Sebutkan gerak dasar manipulatif yang terdapat dalam permainan menggiring bola

srimurni1212pyk srimurni1212pyk

Jawaban:

1 variasi langkah kaki dan melompat dengan kombinasi menangkap bola

2 variasi lari dan melompat dengan kombinasi menyundul bola

Penjelasan:

gerak dasar non lokomotor adalah gerakan yang tidak berpindah tempat,gerak manipulatif adalah gerakan yang menggunakan alat bantu

Jawaban:

1. Menarik dan mengayun kaki dengan menendang bola.

.Memutar sendi tangan dan melempar bola.

.Mengangkat tangan untuk menangkap bola.

2. menghentikan bola berpasangan

. mengumpan bola di tempat

3. Menggiring bola dengan kaki bagian dalam.

. Menggiring bola dengan kaki bagian

4. .Melakukan dribbling

.Berjalan

.Melakukan shooting

.Melakukan rebound

5. gerak lokomotor contoh

.Melakukan dribbling

.Berjalan

garak manipulatif contoh

.Melakukan passing

.Menangkap bola

penjelasan:

semoga membantu

Contoh Variasi Gerak Manipulatif dalam Permainan Bola Basket – Dalam permainan basket, seorang pemain harus menguasai beberapa gerakan dasar, baik itu gerak lokomotor, nonlokomotor maupun manipulatif. Nah pada kesempatan kali ini, akan dijelaskan pengertian dan bentuk gerak dasar manipulatif!

Apa sajakah variasi gerak dasar manipulatif pada permainan bola basket? Variasi gerak dasar manipulatif di antaranya melempar dan menembak bola, menangkap bola, dan memantul-mantulkan atau menggiring bola.

1. Menggiring dan Mengoper Bola

Lakukan gerakan menggiring dan mengoper bola. Gerakan ini diawali dengan menggiring bola lurus ke depan atau ke samping kiri dan kanan. Kemudian, operkan bola ke temanmu, dan lakukan dengan hati-hati.

2. Menangkap dan Melempar Bola

Pada permainan bola basket, terdapat gerak menangkap dan melempar bola. Lakukan gerak ini bersama temanmu. Caranya, berdiri saling berhadapan sekitar 5–7 meter. Lemparkan bola mendatar ke arah temanmu.

Kemudian, temanmu menangkap bola tersebut. Ulangi gerak ini secara bergantian dengan hati-hati. Jika mengalami kesulitan, mintalah bimbingan kepada gurumu secara santun.

3. Menggiring dan Menembak Bola

Bagaimana cara melakukan gerak menggiring dan menembak bola? Diskusikan bersama temanmu. Jangan lupa hargai pendapat temanmu. Untuk memperkaya pembahasanmu, gunakan berbagai sumber bacaan. Jelaskan hasil diskusi kepada guru secara santun.

Melalui diskusi kamu dapat mengetahui gerak menggiring dan menembak bola. Bandingkan hasil diskusimu dengan langkah menggiring dan menembak bola yang benar seperti berikut.

Pertama, lakukan gerak menggiring bola menuju ring basket. Kedua, menembak bola ke ring basket. Lakukan gerak ini dengan semangat dan percaya diri.

4. Mengoper dan Menembak Bola

Bagaimana cara melakukan gerak mengoper dan menembak bola? Amatilah gambar berikut. Diskusikan cara melakukan variasi gerak manipulatif berdasarkan gambar. Jelaskan hasil diskusimu kepada guru secara santun.

Bersama temanmu, lakukan variasi gerak manipulatif dalam permainan bola basket. Lakukan variasi gerak berikut.

  1. Menggiring dan mengoper bola.
  2. Menangkap dan melempar bola.
  3. Menggiring dan menembak bola.
  4. Mengoper dan menembak bola.

Lakukan variasi gerak tersebut secara semangat dan percaya diri. Amatilah gerakan temanmu dan bandingkan dengan gerakanmu. Berikan umpan balik atas gerakan temanmu secara jujur. Jelaskan hasil pengamatanmu kepada guru secara santun.

