Berikut adalah teknik serangan dari arah atas kecuali

Teknik Serangan Dalam Pencak Silat Adalah?. Teknik serangan pukulan dalam pencak silat.

Top 1: serangan tangan arah bawah meliputi - Brainly.co.id

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 86

Ringkasan: . Menggiring bola dengan berjalan atau berlari merupakan kombinasi gerak lokomotor dan manipulatif. Diawali dengan berdiri dengan kedua lutut ditekuk da. … n badan condong ke depan. Kaki dilangkahkan sambil memantulkan bola ke lantai. Pergelangan tangan rileks agar bola mudah dikendalikan. Memantulkan bola dapat di lakukan pada posisi bola lurus pinggang maupun lurus lutut. Memantulkan bola yang lurus dengan pinggang dinamakan dribbling tinggi yang tujuannya adalah untuk ​ .

Hasil pencarian yang cocok: -bandul/catok (upper cut dalam tinju) -sanggah. Menggunakan pangkal telapak tangan (serangan ke dagu) -colok/tusuk. sikringbp dan 223 orang menganggap ... ...

Top 2: Teknik Serangan Dalam Pencak Silat - Penjaskesrek

Pengarang: olahragamo.com - Peringkat 127

Ringkasan: . . Serangan merupakan sikap membela diri dengan lengan atau tungkai (kaki) untuk mengenai sasaran pada lawan. Kalau kita lihat secara anggota badan yang digunakan, serangan dibedakan menajadi dua, yaitu serangan lengan dan serangan tungkai. Untuk serangan lengan meliputi serangan siku dan serangan tangan, sedangkan tungkai meliputi serangan lutut dan serangan kaki. . Serangan diartikan sebagai usaha pembelaan dengan menggunakan lengan.tangan atau tungkai/kaki untuk mengenai sasaran tert

Hasil pencarian yang cocok: 28 Jan 2018 — Pada pengertian pencak silat sebagai bela diri, semua anggota badan dari ujung rambut sampai ... Serangan tangan dari arah bawah meliputi:. ...

Top 3: Macam-Macam Teknik Serangan Dalam Pencak Silat Adalah

Pengarang: artikelsiana.com - Peringkat 120

Ringkasan: Teknik Serangan Pencak Silat Adalah – Serangan adalah sikap membela diri dengan lengan atau tungkai untuk mengenai lawan. Dari 2 jenis serangan yaitu lengan dan tungkai, untuk lengan terdiri serangan siku dan lengan, sedangkan tungkai ada lutut dan kaki.Selain itu, serangan juga bisa didefinisikan sebagai usaha pembelaan dengan lengan, tangan atau tungkai kaki untuk mengenai sasaran.Sedangkan pada pencak silat, serangan adalah bela diri, dimana semua anggota badan baik itu ujung rambut hingga uj

Hasil pencarian yang cocok: 12 Sep 2021 — Sedangkan pada pencak silat, serangan adalah bela diri, dimana semua anggota badan baik itu ... Serangan tangan dari arah bawah adalah:. ...

Top 4: UHB PJOK PENCAK SILAT | Physical Ed - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 122

Hasil pencarian yang cocok: Gambar tersebut merupakan teknik serangan tangan arah bawah dalam olahraga beladiri pencak silat adalah … answer choices. sanggah. tinju. ...

Top 5: Teknik Serangan Pencak Silat Menggunakan Tangan Halaman all

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 161

Ringkasan: . Lihat FotoKOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Atlet pencak silat putri Indonesia, Wita Wewey (biru) bertanding melawan pesilat asal Vietnam, Tran Thi Them (merah) pada partai final kelas B putri 50 kg sampai 55 kg Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat, TMII, Jakarta, Rabu (29/8/2018). Wita Wewey berhasil meraih emas. KOMPAS.com - Cabang bela diri pencak silat mempunyai beragam teknik yang dapat digunakan setiap pesilat untuk memenangi pertandingan.. Taktik serangan dalam cabang bela diri pe

Hasil pencarian yang cocok: 30 Mei 2021 — Taktik serangan dalam cabang bela diri pencak silat merupakan upaya ... dengan arah ayunan tangan menuju tubuh lawan dari bawah ke atas. ...

