Berikut ini unsur unsur sejarah yang paling cepat meyakini perbedaan adalah unsur

Berikut ini unsur unsur sejarah yang paling cepat meyakini perbedaan adalah unsur

Berikut yang merupakan unsur sejarah yang paling cepat mengalami perubahan adalah?

  1. Waktu
  2. Ruang
  3. Manusia
  4. Peristiwa
  5. Lingkungan

Jawaban: A. Waktu

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, berikut yang merupakan unsur sejarah yang paling cepat mengalami perubahan adalah waktu.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Buktiadanya pengaruh Revolusi Rusia terhadap pergerakan Nasional Indonesia adalah? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.

Berikut ini unsur unsur sejarah yang paling cepat meyakini perbedaan adalah unsur

Berikut ini unsur unsur sejarah yang paling cepat meyakini perbedaan adalah unsur
Lihat Foto

shutterstock.com

Belajar di museum

KOMPAS.com - Sejarah dalam bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu yang menyerap katya syajarah. Syajarah sendiri dari bahasa Arab yang artinya pohon, keturunan, silsilah, asal-usul, dan sebagainya. Kata tersebut masuk ke dalam bahasa Melayu setelah akulturasi budaya, sekitar abad ke-13.

Dalam buku Ilmu Sejarah (2014) karya Dien Madjid, akulturasi yang kedua, yaitu ketika budaya Barat masuk pada abad ke-15 kemudian membawa kata historie dari belanda dan history dari Inggris. Kata tersebut berasal dari Yunani yang artinya ilmu.

Dalam perjalanannya, kata sejarah dalam bahasa Indonesia lebih merujuk pada kata history. Kata sejarah memiliki arti silsilah, kejadian, dan ilmu.

Sejarah merupakan cabang ilmu pengetahuan yang mengkaji secara sistematis keseluruhan perkembangan, proses perubahan atau dinamika kehidupan masyarakat dengan segala aspek kehidupan yang terjadi di masa lampau.

Baca juga: Kenapa Harus Belajar Sejarah?

Unsur-unsur penting dalam sejarah

Kajian sejarah menyangkut tiga hal penting, yaitu:

Manusia menjadi sejarah karena keberadaannya memengaruhi kehidupan. Sejarah tidak akan membahas mengenai sejarahbinatang atau tumbuhan karena sudah masuk dalam kajian ilmu biologi atau zoologi.

Manusia dalam sejarah diposisikan sebagai subjek dan objek dalam sejarah. Manusia sebagai subjek sejarah berartu tindakan manusia dalam menentukan arus kesejarahan.

Peran ini kebanyakan dilakukan sejarawan yang meneliti dan menulis peristiwa masa lalu. Mabusia sebagai subjek sejarah cenderung bersifat subjektif.

Mengapa waktu sangat penting dalam sejarah? Hal ini karena sejarah selalu berkaitan dengan kronologi dan keunikan.

Baca juga: Manfaat Sejarah: Intrinsik dan Ekstrinsik

Setiap peristiwa sejarah memiliki keunikan yang selalu berbeda dari waktu ke waktu. Sejarah adalah ilmu mengenai aktivitas manusia yang dilihat dari kurun waktunya.

Contohnya perlawanan Diponegoro atau Perang Jawa melawan Belanda (1825-1830), berbeda dengan Perang Padri yang terjadi di Sumatera Barat.

Tempat atau ruang merupakan unsur penting yang harus ada dalam sejarah. Jika berbicara mengenai penjajahan, harus ditegaskan di mana penjajahan tersebut terjadi.

Lihat Foto shutterstock.com Ilustrasi belajar sejarah Periodisasi dalam sejarah

Periodisasi adalah pembabagan, sehingga periodisasi sejarah sama dengan pembabakan sejarah. Periodisasi sejarah ada karena unsur dalam waktu dalam sejarah yang menyebabkan perlunya kronologi atau urut-urutan peristiwa.

Baca juga: Pengertian Sejarah

Periodisasi dalam sejarah sangat penting artinya bagi upaya memahami sejarah. Perjalanan sejarah umat manusia sangat panjang dan luas. Tanpa periodisasi, sulit untuk memhami perjalanan tersebut.