Baca Juga: Variasi Gerak Dasar dalam Permainan Kasti

Variasi Gerak Dasar Lokomotor dengan Kombinasi Gerak Dasar Manipulatif dalam Permainan Sepak Bola – Apa olahraga kegemaranmu? Apakah sepak bola, bola voli, atau bola basket? Ketiga olahraga tersebut termasuk permainan bola besar. Dalam permainan bola besar, terdapat gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.

Contoh bentuk variasi dan kombinasi gerak dasar lokomotor dan manipulatif pada permainan sepak bola terdiri dari berjalan dan berlari dengan menendang bola, berlari dan melompat dengan menendang bola ke arah gawang, berjalan dan berlari dengan menggiring bola, berlari dan melompat dengan menyundul bola. Berikut ini penjelasannya.

1. Berjalan dan Berlari dengan Menendang Bola

Amatilah variasi gerak dasar lokomotor dengan kombinasi gerak manipulatif pada gambar diatas! Praktikkan gerakan seperti gambar, kemudian komunikasikan langkah-langkahnya kepada guru.

Gerakan menendang bola untuk mengoper atau mengumpan kepada teman. Gerak menendang bola dapat dilakukan menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar, atau kura-kura [punggung] kaki.

2. Berlari dan Melompat dengan Menendang Bola ke Arah Gawang

Bagaimana berlari dan melompat dengan kombinasi menendang bola ke arah gawang [shooting]? Gerak dasar ini untuk menendang bola ke arah gawang. Kegiatan ini dapat dilakukan bersama teman.

Mintalah temanmu menendang bola ke arahmu. Kamu berlari dan melompat menyambut bola. Pada saat bola berada di depanmu, lakukan tendangan dengan punggung kaki. Arahkan tendanganmu gawang.

3. Berjalan dan Berlari dengan Menggiring Bola

Menggiring bola adalah aktivitas mendorong bola dengan posisi bola tetap dalam jangkauan dan penguasaan sambil berjalan dan/atau berlari ke arah tertentu. Dalam permainan sepak bola, menggiring bola bertujuan melewati pemain lawan dan membawa bola sedekat mungkin ke daerah pertahanan lawan.

Agar terampil menggiring bola, pemain sepak bola harus berlatih dengan disiplin, tekun, dan semangat. Menggiring bola menunjukkan variasi gerak dasar lokomotor [berjalan dan berlari] dengan kombinasi gerak dasar manipulatif [menggiring bola].

4. Berlari dan Melompat dengan Menyundul Bola

Bagaimana variasi gerak dasar berjalan dan melompat dengan kombinasi menyundul bola? Gerakan ini diawali dengan berlari, kemudian melompat menyambut datangnya bola. Saat bola di depan atas kepala, lakukan gerakan menyundul bola. Usahakan bola menyentuh kening dan dahimu. pada kening atau dahi.

Baca Juga: Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor dan Kombinasi Manipulatif Sepak Bola

sebutkan 5 penyakit tidak menular dan cara menyembuhkannya!

1. Leo adalah seorang siswa sekolah dasar. Setiap hari Leo selalu menggunakan pakaian yang dianggap sesuai dengan model terkini. Leo sangat senang men … ggunakan celana yang ketat dan jarang mengganti pakaiannya. Sebutkan 4 akibat dari kebiasaan berdasarkan cerita tersebut!​

1.setelah melakukan aktivitas berenang, sebaiknya melakukan2.pada gerakan meluncurkan badan di kolam ketinggian3.panjang kolam terpendek pada pertandi … ngan renang adalah....meter4.pada renang gaya punggung membuang napas dilakukan ditolong bantu jawab​

Tolong jawab yang nomer 6 mendatar dan menurun,nomer 8, dan 7 mendatar.....