Top 6: Serangan-serangan dalam Pencak Silat Halaman all - Kompas.com

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 152

Ringkasan: . Lihat FotoKOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Pesilat putra Indonesia, Pipiet Kamelia (merah) bertanding melawan pesilat asal Vietnam Nguyen Thi Cam Nh (biru)pada partai final nomor kelas D putri 60 kg sampai 65 kg Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat, TMII, Jakarta, Rabu (29/8/2018). Pipiet berhasil meraih medali emas. KOMPAS.com - Cabang bela diri pencak silat memiliki beragam teknik yang menjadi modal seorang pesilat melakukan serangan ke arah lawan.. Bentuk penggunaan bagian badan seba

Hasil pencarian yang cocok: 24 Apr 2021 — Berikut termasuk teknik pukulan pada bela diri pencak silat, ... Macam serangan menggunakan siku dengan arah lintasan ke atas, bawah, depan, ... ...

Top 7: Macam-Macam Gerakan Serangan dalam Pencak Silat - Yahoo Berita

Pengarang: id.berita.yahoo.com - Peringkat 147

Ringkasan: Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil melarang penggunaan mobil dinas dan kendaraan operasional dinas lainnya untuk mudik atau pulang ke kampung halaman pada Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah/Lebaran ...Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny Gerard Plate memastikan pihaknya mengalokasikan lebih dari 60 persen total anggaran 2022 untuk belanja produk dalam negeri (PDN) terutama produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah ...Ad•Quit VictoriaMengapa Iklan ini?Terima kasih atas masukan Anda. Kami

Hasil pencarian yang cocok: 15 Okt 2021 — Bola.com, Jakarta - Pencak silat adalah olahraga beladiri yang mengandung ... rangkaian teknik-teknik menyerang, misalnya serangan tangan ... ...

Top 8: Macam-Macam Gerakan Serangan dalam Pencak Silat - Bola.com

Pengarang: bola.com - Peringkat 145

Ringkasan: Ilustrasi pencak silat, bela diri. (Photo by SOON SANTOS on Unsplash)Bola.com, Jakarta - Pencak silat adalah olahraga beladiri yang mengandung nilai-nilai seni tradisional dari Indonesia. Pencak silat sudah lama diperkenalkan di Indonesia, dan bahkan sudah diakui UNESCO sebagai warisan budaya tak benda pada 2019. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pencak silat yaitu permainan (keahlian) dalam mempertahankan diri dengan keahlian menangkis, menyerang serta membela diri menggunakan a

Hasil pencarian yang cocok: 15 Okt 2021 — Bola.com, Jakarta - Pencak silat adalah olahraga beladiri yang mengandung ... rangkaian teknik-teknik menyerang, misalnya serangan tangan ... ...

Top 9: Kumpulan Soal Ulangan Harian Kelas 2 SMP

Pengarang: books.google.com.au - Peringkat 305

Hasil pencarian yang cocok: Berikut ini unsur-unsur dalam pencak silat, kecuali .... a. unsurolahraga b. ... Teknik serangan tangan arah depan dengan dua telapaktangan dinamakan ... ...

Top 10: All New Target Nilai 100 Ulangan Harian SMP Kelas VII

Pengarang: books.google.com.au - Peringkat 318

Hasil pencarian yang cocok: Menghindarkan diri dari serangan posisi salah satu kaki ke depan bersamaan kedua lengan ... Salah satu teknik pembelaan dasar dalam pencak silat adalah . ...

Lihat Foto

KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO

Atlet pencak silat putri Indonesia, Wita Wewey [biru] bertanding melawan pesilat asal Vietnam, Tran Thi Them [merah] pada partai final kelas B putri 50 kg sampai 55 kg Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat, TMII, Jakarta, Rabu [29/8/2018]. Wita Wewey berhasil meraih emas.

KOMPAS.com - Cabang bela diri pencak silat mempunyai beragam teknik yang dapat digunakan setiap pesilat untuk memenangi pertandingan.

Taktik serangan dalam cabang bela diri pencak silat merupakan upaya mengalahkan lawan secara sah selama pertandingan.

Seperti dikutip dari modul Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan [2019] oleh Kemdikbud, teknik serangan dalam cabang bela diri pencak silat bertujuan mematahkan pertahanan lawan.

Bentuk siasat yang dilancarkan kepada lawan, agar menghasilkan kemenangan dalam sebuah pertandingan secara sportif adalah pengertian dari taktik serangan.

Upaya serangan cabang bela diri pencak silat dapat dibedakan berdasarkan anggota tubuh yang digunakan oleh seorang pesilat.

Jenis usaha serangan dengan menggunakan bagian tangan biasanya disebut sebagai pukulan, walaupun terdapat banyak variasi teknik serangan menggunakan tangan dalam bela diri pencak silat.

