Tanda Tempo apa yang digunakan dalam lagu Rambadia apa artinya?

Lihat Foto

Tangkapan layar Youtube Lagu Daerah Indonesia

Lagu Daerah Sumatera Utara, Rambadia

JAKARTA, KOMPAS.com - "Rambadia" adalah lagu daerah dari Tapanuli, Sumatera Utara.

Lagu ini menceritakan cara tegur sapa khas masyarakat Tapanuli kepada masyarakat pendatang.

Masyarakat Suku Batak akan menanyakan asal dan marga sang pendatang.

Bila mereka memiliki marga yang sama, maka hubungan akan terjalin dengan baik.

Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Bungong Jeumpa, Lagu Daerah dari Aceh

Berikut ini lirik dan chord lagu "Rambadia" dari Tapanuli, Sumatera Utara.

G                               AmRambadia ramba munadaitoD                          GRio rio ramba naposoG                                  AmMarga dia marga munadaitoD                               G

Sapa sapa naso umboto

DAla tipang tipang tipang polo labayaD                                        GAla rudeng rudem rudem rudempongDAla tipang tipang tipang polo labayaD                                        G

Ala rudeng rudem rudem rudempong

G                                          AmRamba anggo ramba nami daitoD                               Gparasaran ni amba robaG                              AmMarga anggo nami daitoD                            G

inda datar pa boa boa

DAla tipang tipang tipang polo labayaD                                            GAla rudeng rudem rudem rudempongDAla tipang tipang tipang polo labayaD                                               G

Ala rudeng rudem rudem rudempong

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita berikutnya

Jakarta -

Lagu Rambadia berasal dari Tapanuli, Sumatera Utara. Lagu Rambadia termasuk ke dalam lagu daerah nasional yang menjadi warisan budaya.

Selain lagu Rambadia, ada beberapa lagu daerah lain yang juga berasal dari Sumatera Utara. Berikut informasi tentang lirik dan makna lagu Rambadia.

Lagu Rambadia Berasal dari Tapanuli, Cek Liriknya di Sini

Lagu Rambadia berasal dari daerah Tapanuli, provinsi Sumatera Utara. Dikutip dari buku 'Lagu Rakyat' oleh Muchlis BA dan Azmy BA, berikut lirik lagu daerah Rambadia.

Rambadia ramba munadaito Rio rio ramba naposo Marga dia marga munadaito Sapa sapa naso umboto Ala tipang tipang tipang polo labaya Ala rudem rudem rudem rudempong

Ala tipang tipang tipang polo labaya Ala rudem rudem rudem rudempong

Ramba anggo ramba nami daito Parasaran ni amba roba Marga anggo nami daito Inda datar pa boa boa Ala tipang tipang tipang polo labaya Ala rudem rudem rudem rudempong Ala tipang tipang tipang polo labaya

Ala rudem rudem rudem rudempong

Lagu Rambadia Bercerita Tentang Perkenalan Marga

Lagu Rambadia berasal dari Sumatera Utara serta memiliki makna tersendiri. Dilansir dari buku 'Kumpulan Lagu Daerah Nusantara Terpopuler' karya Sarah Ismullah dan Ibrahim Ismullah, lagu Rambadia merupakan lagu perkenalan.

Ramba diartikan sebagai rumput yang berarti kiasan dari nama marga. Lagu Rambadia dinyanyikan jika ingin mengetahui asal [marga] orang yang baru dikenalnya. Biasanya, hubungan akan terjalin semakin baik jika marganya sama.

Lagu Rambadia Adalah Lagu dari Provinsi Sumatera Utara, Ini Daftar Lagu Daerah Lain dari Sumut

Selain lagu Rambadia, ada lagu-lagu daerah yang juga berasal dari provinsi Sumatera Utara. Di bawah ini merupakan judul lagu-lagu daerah tersebut.

  1. Butet [Batak]
    Lagu ini mengisahkan seorang ibu yang berpesan kepada anaknya selepas ditinggal sang ayah. Pesan ibunya agar si anak menjadi sosok yang kuat dan berusaha untuk menjadi generasi yang pintar, agar tidak dijajah oleh bangsa lain.
  2. Leleng Ma Hupaima Ima [Tapanuli]
    Bercerita tentang seseorang yang sedang menunggu jodohnya. Dikatakan sosok tersebut lelah menunggu sang jodoh yang tak kunjung datang.
  3. Sinanggar Tulo [Tapanuli]
    Lagu Sinanggar Tulo biasa dinyanyikan sebagai pengiring tari Tor-tor. Saat melakukan tari Tor-tor, biasanya penonton memberikan uang [sawer] yang ditempelkan pada tangan penari.