Sebutkan gerakan mendarat sesuai gambar dibawah ini! TOLONG DIJAWAB YA KAK^_^​

Sebutkan gerakan mendarat sesuai gambar dibawah ini! TOLONG DIJAWAB YA KAK^_^#jawabyangbenar​

pada cedera memar setelah dilakukan pengetesan Jika perlu dapat memasang​

1. Gaya bebas disebut juga.2. Gerakan tangan dalam renang gaya bebas bertujuan untuk memberi ....3. Pusat dari gerakan kaki pada renang gaya bebas ada … lah....Gabungan dari seluruh gerakan disebut....5. Pernapasan dalam renang gaya bebas adalah dengan muka ke ....​

Sebutkan gerakan mendarat sesuai gambar dibawah ini!TOLONG DIJAWAB YA KAK^_^​

Kesulitan bernapas adalah dampak jangka... Minuman keras bagi tubuh

Video yang berhubungan

Fotokita.net - Contoh-contoh gerak lokomotor dan non lokomotor serta manipulatif dalam permainan kasti.

Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah tempat, di mana bagian tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat.

Gerak lokomotor antara lain:

- Berlari

- Melompat

- Berjalan

- Memanjat

- Menggeser.

Baca Juga: Ringkasan Cerita Sukses Jadi Pengusaha Tempe, Jawaban Soal Belajar dari Rumah Kelas 4-6 SD Rabu 16 September 2020

Baca Juga: Jelaskan Jenis Usaha dalam Kegiatan Ekonomi Bagi Penduduk yang Tinggal di Sekitar Pantai, Jawaban Soal Belajar dari Rumah Kelas 4-6 SD 

Sementara itu gerak non lokomotor adalah gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat.

Gerak non lokomotor antara lain:

- Memutar

- Menggeleng

- Membungkuk

- Mengayun

- Berjongkok.

Pada permainan kasti terdapat gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.

Bagaimana perkembangan permainan kasti di Indonesia?

Bagaimana variasi gerak dasar dalam permainan kasti? Berikut ini penjelasannya!

Variasi Gerak Dasar Lokomotor dalam Permainan Kasti

Apa sajakah bentuk variasi gerak dasar lokomotor pada permainan kasti? Mari, kita pelajari materi berikut dengan sungguh-sungguh.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 3 Subtema 2 Penemuan dan Manfaatnya Pembelajaran 1 Halaman 62-69

1. Berjalan dan Berlari

Pada permainan kasti, terdapat pos atau tiang hinggap. Saat bermain kasti, pos inilah yang harus dilewati kelompok pemukul.

Untuk menuju pos, kelompok pemukul melakukan berjalan dan berlari lurus atau berkelok-kelok.

Variasi gerak dasar lokomotor ini penting dikuasai dalam permainan kasti.

Berjalan dan Berlari dalam permainan kasti

2. Berlari dan Melompat

Pada permainan kasti, kamu juga harus belajar variasi gerak berlari dan melompat.

Variasi gerak dasar ini bertujuan menghindari lemparan bola kelompok penjaga.

Saat kelompok penjaga lengah, anggota kelompok pemukul yang berada di pos menuju pos berikutnya.

Lakukan variasi gerakan melompat untuk menghindari lemparan lawan. Tingkatkan keterampilan variasi gerak dasar ini dengan tekun agar kamu makin terampil.

Baca Juga: Ringkasan Cerita Sukses Jadi Pengusaha Tempe, Jawaban Soal Belajar dari Rumah Kelas 4-6 SD Rabu 16 September 2020

3. Berlari Lurus Cepat dan Lari Berkelok-kelok

Variasi gerakan dasar lokomotor ini juga harus dikuasai saat kamu bermain kasti. Apa tujuannya?

Berlari lurus cepat dan lari berkelok-kelok dimaksudkan untuk menuju pos dan menghindari lemparan kelompok penjaga.

Aktivitas lokomotor ini harus dilatih dengan disiplin dan tekun agar kamu makin terampil.

Awalnya, posisi berdiri tegak dan pandangan ke arah lapangan. Kemudian, berlari lurus dengan cepat dilanjutkan lari berkelok-kelok menuju pos. Lakukan aktivitas fisik ini secara disiplin dan tanggung jawab.