Baca juga: Penilaian dalam Pertandingan Pencak Silat

Menurut buku Pencak Silat [2015] oleh Erwin Setyo Kriswanto, variasi pukulan atau teknik serangan menggunakan pencak silat dibedakan berdasarkan gerak serta titik sasaran ke arah lawan.

Teknik serangan ini menyerupai bentuk pukulan dalam olahraga tinju, yakni satu tangan mengayun secara mengepal ke arah depan.

  • Pukulan sangkal atau bandul

Bentuk serangan pukulan bandul dapat dilihat dari gerakan ayunan tangan secara mengepal, dari bawah ke atas menuju area ulu hati lawan.

Gerakan serangan tebasan menggunakan satu atau dua telapak tangan dengan perkenaan sisi terluar, yang mengayun dari arah luar ke dalam menyasar bagian muka, leher, bahu atau pinggang.

Serangan merupakan sikap membela diri dengan lengan atau tungkai [kaki] untuk mengenai sasaran pada lawan. Kalau kita lihat secara anggota badan yang digunakan, serangan dibedakan menajadi dua, yaitu serangan lengan dan serangan tungkai. Untuk serangan lengan meliputi serangan siku dan serangan tangan, sedangkan tungkai meliputi serangan lutut dan serangan kaki.


Serangan diartikan sebagai usaha pembelaan dengan menggunakan lengan.tangan atau tungkai/kaki untuk mengenai sasaran tertentu pada tubuh lawan. Pada pengertian pencak silat sebagai bela diri, semua anggota badan dari ujung rambut sampai ujung kaki dapat dipergunakan sebagai alat untuk menyerang lawan, tetapi pada pengertian silat olahraga, serangan dibagi berdasarkan anggota badan yang digunakan sebagai alat untuk menyerang, yaitu serangan lengan yang lazim disebut pukulan dan serangan tungkai yang lazim disebut tendangan. Selain kedua bentuk serangan tersebut, terdapat beberapa jenis serangan yang menggunakan bagian lengan dan tungkai, yaitu serangan sikuan, lututan, sapuan, kaitan dan guntingan.

Unsur-unsur yang perlu diperhatikan dalam teknik serangan, diantaranya sikap tangan dan kaki sebagai alat serang, sikap tubuh untuk mengotrol fisik berat badan, dan sikap kuda-kuda yang pada umumnya kuda-kuda ringan. Ketiga unsur tersebut sebagai bahan acuan sah tidaknya mendapatkan poin dalam pertandingan atau perlombaan pencak silat.

Serangan memiliki lintasan dan bentuk yang merupakan ciri untuk membedakan serangan yang satu berbeda dengan yang lain. Berdasarkan penggunaan anggota badan yang dipergunakan untuk menyerang lawan, serangan dibedakan menjadi dua, yaitu serangan lengan dan serangan tungkai/kaki.

Untuk teknik serangan dengan menggunakan lengan ini terbagi menjadi dua berdasarkan perkenaannya, yaitu serangan tangan dan serangan siku.

Berdasarkan arah lintasannya, serangan tangan dapat dilakukan dari arah depan, bawah, atas dan samping. 

Serangan dari depan meliputi:

  1. Tebak, yaitu pukulan dengan menggunakan telapak tangan.
  2. Tinju, yaitu pukulan yang dilakukan dengan mengepalkan tangan seperti menggenggam sesuatu.
  3. Dorong, pukulan dengan dua telapak tangan.
  4. Sodok, yaitu pukulan dengan menggunakan ujung-ujung jari tangan.
  5. Bandul, pukulan dengan ayunan kepalan tangan.

Bentuk-bentuk serangan tangan dari arah depan. Serangan tangan dari arah bawah meliputi:

  1. Bandul/catok, yaitu pukulan dengan mengayun kepalan tangan.
  2. Sanggah, yaitu pukulan dengan pangkal telapak tangan.
  3. Colok/tusuk, yaitu pukulan dengan ujung jari tangan.

Serangan tangan dari arah atas meliputi:

  1. Tumbuk, yaitu pukulan dengan kepalan tangan.
  2. Pedang, yaitu pukulan dengan sisi telapak tangan.
  3. Tebak, yaitu pukulan dengan telapak tangan.

