Untuk membuat folder baru pada Yahoo (mail dapat dilakukan dengan mengklik link)

1.    E-mail adalah singkatan dari .... A.    Elektric Mail B.    Extra Mail

C.    Elektronic Mail

D.    Elect Mail 2.    Mengirimkan email langsung ke sebuah alamat tertentu biasa disebut …. A.    Carbon Copy B.    Blind Carbon Copy

C.    Point to Point
D.    Distribution List

3.    E-mail dapat dibedakan menjadi dua, yaitu E-mail berbasis SMTP dan …. A.    E -mail berbasis POP

B.    E-Mail Berbasis WEB

C.    Ms Outlook Express D.    Netscape Communicator 4.    Yahoo (mail.yahoo.com), Google (Gmail.google.com), Hotmail (www.hotmail.com) merupakan jenis dari …. A.    E -mail berbasis POP

B.    E-Mail Berbasis WEB

C.    Ms Outlook Express D.    Netscape Communicator

5.    Pengertian spam dalam sebuah e-mail adalah …. A.    Tempat file (pesan masuk) B.    Draft pesan yang anda simpan C.    Berisi file (email yang telah anda kirim)

D.    Berisi email sampah

6.    Untuk mengakhiri sesi e-mail maka kita klik tombol …. A.    Close

B.    Sign out

C.    Sign in D.    Back

7.    Lampiran dalam sebuah e-mail biasa disebut ….
A.    Attachment B.    Bcc C.    Cc

D.    Milserver

8.    Tombol Reply yang ada saat membuka e-mail, digunakan untuk ... e-mail.

A.    Membalas 

B.    Men-download C.    Menutup  D.    Mengembalikan

9. Untuk membatalkan penghapusan surat di webmail Yahoo,Anda dapat menggunakan folder. .
A. Draft 

B. Sent 

C. Bulk 

D. Trash

10. Untuk membuat folder baru pada webmail Yahoo,dapat dilakukan dengan mengklik link . A.

A. Add 

B. Edit 

C. Check mail 

11. Yang termasuk software e-mail client adalah . .
A. Microsoft Excel 

B. Outlook Express 

C. Internet Explorer 

D. Real Player

12. Yang tidak termasuk komponen yang perlu disiapkan sebelum melakukan setting e-mail client ke server POP3 (post office Protocol3 ) adalah . .

A. alamat server POP3 B. alamat server SMTP

C. tempat dan tanggal lahir

D. nama login untuk akses ke e-mail POP

13.  Aplikasi untuk komunikasi chat yang dimiliki oleh Yaho adalah . . . A. mIRC B. MSN Messenger

C. Yahoo! Messenger

D. Google

14.alamat email yang digunakan bersama sama dalam suatu kelompok untuk bertukar informasi A.millist B.email

C.chatting


D.newsgroup

15. Si Sony mempunyai teman di luar negeri, sering kali mereka menulis surat menggunakan komputer. Jenis surat ini biasa disebut
A.email B.mallist C.female D.Chatting

16. fasilitas yang diberikan internet untuk mengirim surat disebut A.sms

B.email

C.chatting D.mms

17. login merupakan instruksi untuk… A.keluar email B.membaca email C.menyimpan email

D.membuka email

18.tempat untuk menulis nama pengirim email adalah A.subyek B.received

C.from

D.size

19. identitas unik, singkat dan mudah untuk diingat dalam email adalah bagian dari email yang dinamakan
A.password
B.master key C.user id D.login

20 .perintah yang digunakan untuk membalas email adalah
A. replay
B. send C. save

D. semua benar

21. perintah yang digunakan untuk mengirim email A. replay

B. send
C. forward

D. save

22. untuk mencegah email yang tidak kita inginkan kita lakukan agar email tersebut tidak terbaca adalah A. pilih pesan dihapus B. pesan diberi bendera spam

C. tandai dengan spam


D. apabila terlanjur dibaca sebagai tanda pesan yang belum dibaca

ISTILAH DALAM E-MAIL

Berikut istilah istilah yang ada di dalam e-mail:

1.  Address: alamat e-mail, tanda @ mutlak harus ada dalam e-mail

2.Inbox: kotak masuk e-mail yang dikirim kepada anda

3.Draft: tempat untuk memuat e-mail yang belum dikirim

4.Outbox: e-mail keluar, folder tempat penampungan sementara/sesaat email pada saat akan di kirim. Jika email telah terkirim maka folder ini akan kosong kembali.