Baca Juga: Jelaskan Jenis Usaha dalam Kegiatan Ekonomi Bagi Penduduk yang Tinggal di Sekitar Pantai, Jawaban Soal Belajar dari Rumah Kelas 4-6 SD 

Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor dalam Permainan Kasti

1. Menekuk Kaki dan Tangan

Posisi awal berdiri dan kedua kaki dibuka selebar bahu. satu tangan ditekuk seperti memegang bola.

Satu kaki dilangkahkan ke depan. Kemudian, ayunkan tangan ke atas di belakang kepala. Posisi ini sebagai awalan persiapan melempar.

Baca Juga: Buatlah Peta Konsep yang Menarik dan Kreatif Tentang Materi Sifat-sifat Cahaya! Kunci Jawaban Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4-6 SD

2. Memutar Badan dan Mengayunkan Tangan

Bagaimana posisi badan saat melempar? Saat melempar, posisi badan memutar diikuti gerakan mengayunkan tangan.

Variasi gerak dasar ini sebagai lanjutan tahap persiapan melempar. Setelah bersiap melempar, lakukan gerakan memutar badan.

Kaki kanan dilangkahkan ke depan dan diikuti ayunkan tangan ke atas depan kepala.

Baca Juga: Inilah Kisi-kisi Soal dan Jawaban UTS Buku Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Bermain di Lingkunganku

3. Menekuk dan Mengayunkan Tangan

Bagaimana tahap akhir dalam variasi gerak melempar pada permainan kasti? Pada tahap ini, lakukan gerakan menekuk dan mengayunkan tangan.

Satu kaki dilangkahkan ke depan. Lengan kanan ditekuk ke atas bersiap melempar.

Langkahkan kaki kiri ke depan diikuti dorongan badan ke depan. Ayunkan tangan kanan untuk melempar. Berat badan bertumpu pada kaki kiri.

Baca Juga: Tulislah Kegiatan Sehari-hari yang Memanfaatkan Sifat-sifat Cahaya, Kunci Jawaban Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4-6 SD 8 September 2020

Menekuk dan Mengayunkan Tangan dalam permainan kasti

Variasi Gerak Dasar Manipulatif Permainan Kasti

1. Variasi Gerak Manipulatif Melempar Bola Melambung, Mendatar, dan Bawah

Melempar bola dalam permainan kasti termasuk variasi gerak dasar manipulatif.

Gerakan ini untuk mengumpan kepada pemain pemukul, mengoper kepada teman satu kelompok, atau mematikan kelompok pemukul.

Pada permainan kasti, gerakan melempar bola dapat dilakukan berbagai variasi.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 5 SD Tema 3 Makanan Sehat Subtema 2 Pembelajaran 5 Halaman 74 75 76

2. Variasi Gerak Manipulatif Menangkap Bola

Melambung, Mendatar, dan Menyusur Tanah Variasi gerak dasar selanjutnya, menangkap bola kasti. Untuk menangkap bola, kamu harus menguasai gerakan melempar bola.

Bagaimana cara menangkap bola kasti? Secara umum, cara menangkap bola terdiri atas menangkap bola atas [melambung], menangkap bola mendatar, dan menangkap bola bawah [menyusur tanah].

Variasi Gerak Manipulatif Melempar Bola Melambung, Mendatar, dan Bawah

3. Variasi Gerak Manipulatif Memukul Bola Melambung, Mendatar, dan Menyusur Tanah

Memukul bola kasti dilakukan dengan mengayunkan pemukul dari belakang ke depan.

Saat memukul bola, perhatikan faktor keselamatan diri sendiri dan orang lain.

Dilihat dari tujuan pukulan, gerak memukul bola terdiri atas pukulan bola melambung, pukulan bola mendatar, dan pukulan bola ke bawah.

Baca Juga: Jadi Dasar Negara Indonesia, Inilah Arti dan Makna 5 Lambang Pancasila yang Wajib Kita Ketahui

Dalam materi pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan [PJOK], kita mempelajari tentang gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif.

Apa teman-teman sudah bisa mencontohkan apa saja gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam bidang olahraga tertentu?

Misalnya, kombinasi gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif juga terdapat dalam olahraga bola kasti.

Apa saja gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola kasti, ya?

