Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda Berikut ini

JatimNetwork.com - Salam sukses teruntuk adik-adik yang senantiasa belajar di masa pandemi Covid-19.

Kali ini kita akan mempelajari kunci jawaban Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 3 SD MI Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 3 tentang Aneka Benda di Sekitarku.

Kunci jawaban ini sesuai dengan soal dalam buku Tematik Kelas 3 SD MI Tema 3 Pembelajaran 3 Subtema 1 Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 pada halaman 30.

Baca Juga: Buatlah Kalimat dengan Kata Menguap, Wujud, Menyublim, Membeku, Padat, Mencair, Gas, Cair, Mengembun, Proses

Sebelum melihat kunci jawaban ini, alangkah lebih baik adik-adik terlebih dahulu mencoba semaksimal mungkin untuk menjawab soal-soal pada halaman 30 ini.

Dilansir JatimNetwork.com dari alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Malang, Ferawaty, S. Pd., berikut ini kunci jawaban Tema 3 kelas 3 SD MI halaman 30 Pembelajaran 3 Subtema 1 tentang Aneka Benda di Sekitarku:

Ayo Berdiskusi.

Soal:

Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda berikut! Diskusikan bersama temanmu!

Baca Juga: Jadwal dan Daftar Lokasi Vaksinasi Covid-19 untuk Umum di Gresik 25 September 2021, Bisa Daftar di Tempat

Jawaban:

1. Bagian yang Diukur: Tinggi badanmu

Jenis Alat Ukur yang Digunakan: Meteran Pita

2. Bagian yang Diukur: Panjang lingkar pinggang

Jenis Alat Ukur yang Digunakan: Meteran Pita

3. Bagian yang Diukur: Panjang meja di kelas

Jenis Alat Ukur yang Digunakan: Meteran Saku

4. Bagian yang Diukur: Panjang lompatan teman kelompokmu

Jenis Alat Ukur yang Digunakan: Meteran Rol

Baca Juga: Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Dosis 1 Pfizer di Sidoarjo untuk Usia 12 Tahun ke Atas, 25-30 September 2021

5. Bagian yang Diukur: Lebar papan tulis di kelasmu

Jenis Alat Ukur yang Digunakan: Meteran Saku

6. Bagian yang Diukur: Panjang halaman sekolah

Jenis Alat Ukur yang Digunakan: Meteran Rol.

Selain pertanyaan di atas masih ada soal lainnya pada halaman 30 sebagai berikut:

Sebutkan satuan panjang yang telah kamu ketahui!

Jawaban:

km = kilometer

hm = hektometer

Baca Juga: Jadwal, Lokasi, dan Link Pendaftaran Vaksinasi Massal Yogyakarta 25 September 2021, Bonus Bingkisan Menarik

dam = dekameter

m = meter

dm = desimeter

cm = centimeter

mm = milimeter.***

Disclaimer:
1. Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.


Page 2


Page 3


Page 4

Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda berikut! Diskusikan bersama temanmu! Pembahasan kunci jawaban tema 3 kelas 3 SD MI halaman 30, tepatnya pada materi pembelajaran 3 subtema 1 Aneka Benda di Sekitarku di buku tematik siswa kurikulum 2013 revisi 2018.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang Sebutkan Satuan Panjang yang Telah Kamu Ketahui. Sudah mengerjaknnya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Ayo Bernyanyi

Kertas dapat digunakan untuk menulis. Apakah kertas juga dapat digunakan untuk membuat alat musik? Ternyata, tidak dapat. Mengapa? Karena, alat musik sebagian besar terbuat dari kayu berpadu dengan kulit hewan. Contohnya antara lain gendang. Cara memainkannya dengan dipukul. Kamu dapat bernyanyi diiringi gendang atau dengan bertepuk tangan.

Bentuklah kelompok terdiri atas 4 atau 6 orang siswa. Setiap kelompok memilih dua jenis benda yang dapat menghasilkan bunyi-bunyian. Berlatihlah untuk mengiringi lagu “Teka-Teki”. Lagu ini telah dipelajari pada pembelajaran sebelumnya.

Setiap kelompok akan mendapat giliran untuk menampilkan kemampuannya. Setelah bergiliran, tampillah secara bersama-sama! Lakukan dengan percaya diri!

Ayo Berdiskusi!

Bahan dasar kertas adalah kayu. Kayu berasal dari pohon. Perhatikan pohon-pohon yang dapat digunakan sebagai bahan dasar kertas! Perhatikan gambar di bawah ini!

Pohon manakah yang paling tinggi? Bagaimana caramu mengukur tinggi suatu pohon? Tinggi badanmu pasti berbeda dengan temanmu. Apakah semua panjang atau tinggi benda dapat diukur dengan alat ukur yang sama? Alat ukur panjang benda bermacam-macam. Kamu sudah mengenal beragam alat ukur pada pembelajaran sebelumnya.

Jawablah pertanyaan berikut!

1. Sebutkan satuan panjang yang telah kamu ketahui! Jawab : Meter, sentimeter, kilometer, desimeter.

2. Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda berikut! Diskusikan bersama temanmu!

