A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

Tumbuhan membutuhkan berbagai bahan untuk fotosintesis, Salah satunya adalah air yang bergerak dari bagian akar sampai ke ujung daun, a. Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas ? dst Berikut ini penjelasannya:

Pada soal ini kan menanyakan mengenai bahan fotosintesis yang dalam hal ini bahannya adalah air. Dalam proses fotosintesis kan ada 3 bahan yaitu Cahaya, Air (H2O) + Karbon Dioksida (CO2).

Kalau cahaya matahari diserap oleh klorofil yang ada pada daun, sedangkan karbon dioksida masuk melalui daun lewat stomata. Kalau air, itu kan diserap dari akar, gimana prosesnya bisa sampai ke daun untuk membantu fotosintesis tersebut (Pertanyaan a).

Lalu bagian jaringan mana yang berperan dalam proeses penyerapan air dari akar hingga ke daun tersebut (Pertanyaan b).

Tumbuhan membutuhkan berbagai bahan untuk fotosintesis, Salah satunya adalah air yang bergerak dari akar sampai ke ujung daun

  • a. Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas ?.
  • b. Bagian tubuh tumbuhan manakah yang berperan ?.

Jawab:

  • a) Air akan diserap oleh akar secara difusi melalui rambut- rambut akar menuju jaringan korteks, melewati pita kaspari, dan memasuki xilem akar. Kemudian air bergerak menuju xilem batang dan selanjutnya menuju xilem daun. Dari xilem daun, air akan berosmosis masuk ke dalam sel parenkim palisade dan sel sponsa untuk keperluan fotosintesis.
  • b) Rambut akar, korteks akar, xilem akar, xilem batang, xilem daun.

Pembahasan

Kata kuncinya air diserap dari akar menuju ke daun, berarti diangkut ?. Nah, dalam struktur tumbuhan itu baik di akar, batang maupun daun itu ada jaringan pengangkut yang terdiri dari Xilem dan Floem.

  • Xilem itu fungsinya mengangkut air dan mineral. Xilem (saya hapalnya dengan menyilem berarti air).
  • Floem fungsinya untuk mengangkut hasil fotosintesis dari daun agar dapat disebarkan ke seluruh bagian tumbuhan. F pada Floem bisa kita anggap sebagai simbol yang melambangkan Fotosintesis.

Nah, karena yang ditanyakan air, maka berarti yang kepakai itu Xilem, karena Silem adalah berkas pengangkut yang fungsinya mengangkut air.

Kalau dibagi berdasarkan urutannya dari akar kemudian batang lalu ke daun maka:

AKAR

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

Anatomi akar itu tersusun atas Epidermis, Korteks dan Silinder pusat.

  • Epidermis itu jaringan terluar akar yang kemudian mengalami modifikasi penonolan yang membentuk rambut akar. Nah epidermis ini fungsinya menyerap air, dengan adanya penonjolan rambut akar berarti akan memperluas bidang penyerapan air.

Makanya jika dimulai dari awal penyerapan, maka bagian rambut akarlah yang pertama berperan menyerap air dari dalam tanah.

  • Korteks itu jaringan setelah epidermis, jadi setelah air diserap oleh rambut akar kemudian diteruskan ke bagian dalam akar yaitu korteks akar, di dalam korteks ini ada yang namanya pita kaspari, yang berfungsi untuk mengatur jalannya air menuju ke silinder pusat.
  • Silinder pusat, adalah bagian terdalam dari jaringan anatomi akar.

Jadi kan tadi sudah diserap akar, sudah diteruskan ke korteks lalu melewati pita kaspari, kemudian sampai ke silinder pusat. Di silinder pusat inilah terdapat jaringan pengangkut, karena yang diangkut air berarti tugasnya si Xilem yang mengangkut ke batang.

BATANG

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

Di dalam batang terdapat jaringan pengangkut juga, sama yaitu Xilem untuk mengangkut air. Nah, dari Xilem akar air di angkut ke batang, di batang kemudian diteruskan oleh jaringan pengakut Xilem batang.

DAUN

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

Dalam daun ada berkas pengangkut juga, jadi setelah air diangkut dari Xilem batang menuju daun, kemudian diteruskan oleh jaringan pengangkut daun yaitu Xilem daun.

Oleh Xilem daun kemudian dibawa ke jaringan parenkim seperti mesofil palisade yang di sini terdapat klorofil.

Maka lengkaplah bahan fotosintesis yaitu Air, Cahaya, dan Karbondioksida.

Kata kunci

Tumbuhan membutuhkan berbagai bahan untuk fotosintesis, Salah satunya adalah air yang bergerak dari akar sampai ke ujung daun

Berikut ini jawaban yang singat tapi benar.

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas
dikutip dari jawaban pegangan guru

Jawaban diverifikasi BENAR.