[izt/imk]

Home Lagu Daerah Notasi Sumatera Utara Lagu Rambadia | Asal, Pencipta, Lirik Terjemahan, Not Angka dan Chord Serta Maknanya

myavitalia.com - Lagu Rambadia. Pasti banyak orang telah kenal dengan lagu ini. Lagu dari daerah utara sumatera ini terlihat enerjik dengan tempo lebih cepat dari moderato. Apabila mendengarnya kita bisa saja terbawa gerakan-gerakan kecil mengikuti iringan lagu tersebut. Lagu Rambadia dengan kekentalan nuansa bataknya ini mampu menciptakan sebuah emosi positif dan suasana bahagia bagi yang menyanyikannya. Bahkan mungkin bisa mengajak orang bernyayi sambil menari.

Seperti lagu-lagu daerah lain yang banyak diketahui penciptanya, lagu rambadia ini juga sampai saat ini belum ada yang menujukkan informasi mengenai siapa pencipta lagu rambadia ini, dengan kata lain berstatus pencipta "NN". Lagu Rambadia merupakan lagu dari Sumatera Utara yang lebih tepatnya merujuk pada daerah Tapanuli. Daerah Tapanuli adalah bagian dari sumatera Utara, Daerah yang berada dipesisir pantai barat provinsi Sumatra Utara yang asal katanya dari "Tapian Nauli" yang berarti Tepi Sebelah Barat, dibatasi oleh Dataran Aceh Tenggara, Danau Toba dan pegunungan Bukit Barisan di sebelah tengah yang dengan itu memisahkan Tapanuli dengan pesisir timur provinsi Sumatra Utara yang kerap disebut Sumatra Timur atau daerah Melayu Deli Dari nada yang dipunya dan lirik demi lirik yang di tulis, nampak bahwa lagu ini memiliki sebuah pesan yang positif yaitu sebuah pesan akan persaudaraan Hita namarhaha anggi [Kita Bersaudara], sebuah kecintaan terhadap negeri Indonesia yang dimiliki Indonesia nagaratta [Indonesia negeri yang indah], juga ajakan untuk bergembira bersama atas semua karunia kebersamaan dan persaudaraan yang terjalin yang nampak dalam ungkapan manortor mahita [Ayo kita menari tor tor]. Lagu Rambadia sendiri memiliki sebuah cerita akan sebuah sambutan terhadap orang yang baru ditemui, sebuah tegur sapa yang dilayangkan pada saudara yang baru saja bertemu. atau dengan kata lain sebuah cerita akan salam perkenalan mereka. Dalam Salam perkenalan tersebut, mereka tidak penting akan  apa nama mereka melainkan mereka lebih peduli pada sebuah pertanyaan akan tanda-tanda yang bisa mengikat persaudaraan yaitu seperti sebuah pertanyaan untuk mengetahui apa marga atau rumpun mana mereka berasal. Denganmengetahu marga mereka secara otomatis semua akan menjalin dan terjalin dalam ikatan persaudaraan yang lebih baik.
Bait 1: Rambadia ramba muna daito Rio rio ramba na poso Margaria marga muna daito Uso uso naso umboto Alatipang tipang tipang Polo labaya

Reff:

Ala rudeng rudeng rudeng pong Alatipang tipang tipang Polo labaya Ala rudeng rudeng rudeng pong

Bait 2:

I anggo ramba nami daito Para saran niam borongborong I anggo marga nami daito Inda datar paboaboa

Reff:

Ala tipang tipang tipang Polo labaya Ala rudeng rudeng rudeng pong Ala tipang tipang tipang Polo labaya Ala rudeng rudeng rudeng pong Lagu Rambadia merupakan lagu yang riang yang dibawakan dalam tempo agak cepat, lebih cepatdari tempo moderato. Lagu Rambadia dibawakan dalam birama 4/4, dan akan enak dibawakan dengan menggunakan nada dasar Do=Es. Namun untuk orang tertentu nada dasar tersebut bisa disesuaikan dengan wilayah nada yang dipuanyai masing-masing orang yang tentunya berbeda.

Judul Lagu: Rambadia

Pencipta Lagu: NN

Asal Lagu: Sumatera Utara

Nada Dasar: DO=Es
Tempo: Allegro Moderato
Birama: 4/4

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.

Buka Komentar

Tutup Komentar

Video yang berhubungan

Tanda Tempo apa yang digunakan dalam lagu Rambadia apa artinya?

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at Belajar.dhafi.link. with Accurate Answer. >>

Tanda Tempo apa yang digunakan dalam lagu Rambadia apa artinya?

This is a List of Available Answers Options :

  1. gotong royong
  2. tegur sapa terhadap pendatang baru
  3. menyambut tamu
  4. pergaulan muda mudi


The best answer is B. tegur sapa terhadap pendatang baru.

Reported from teachers around the world. The correct answer to ❝Lirik lagu Rambadia bercerita tentang ...❞ question is B. tegur sapa terhadap pendatang baru.
I Recommend you to read the next question and answer, Namely Lagu daerah rambadia berasal dari ... (Jawaban-nya) with very accurate answers.

Click Here to See Answer

Dhafi Quiz Is an online learning educational site to provide assistance and insight to students who are in the learning stage. they will be able to easily find answers to questions at school.We strive to publish Encyclopedia quizzes that are useful for students. All facilities here are 100% Free. Hopefully, Our site can be very useful for you. Thank you for visiting.