Baca Juga: Jawaban Organ Gerak Pada Hewan dan Manusia Belajar dari Rumah SD Kelas 4-6 Selasa 21 Juli 2020, Inilah Contoh Hewan Vertebrata dan Invertebrata

Yuk, cari tahu!

Kombinasi Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Olahraga

Sekarang, coba kita ingat dulu yuk, apa itu gerak lokomotor, gerak non lokomotor, dan gerak manipulatif.

Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah tempat, di mana bagian tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat.

Misalnya gerakan berlari, melompat, berjalan, dan memanjat.

Gerak Lokomotor dalam Olahraga Kasti

Sementara gerakan non lokomotor adalah gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat.

Misalnya memutar, menggeleng, menghindar, meliuk, membungkuk, dan mengayun.

Kalau gerak manipulatif adalah gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek atau gerak yang melibatkan suatu alat.

Misalnya menangkap, melempar, memukul, dan memantulkan bola.

Lalu, bagaimana penerapan gerak lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola kasti, ya?

Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Olahraga Bola Kasti

Gerak Lokomotor dalam Bola Kasti

Dalam olahraga bola kasti, terdapat kombinasi gerak lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif.

Baca Juga: Sebutkan 5 Contoh Hewan Vertebrata dan Invertebrata, Jawaban Soal Organ Gerak Pada Hewan dan Manusia untuk SD Kelas 4-6

1. Gerak Lokomotor dalam Olahraga Bola Kasti

Saat berolahraga bola kasti, ada beberapa gerak dasar lokomotor yang kita lakukan, teman-teman.

Beberapa gerak dasar lokomotor yang dilakukan dalam olahraga bola kasti antara lain:

- berjalan digunakan ketika kita akan menerima ataupun menangkap bola

- berlari digunakan saat kita mengejar bola, berlari ke tempat hinggap, atau antrean awal

Baca Juga: Contoh-contoh Gerakan Lokomotor dan Non Lokomotor serta Manipulatif dalam Olahraga Sepak Bola 

2. Gerak Non Lokomotor dalam Olahraga Bola Kasti

Dalam olahraga bola kasti juga ada gerak non lokomotor.

Beberapa gerak dasar non lokomotor yang dilakukan dalam olahraga bola kasti antara lain:

- sikap siap dalam olahraga kasti digunakan saat akan menerima bola

3. Gerak Manipulatif dalam Olahraga Bola Kasti

Bola kasti termasuk permainan olahraga menggunakan alat, yaitu pemukul dan bola, sehingga ada beberapa gerak manipulatif dalam bola kasti.

Beberapa gerak dasar manipulatif dalam bola kasti antara lain:

- melempar bola, misalnya melempar bola bawah, melempar bola datar, dan melempar bola melambung

Baca Juga: Inilah Manfaat Gerakan Lokomotor dan Non Lokomotor Bagi Tubuh Kita serta Manipulatif dalam Olahraga Bulu Tangkis 

- menangkap bola, misalnya menangkap bola bawah, menangkap bola mendatar, dan menangkap bola melambung

- memukul bola, misalnya memukul bola melambung, merendah, dan mendatar

Itulah beberapa gerak dasar lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam olahraga bola kasti.

Page 2

Bayu Dwi Mardana Kusuma Rabu, 23 September 2020 | 04:40 WIB

Berlari merupakan salah satu contoh gerak lokomotor [Unsplash]

Gerak non lokomotor antara lain:

- Memutar

- Menggeleng

- Membungkuk

- Mengayun

- Berjongkok.

Pada permainan kasti terdapat gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.

Bagaimana perkembangan permainan kasti di Indonesia?

Bagaimana variasi gerak dasar dalam permainan kasti? Berikut ini penjelasannya!

Variasi Gerak Dasar Lokomotor dalam Permainan Kasti

Apa sajakah bentuk variasi gerak dasar lokomotor pada permainan kasti? Mari, kita pelajari materi berikut dengan sungguh-sungguh.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 3 Subtema 2 Penemuan dan Manfaatnya Pembelajaran 1 Halaman 62-69