A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela @adnellnathaniela

September 2018 2 1K Report

Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas? Dan bagian tubuh tumbuhan apa yang paling berperan?


A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

sylmeena Akar menyerap air, kemudian disalurkan melalui jaringan xilem dan floem yang ada di batang menuju ke daun, jadi yang paling berperan dalam hal ini adalah batang.

2 votes Thanks 4

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

ocyrossy Air diserap dari dalam tanah melalui rambut - rambut akar dan dapat sampai ke daun paling atas melalui xilem - xilem yang terdapat di tumbuhan tersebut sehingga air dapat naik hingga ke daun yang paling atas.
Bagian tubuh tumbuhan yang paling berperan adalah xilem yaitu sebagai jaringan pengangkut yang mengangkut air dan mineral dari dalam tanah menuju daun :)

7 votes Thanks 12

More Questions From This User See All


A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela November 2018 | 0 Replies

Perbedaan antara persekutuan manusia dengan negara terletak pada......... a. legitimasi b. kekuasaan c. wewenang d. kedaulatan JELASKAN.. :D
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela November 2018 | 0 Replies

Jelaskan perbedaan metamorfosis kupu-kupu dan belalang.
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela October 2018 | 0 Replies

Tantangan apakah yang dihadapi NKRI dengan adanya pemberontakan RMS, PRRI, dan Permesta?
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela October 2018 | 0 Replies

Bagaimana peranan Pancasila pada tahun 1959 - 1965?
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela October 2018 | 0 Replies

Misalkan a = 5 - √2 dan b = 5 + √2 a. 2a + 3b b. a² + b²
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela October 2018 | 0 Replies

√3 x √8 = ...bantu jawab ya... :)
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela September 2018 | 0 Replies

Berikan 10 contoh kalimat basa jawa ngoko alus
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela September 2018 | 0 Replies

Jika 2,3,5,6,7,10,11,... adalah barisan yang terdiri dari semua bilangan asli yang bukan bil. kuadrat dan bukan bil pangkat tiga, maka bil 270 adalah suku ke-... a. 250 b. 248 c. 249 d. 251
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela September 2018 | 0 Replies

Tanda-tanda udara tercemar?
Answer

A Bagaimanakah cara air yang diserap dari tanah dapat sampai ke daun paling atas

adnellnathaniela September 2018 | 0 Replies

Apakah dampak revolusi industri negara barat terhadap SDA Indonesia dan terhadap negara itu sendiri?
Answer

Recommend Questions



dila250901 May 2021 | 0 Replies

mohon di jawab yang nomor 6 ya


FelixBenaya21 May 2021 | 0 Replies

Kerjakan semua pertanyaan di bawah ini dengan benar beserta penjelasannya! 1. Apa saja unsur-unsur cuaca? Apa perbedaan antara iklim dan cuaca? 2. Sebanyak 1 m³ udara pada suhu 20°C mengandung 14,6 g uap air. Uap jenuh pada suhu itu tercapai jika udara mengandung 24 g/m³. Berapa besar kelembapan nisbinya? 3. Jelaskan proses terbentuknya awan hingga mendatangkan hujan di Bumi. (TOLONG CEPETAN DIJAWAB MAU DIKUMPULIN SOALNYA DAN DIJAWAB SEMUANYA YA! DAN DIBERI PENJELASANNYA YA! SERTA TERIMA KASIH BANYAK BAGI YANG SUDAH MENJAWAB PERTANYAAN BIOLOGI TERSEBUT DENGAN JELAS DAN BENAR)


gyakya May 2021 | 0 Replies

tolong jawab ya makasih ya..:)maaf ya kalo tulisan nya jelek


abraham07 May 2021 | 0 Replies

Vertebrata merupakan suatu anak filum darihewan yang memiliki sumbu sarat atau otakdengan tubuh yang dilengkapi rangka dalam.Anggota Vertebrata tersebut adalah.


namira888 May 2021 | 0 Replies

berikan contoh proses perubahan bentuk sempurna dan tidak sempurna


ShalsabilaPutri11 May 2021 | 0 Replies

cara menanam binahong merah dari biji


dreyy64 May 2021 | 0 Replies

apakah Bintang Melakukan Gerak Revolusi?


cherylkeisha23 May 2021 | 0 Replies

tolong di jawab ya Thanks


ReisyaLestari May 2021 | 0 Replies

RUMPUT ➡BELALANG ➡BURUNG KECIL➡ULAR➡BURUNG ELANG rantai makanan seperti pada gambar dapat ditemukan pada ekosistem . . . . . a. rawa b. danau c. laut dalam d. padang rumput


wahyu271221 May 2021 | 0 Replies

mengapa orang yang menderita talasemia dapat mengalami kekurangan oksigen?