Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit

Pengertian teater dalam arti sempit dan luas – selayang pandang tentang teater - Kata teater secara etimologi adalah serapan dari bahasa inggris “theater”, yang berarti gedung pertunjukkan atau dunia sandiwara, kata theater diturunkan dari bahasa yunani “teatron” berarti “takjub mekihat”.

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
Pengertian teater dalam arti sempit dan luas – selayang pandang tentang teater

Dalam perkembangan selanjutnya istilah teater memiliki arti sebagai berikut :

  • Gedung pertunjukkan tempat orang menonton atau sajian tontonan
  • Tonontonan yang disajikan di gedung pertunjukkan, terutama yang memaparkan  lakon
  • Adegan, pemain , dan gagasan yang dipandang sebagai drama
  • Medan atau wilayah suatu tindakan terjadi

Teater terkadang juga disebut “drama” atau “sandiwara”. Kata drama berasal dari bahasa yunani “drama” yang berarti “gerak”. Sedangkan kata sandiwara  secara etimologis berasal dari kata “sandi” (jawa),yang berarti rahasia dan “warah” yang berarti “ajaran” .

Artikel terkait lainnya : Pengertian dan fungsi apresiasi seni

Sandiwara secara termonologis berarti  “ajaran yang disampaikan secara rahasia atau tidak terang-terangan”
 

Ada lima tahap yang memungkinkan sebuah peristiwa teater bisa terwujud yakni :

  1. Lihirnya impian gagasan atau ide
  2. Optimalisasi pengetahuan dan keahlian berteater
  3. Bergulirnya proses kreatif
  4. Terjadinya tindakan berteater
  5. Kebersamaan yang saling berbagi
Teater bisa di artikan dengan dua cara yaitu dalam arti sempit dan dalam arti luas

Teater dalam arti sempit adalah sebagai drama (kisah hidup dan kehidupan manusia yang diceritakan atas pentas, di saksikan orang banyak dan di dasarkan pada naskah yang terltulis.


Dalam artil luas teater adalah segala tontonan yang di pertunjukkan di depan orang banyak contohnya wayang orang, ketoprak. ludruk dan lain-lain.


Ditengah demikian pengertian teater adalah salah satu bentuk kegiatan manusia yang secara sadar menggunakan tubuhnya sebagai unsur utama untuk menyatakandirinya yang diwujudkan dalam suatu karya (seni pertunjukan) yang ditunjang dengan usur gerak, suara, bunyi dan rupa yang dijalin dalam cerita pergulatan tentang kehidupan manusia


Daftar pustaka : Fitriana, Anisyah, S.Si, dkk. Modul Seni budaya Untuk SMK Kelas XI. Solo: CV Haka Mj


Nah, sekarang kamu sudah tahu bukan Pengertian teater dalam arti sempit dan luas – selayang pandang tentang teater

Seni teater adalah seni kolektif , karena sifatnya tersebut maka pada penggarapannya sangat dibutuhkan adanya manajerial yang baik, tentu harus menggunakan fungsi dasar dan manajamen.  fungsi dasar adalah POAC (planning, organizing, actuating, controling) dalam istilah indonesia dikenal dengan P4 (perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, danpegawasan).

Penerapan teori dari fungsi menajemen  tersebut,pada gerapan seni tearlah yang ingin penulis ketahui pada prakteknya ternyata ketiga kelompok teater modern yang ada dibanding, yaitu kelompok teater payung hitam, kelompok teater laskar panggung dan kelompok teater republik, ketiganya mempraktikan keempat fungsi dari manajeman tentu saja dengan kapasitasnya masing-masing.


Seni teter merupakan peristiwa yang bisa menempati beberapa posisi, teater jika dilihat  ke dalam merupakan tindakan ekspresif yang memeperlihatkan gejolak rasional dan emosional seorang teterawan (pelakunya) dalam bentuk-bentuk artistik penggung. Panggung teater  dalam posisi ini bisa juga dinggap sebagai salah satu representasi dari “sikap” sosila – politik masyarakat, dimana seni itu berproses dan mendapatkan publiknya. 