5.Spam: email yang tak diinginkan oleh si penerima yang dikirim oleh orang yang tidak dikenal (biasanya berbau komersil, kadang juga politis).

6.Sampah: folder untuk menyimpan pesan yang telah dihapus untuk sementara, dan pesan tersebut dapat terhapus kapan saja.

7. CC : copy carbon, dapat melakukan pengiriman email yang sama ke banyak alamat. Fasilitas ini tidak menyembunyikan alamat email penerima lainnya sehingga semua penerima email dapat melihat semua penerima email yang lainnya.

8. BCC : blind copy carbon, dapat melakukan pengiriman email yang sama ke banyak alamat, dimana penerima tidak akan dapat melihat alamat penerima lainnya.

9. Attachment : lampiran, istilah untuk dapat melampirkan beberapa file bersama email yang di kirim. Selain pesan dalam email tersebut, juga dapat melampirkan beberapa file yang terbatas pada ukuran tertentu, sesuai dengan ketentuan dari penyedia jasa email tersebut.

10.   Bounce (pentalan, mental): pesan yang dikembalikan kepada pengirim, baik karena alamat email penerima tidak benar atau karena sedang ada masalah konfigurasi di sisi penerima.

11.     Bot: software tertentu yang bertindak mewakili orang.

12.    Mailbot: software tertentu yang membalas email secara otomatis. 

13.    Listbot: software tertentu yang mengendalikan distribution list atau mailing list. 

14.     Listserver: sama dengan listbot. 

15.    Subscribe: mendaftarkan email kita sebagai peserta mailing list atau newsgroup. 

16.    Unsubscribe: memutuskan hubungan dengan sebuah mailing list atau newsgroup. 

17.    Post: mengirim email ke mailing list atau newsgroup. 

18.     Flame: pesan kasar atau tidak sopan. 

19.    Bomb-mail yaitu pengiriman email dalam jumlah yang amat sangat besar/banyak secara sekaligus (biasanya menggunakan program khusus). Dalam dunia internet, perbuatan ini merupakan suatu kejahatan. 

20.  Compose sama fungsinya dengan New Mail atau Send yaitu untuk mengirim sebuah mail baru. 

21.    Mailbox : istilah untuk sebuah account email dengan kapasitas penampungan tertentu yang di baut pada sebuah mail server.

22.  Mail Server : server yang melayani dan mengatur proses pengiriman dan penerimaan email.

23.  Outlook : program mail client yang banyak digunakan saat ini. Ada 2 jenis Outlook yaitu Outlook Express (program standar bawaan Windows yang biasanya sudah ada ketika Anda menginstall Windows) dan Microsoft Outlook (program bawaan dari Microsoft Office).

24.  Forward: melakukan penerusan sebuah email ke penerima lain.

25.  Delivery Receipt: info yang diterima pengirim bahwa penerima email telah mendowload email yang dikirim dan telah disimpan di mail clientnya

26.  Filters: Penyaring email yang masuk.

27.   Header: Kepala email, berisi informasi penting mengenai server apa, jam berapa, darimana email itu, dll.

28.  HTML Email: Email yang berisikan gambar dan teks

29.  IMAP: Metode pengaturan email yang anda terima

30.  Mail Transper Agent (MTA): Sistem yang bertugas meneruskan dan menghantarkan pesan email

31.    Plain-text mail: Email yang hanya teks saja

32.  POP3: Protokol yang digunakan untuk proses penerimaan email

33.  Preview Pane: Halaman yang digunakan untuk membaca email tanpa harus membuka satu halaman baru

34.  SMTP: Sebagai protocol yang mengatur pengiriman pesan email

35.  Vacation messege: Untuk menginformasikan kepada pengirim email bahwa anda sedang tidak bisa membaca email


36.SMTP (Simple Mail Transfer Protocol) merupakan salah satu protokol yang umum digunakan untuk pengiriman surat elektronik di Internet. Protokol ini dipergunakan untuk mengirimkan data dari komputer pengirim surat elektronik ke server surat elektronik penerima.