

    Surat Al Bayyinah membahas tentang apa?

    Dalam surat Al Bayyinah terdapat pernyataan ahli kitab dan orang-orang musyrik bahwa mereka akan tetap dalam agama mereka masing-masing sampai datang nabi yang telah dijanjikan Tuhan. Namun setelah Nabi Muhammad datang, mereka terpecah-pecah, ada yang beriman, ada yang tidak.

    Siapakah seburuk-buruk makhluk sebagaimana yang ditegaskan dalam surah Al Bayyinah?

    Dalam QS. Al Bayyinah: 6-8 berbunyi: ‘Sesungguhnya orang-orang yang kafir yakni ahli Kitab dan orang-orang yang musyrik [akan masuk] ke neraka Jahannam; mereka kekal di dalamnya. Mereka itu adalah seburuk-buruk makhluk.

    Siapa yang dimaksud Syarrul Bariyyah?

    Tersebut di ayat 6 dan 7. Syarrul bariyyah dan khairul bariyyah. Bermakna seburuk-buruk makhluk dan sebaik-baik makhluk.

    Dalam surat Albayyinah ayat 1 Siapa sajakah orang-orang yang tidak akan meninggalkan agama mereka sampai datang kepada mereka bukti yang nyata?

    Ayat di atas menjelaskan bahwa orang-orang kafir baik Yahudi maupun Nasrani dan juga penyembah berhala, [mengatakan bahwa mereka] tidak akan meninggalkan agama mereka sampai datang kepada mereka bukti yang nyata yaitu datangnya Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam.

    Surah Al-Bayyinah tergolong surah apa?

    Surah Al-Bayyinah [bahasa Arab:البينة, ‘Pembuktian’] adalah surah ke-98 dalam al-Qur’an. Surah ini terdiri atas 8 ayat, termasuk golongan surat-surat Madaniyah, diturunkan sesudah surah At-Talaq. Dinamai Al-Bayyinah [Pembuktian] diambil dari perkataan Al-Bayyinah yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

    Jelaskan apa yang dimaksud dengan surah surah Makkiyah?

    Pertama, Makkiyah adalah ayat- ayat yang turun sebelum Nabi hijrah, sedangkan Madaniyah adalah ayat-ayat yang turun setelah hijrah [al-Qattan, 2001, hal. 69]. Kedua, Makkiyah adalah ayat-ayat yang turunnya di Makkah dan sekitarnya meskipun setelah hijrahnya Nabi, dan Madaniyah adalah ayat-ayat yang turun di Madinah.

    Apa isi kandungan surah Albayyinah ayat 3?

    Jawaban. Jawaban: di dalamnya terdapat [isi] kitab-kitab yang lurus [benar]. Lembaran-lembaran suci itu di dalamnya terdapat kitab-kitab, yakni hukum-hukum tertulis, yang lurus.

    Video yang berhubungan