Teater jika  dilihat ke luar, dapat menempati posisi juga sebagai peristiwa sosila, sehingga dalam pengertian ini teater bentuk kreatif dari tindakan sosial dan politik masyarakat
Teater sebagai tontonan sudah ada sejak jaman dahulu, bukti tertulis pengungkapan bahwa teater sudah ada sejak abad  kelima SM. 

Hal ini didasasrkan temuan naskah teater kono di yunani. Penulisan aeschylus yang hidup antara tahun 525 – 456 SM. Isi lakonnya berupa persembahan untuk memohon kepada dewa-dewa. Lahirnya adalah bermula dari upacara keagamaan yang dilakukan  para pemuka agama, lambat laun upacara keagamaan iniberkembang , bukan hanya berupa nyanyian ,puji-pujian , melainkan juga dia dan cerita yang diucapkan dengan lantang , selanjuntya upcara keagaman lebih menonjolkan penceritaan.


Sebenarnya istilah teater merujuk pada gedung pertunjukkan,s edangkan istilah drama merujuk pada pertunjukkannnya, namum kini kecendrungan orang untuk menyebut pertunjukkandrama dennga istilah tater.


Semoga artikel yang singkat ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan anda, serta memberikan pemahan baru buat anda dalam seni teater, sampai jumpa lagi pada artikel seni budaya lainnya, bye.

Baca juga :

7 langkah Persiapan pertunjukkan tari kreasi

Apresiasi seni rupa terapan nusantara (Seni rupa dua demensi dan seni rupa tiga demensi)

Apa itu drama? Berikut adalah pengertian drama menurut para ahli yang akan membuat kamu paham tentang apa yang dimaksud dengan drama, Yang mana banyak arti drama yang dipadukan dengan berbagai macam jenis yang terdapat dalam drama itu sendiri. Oleh karena itu, pengertian drama bisa di sesuaikan dengan drama itu sendiri. Bingung ya? Intinya baca artikel ini sampai habis, inshaallah kalian akan paham. Oke

Berbagai Macam Pengertian Drama

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
arti drama adalah

Baik langsung saja, drama sendiri berasal dari bahasa Yunani, yakni draomai yang mempunyai arti berbuat, bertindak, dan sebagainya. Drama juga dapat diartikan sebagai suatu perbuatan atau tindakan. Nah, pengertian drama secara umum adalah suatu karya sastra yang ditulis dalam bentuk dialog yang akan dipertunjukkan oleh aktor atau pemeran drama tersebut. Selain itu, pementasan naskah drama biasa dikenal dengan istilah teater. Atau bisa juga drama di sebut  dengan cerita yang diperagakan di panggung dan berdasarkan sebuah naskah yang sudah di buat.

Apa yang dimaksud dengan drama?

Pada umumnya, drama memiliki 2 arti, yaitu drama dalam arti luas dan drama dalam arti sempit. Pengertian drama dalam arti luas adalah semua bentuk pertunjukkan atau tontonan yang mengandung sebuah cerita, yang ditampilkan atau dipertunjukkan di depan khalayak umum. Kemudian, pengertian drama dalam arti sempit adalah kisah hidup manusia didalam masyarakat yang kemudian diproyeksikan di atas panggung atau tempat pertunjukan.

Secara singkat, Pengertian drama adalah

Pengertian Drama Menurut Para Ahli

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
pengertian drama menurut para ahli

Menurut Moulton, Drama merupakan kisah hidup yang digambarkan dalam bentuk gerak (disajikan langsung dalam suatu tindakan).

Balthazar Vallhagen, Mengatakan drama merupakan seni yang menggambarkan alam dan sifat manusia dalam suatu gerakan.

Ferdinand Brunetierre, Berpendapat drama harus melahirkan keinginan oleh aksi atau gerakan.

Budianta dkk (2002), Arti drama yaitu suatu genre sastra yang menunjukkan penampilan fisik secara lisan setiap percakapan atau dialog antara pemimpin di sana.

Tim Matrix Media Literata, Bahwa, drama adalah bentuk narasi yang menggambarkan sebuah kehidupan dan alam manusia yang melalui perilaku (akting) di sebuah pentas.

Seni Handayani, Drama adalah gabungan dua cabang seni, yakni seni sastra dan seni pertunjukan sehingga drama dibagi menjadi dua, yaitu drama yang berbentuk teks tertulis dan drama yang dipentaskan.