Jawab :

No Bagian yang Diukur Jenis Alat Ukur yang Digunakan
1 Tinggi badanmu Meteran Pita
2 Panjang lingkar pinggang Meteran Pita
3 Panjang meja di kelas Meteran Saku
4 Panjang lompatan teman kelompokmu Meteran Rol
5 Lebar papan tulis di kelasmu Meteran Saku
6 Panjang halaman sekolah Meteran Rol

Baca Juga Pembahasan Soal Selanjutnya:

Ayo Mencoba!

Kamu sudah berdiskusi tentang alat ukur. Alat ukur yang tepat untuk mengukur sesuatu. Coba lakukan kegiatan berikut ini!

1. Ukurlah tinggi badan lima orang temanmu di kelas!
2. Tuliskan hasilnya pada tabel di bawah ini. Gunakan satuan cm dalam pengukuranmu!

No Nama Tinggi (cm)
1
2
3
4
5

Jawabanbuka disini: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 Halaman 23 25 26 27 30 31 Pembelajaran 3 Subtema 1 Pembelajaran 3

Demikian pembahasan kunci jawaban tema 3 kelas 3 SD MI halaman 30 tentang Tuliskan Alat Ukur yang Tepat Untuk Mengukur Benda-Benda Berikut Diskusikan Bersama Temanmu, semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Baca juga pembahasan soal lain pada materi pembelajaran 3 subtema 1 Aneka Benda di Sekitarku. Terimakasih, selamat belajar!

Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda Berikut ini
Berikut kunci jawaban Tema 3 untuk kelas 3 SD/MI pada buku tematik halaman 23, 24, 25, 26, 27, 30, dan 31 - Inilah jawaban soal Tuliskan Alat Ukur yang Tepat untuk Mengukur Benda-benda Berikut!

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini jawaban dari soal "tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda berikut!".

Soal "tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda berikut!" merupakan pertanyaan pada buku tematik Tema 3 kelas 3 SD halaman 30.

Deretan soal ini ada dalam Subtema 1 Pembelajaran 3 Kelas 3 SD Buku Siswa Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2018.

Ada empat subtema dalam buku tematik kelas 3 SD Tema 3 yang berjudul Benda di Sekitarku.

Selain itu, ada beberapa pembelajaran yang bisa dikerjakan siswa kelas 3 SD/MI dalam buku tematik 3.

Baca juga: Mengapa Peredaran Narkoba Semakin Meluas? Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 84-86: Globalisasi

Baca juga: Kunci Jawaban Tuliskan Salah Satu Kalimat Saran yang Terdapat Pada Teks, Tema 4 Kelas 3 SD Hal 76-82

Berikut kunci jawaban dalam buku tematik 3 untuk kelas 3 SD/MI subtema 1 pembelajaran 3 halaman 23, 24, 25, 26, 27, 30, dan 31.

Ayo Mengamati (Halaman 23)

Perhatikan benda-benda di sekitarmu!

Tuliskan nama benda yang terbuat dari kertas!

Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda Berikut ini

Jawaban:

Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda Berikut ini
Ilustrasi - Belajar di rumah.

TRIBUNBANTEN.COM - Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda berikut! Diskusikan bersama temanmu!

Pertanyaan di atas merupakan materi Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi terbaru revisi 2017 Tema 3 berjudul Benda di Sekitarmu.

Materi kunci jawaban Tema 3 Kelas 3 SD/MI halaman 30 tersebut termasuk dalam Pembelajaran 3 Subtema 1 tentang Aneka Benda di Sekitarku.

Tuliskan alat ukur yang tepat untuk mengukur benda-benda Berikut ini
Siswa belajar dari rumah didampingi orangtua, Selasa (31/3/2020). Pemprov DKI Jakarta memperpanjang masa belajar di rumah selama wabah Covid-19 hingga 19 April 2020 mendatang. Mulanya masa kegiatan belajar di rumah bagi siswa-siswi diberlakukan selama dua pekan, terhitung sejak 16 Maret sampai 29 Maret 2020. (Tribunnews/Herudin)

Kunci jawaban ini ditujukan bagi orangtua untuk membimbing proses belajar anak di rumah.

Selama masa pandemi Covid-19, diharapkan orangtua bisa membimbing kegiatan belajar anak di rumah dengan semangat.

Rangkuman kunci jawaban ini hanya sebagai panduan, jawaban dari setiap soal tidak terpaku dari kunci jawaban ini.

Diharapkan siswa bisa mencari jawaban sendiri dari setiap soal yang disajikan.

Pada materi ini, siswa diminta mendiskusikan tentang alat ukur.

Simak pembahasan kunci jawaban Tema 3 Kelas 3 SD/MI halaman 30, selengkapnya berikut ini.

Baca juga: KUNCI JAWABAN Tema 3 Halaman 51 Ceritakan Pengalaman Menghargai Pendapat Orang Lain saat Musyawarah!

Baca juga: KUNCI JAWABAN Tema 3 Kelas 4 SD, Mengapa Memperoleh Hak untuk Mendapatkan Tanaman Subur Itu Penting?

Baca juga: KUNCI JAWABAN Tema 3 Kelas 6 Halaman 57 58 59 Sebutkan Hak Ani dalam Cerita Hak dan Tanggung Jawab

Baca juga: KUNCI JAWABAN Tema 8 Kelas 4 SD Halaman 161 162 165 166 Buku Tematik Subtema 3 Pembelajaran 5

Kunci jawaban Tema 3 Kelas 3 SD/MI halaman 30

Halaman selanjutnya arrow_forward

Sumber: Tribun Padang