Periodisasi didasarkan atas beberapa pertimbangan, misalnya waktu, penguasa, negara, wilayah, dan sebagainya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berikut ini unsur unsur sejarah yang paling cepat meyakini perbedaan adalah unsur

Berikut ini unsur unsur sejarah yang paling cepat meyakini perbedaan adalah unsur
Lihat Foto

KOMPAS.com/Vanya Karunia Mulia Putri

Dalam sejarah, unsur waktu menjadi unsur yang paling cepat mengalami perubahan.

KOMPAS.com - Sejarah adalah cabang ilmu pengetahuan yang mengkaji seluruh perubahan dan perkembangan kehidupan yang terjadi di masa lampau.

Ada tiga unsur penting dalam kajian sejarah, yaitu manusia, ruang, dan waktu.

Dalam sejarah, unsur manusia memiliki posisi yang sangat penting. Karena keberadaannya memengaruhi kehidupan, baik di masa lampau maupun sekarang.

Menurut Isma Tantawi dalam buku Dasar-dasar Ilmu Budaya: Deskripsi Kepribadian Bangsa Indonesia (2019), ruang adalah tempat terjadinya peristiwa sejarah.

Ruang berkaitan dengan manusia dan waktu atau kapan sebuah peristiwa itu berlangsung. Pada dasarnya, ketiga unsur tersebut saling berkaitan dan sangat penting dalam sejarah.

Baca juga: Unsur-Unsur Penting dalam Sejarah

Pentingnya unsur waktu dalam sejarah

Berikut ini unsur-unsur sejarah yang paling cepat mengalami perubahan adalah unsur:

  1. waktu
  2. Ruang
  3. perilaku manusia
  4. lingkungan sosial
  5. lingkungan budaya

Unsur-unsur sejarah yang paling cepat mengalami perubahan adalah unsur waktu. Karena waktu merupakan hal paling mendasar dalam sejarah.

Keberadaan unsur waktu sangat penting. Sebab sejarah selalu berkaitan dengan kronologi atau urutan waktu terjadinya peristiwa, dan keunikan.

Maksudnya tiap peristiwa sejarah pasti memiliki keunikan yang berbeda dari waktu ke waktu. Contohnya perlawanan Diponegoro terhadap Belanda, serta Perang Padri di Sumatera Barat.

Meski keduanya sama-sama perang melawan penjajahan Belanda, namun keduanya memiliki keunikan serta beberapa perbedaan.

Baca juga: Perbedaan Pendekatan Diakronis dan Sinkronis dalam Sejarah

Dikutip dari buku Bahan Ajar Mata Kuliah Wawasan IPS sebagai Kajian dalam Pembentukan Sikap dan Nilai (2016) karya Lilik Kustiani dkk, dalam sejarah, waktu berperan sebagai momentum peristiwa.

Bahkan pada awalnya, peristiwa sejarah lebih menekankan waktu, yakni saat tertentu di masa lalu ketika sebuah peristiwa terjadi.

Beberapa peristiwa yang sama, mungkin saja memiliki pola, bentuk, wujud, serta intensitas berbeda, jika berlangsung di rangkaian waktu yang tak sama.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Sejarah merupakan kajian yang membahas tentang sebuah peristiwa atau kejadian yang terjadi di masa lampau. Unusr-unsur utama dalam kajian tersebut meliputi tiga hal, antara lain waktu, ruang, dan manusia. Dari ketiga unsur tersebut, unsur waktu merupakan unsur yang membedakan sejarah dengan kajian lainnya. Waktu menjadi sesuatu yang mendasar dan terpenting dalam sejarah karena dengan adanya waktu terjadinya proses sejarah. Pada unsur tersebut dikenal pembabakan dalam sejarah atau periodeisasi sejarah. Setiap periode tersebut menunjukkan perubahan setiap peristiwa disetiap waktu secara berkesinambungan dan berkelanjutan.

Dengan demikian, waktu adalah unsur sejarah yang paling cepat mengalami perubahan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.