Wildan, Juga berpendapat bahwa drama adalah sebuah komposisi yang terbentuk dari beberapa cabang seni, sehingga drama dibagi menjadi dua, yaitu drama dalam bentuk teks tertulis dan drama dipentaskan.

Anne Civardi, Menurutnya drama adalah kisah yang diceritakan melalui kata-kata dan gerakan.

Pengertian Drama Menurut KBBI

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
pengertian drama menurut kbbi

Adapun beberapa pengertian drama menurut KBBI. Pertama, drama diartikan sebagai komposisi syair atau prosa yang diharapkan dapat menggambarkan kehidupan dan watak melalui tingkah laku (akting) atau dialog yang dipentaskan. Kedua, Drama diartikan sebagai sebuah cerita atau kisah terutama yang melibatkan konflik atau emosi, yang khusus disusun untuk pertunjukan sebuah teater. Ketiga, Drama diartikan sebagai kejadian yang menyedihkan.

Pengertian Drama Dalam Bahasa Jawa

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
pengertian drama dalam bahasa jawa

Pengertian Drama Musikal

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama musikal

Apa yang dimaksud dengan drama musikal? Baik, Drama musikal adalah satu bentuk ekspresi kesenian yang dikolaborasikan antara musik, laku, gerak dan tari, yang menggambarkan suatu cerita yang dikemas dengan tata koreografi dan musik yang menarik sehingga terbentuklah sebuah drama musik atau kadang di kenal dengan “musical play” Faktor emosional dari drama : humor, cinta, amarah. Yang dikomunikasikan lewat kata-kata, musik, gerakan, dan aspek teknis dari hiburan yang digabungkan secara keseluruhan.

Pengertian Drama Tari

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama tari

Apa yang dimaksud dengan drama tari? Drama tari adalah sebuah tari yang dalam penyajiannya menggunakan plot atau alur cerita,tema,dan dilakukan dengan cara kelompok.

Drama Tari, yaitu rangkaian tari yang disusun sedemikian rupa hingga melukiskan suatu kisah atau cerita drama tari berdialog, baik prosa maupun puisi dan juga ada yang berupa dialog (percakapan). Jika tanpa dialog, maka menggunakan tanda-tanda gerakan ekspresi muka atau mimik sebagai alat untuk berbicara. Adapun cerita yang sangat digemari oleh masyarakat misalnya: Ramayana, Mahabarata, Panji atau juga Babad.

Pengertian Drama Komedi

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama komedi

Apa yang dimaksud dengan drama komedi? Pengertian Drama komedi adalah sebuah pertunjukan drama yang mengandung nilai-nilai lucu dan menggelitik penuh keceriaan dan menghibur.

Pengertian Drama Tragedi

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama tragedi

Apa yang dimaksud dengan drama tragedi? Drama tragedi adalah sebuah kisah atau cerita dalam sebuah pertunjukan drama, yang mana ceritanya mengisahkan sebuah kesedihan dan penuh kemalangan.

Pengertian Drama Modern

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama modern

Apa yang dimaksud dengan drama modern? Drama modern adalah sebuah drama yang menggunakan naskah dimana drama ini bertolak dari hasil sastra yang tersusun untuk pementasan.

Pengertian Drama Tradisional

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama tradisional

Apa yang dimaksud dengan drama tradisional? Drama tradisional adalah drama yang tidak menggunakan naskah drama dan drama ini bersumber dari tradisi suatu masyarakat yang sifatnya improvisatoris dan spontan.

Pengertian Drama Kontemporer

Jelaskan perbedaan antara pengertian drama secara luas dan sempit
apa itu drama kontemporer

Apa yang dimaksud dengan drama kontemporer? Drama kontemporer adalah drama yang mendobrak konvensi lama dan penuh dengan pembaharuan,ide-ide baru, gagasan baru, penyajian baru,penggabungan konsep barat dan timur. Arti drama kontemporer adalah ide yang ditransformasikan pada gaya popular,karena peradaban masa kini adalah peradaban yang perlu rumit,blur dan penuh sensasi.

Nah itulah berbagai pengertian drama yang bisa kami bagikan, semoga banyaknya arti drama tersebut bisa menjadikan kita lebih paham dan bisa membedakan macam-macam dari drama drama. Semoga bermanfaat ya..