Serangan tangan dari arah samping meliputi:

  1. Pedang, yaitu pukulan dengan sisi telapak tangan
  2. Tampar, yaitu pukulan dengan telapak tangan
  3. Bandul, yaitu pukulan dengan kepalan tangan
  4. Keperet, yaitu pukulan dengan punggung tangan

2. Teknik Serangan Siku

Serangan siku dapat dibedakan berdasarkan arah lintasannya, meliputi:

  1. Siku depan
  2. Siku serong
  3. Siku belakang atas
  4. Siku bawah

3. Teknik Serangan Tungkai

Berdasarkan jarak dan posisi sasaran pada lawan, serangan tungkai dibagi menjadi dua, yaitu serangan kaki yang lazim disebut tendangan dan serangan lutut yang lazim disebut lututan.

Dilihat dari bagian kaki yang mengenai sasaran dan arah lintasannya, tendangannya dapat dibedakan ke dalam 4 macam, yaitu tendangan depan [lurus], samping [T], busur [sabit], dan belakang.

  1. Tendangan depan, yaitu dengan menggunakan pangkal jari kaki
  2. Tendangan samping, yaitu dengan sisi telapak kaki
  3. Tendangan busur, yaitu dengan pangkal jari/punggung kaki
  4. Tendangan belakang, yaitu dengan tumit kaki

Serangan Lutut

Berdasarkan arah lintasan serangnya, serangan lutut dibedakan menjadi 2 bentuk, yaitu:

  1. Serangan lutut bawah, yaitu lintasannya dari bawah ke atas.
  2. Serangan lutut samping, yaitu lintasannya dari samping.

Lepasan adalah teknik melepaskan diri dari tangkapan lawan. Teknik lepasan dilakukan dengan cara menarik lepas dengan satu tangan, dua tangan, satu kaki, dan dua kaki. Lepasan adalah usaha untuk melepaskan dari tangkapan lawan, dilakukan dengan cara:

  1. Teknik lepasan dengan satu tangan,
  2. Teknik lepasan dengan dua tangan,
  3. Teknik lepasan dengan kaki,
  4. Teknik lepasan dengan dua kaki, dan
  5. Teknik lepasan dengan kaki dan lengan.

Lepasan dengan satu tangan, terdiri dari: Putaran, sentakan dan tangkapan balasan. Sedangkan teknik lepasan dengan dua tanga, terdiri dari: Bantuan, serangan, bukaan. Lepasan dengan kaki dilakukan dengan cara melipat lutut kaki yang ditangkap disertai dengan tarikan lengan. Teknik lepasan dengan dua kaki, lepasan dengan dua kaki, dilakukan dengan cara memutar badan dengan menarik kaki yang ditangkap disusul dengan tendangan belakang kaki yang lainnya.

Kuncian adalah menguasai lawan dengan tangkapan sempurna sehingga membuat lawan tidak berdaya. Teknik kuncian dapat dilakukan untuk menahan kemungkinan gerak lawan sambil mematikan tiga titik persendian anggota badan lawan. Jenis tangkapan yang digunakan dalam kuncian adalah tangkapan dengan tangan dan tungkai.

Kuncian dapat dilakukan dengan cara:

  1. Menahan kemungkinan gerak lawan.
  2. Mematikan gerak sendi dengan lipatan.

Unsur tangkapan dalam kuncian dapat merupakan tangkapan tangan atau kaki. Teknik kuncian pada umumnya adalah mematikan tiga tempat/titik anggota badan lawan.

Kuncian dengan diawali tangkapan tangan dilakukan dengan cara mengangkat lengan dilanjutkan dengan lipatan ke belakang atau ke bawah. Kuncian dapat diawali menangkap kaki dilakukan dengan cara menjatuhkan lawan.

Teknik Serangan Dalam Pencak Silat 2018-01-28T02:05:00-08:00 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Ikbal H

  • Pembuat kendaraan listrik [electric vehicle/EV] asal China, Nio, menangguhkan produksi di pabrik mereka karena masalah keterlambatan komponen dari rantai pasokan."Sejak ...

  • Puluhan insan bertalenta khusus atau disabilitas intelektual dari berbagai kota di Jawa Tengah menggelar aksi untuk menyampaikan pesan cinta dan perdamaian di Lapangan Lumbini, Kompleks Candi Borobudur, Kabupaten ...

  • AdYahoo Finance

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    From how to lock in a low rate to tips for paying off your mortgage ahead of schedule, we've got homeowners covered.

  • Burnley memecat manajer Sean Dyche di tengah perjuangan berat menghindari degradasi dari Liga Premier, demikian diumumkan klub Inggris itu pada Jumat.Selain Dyche, Burnley juga memberhentikan sejumlah ...

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Satuan Tugas Penanganan Covid-19 turut bersuara atas laporan Kemenlu Amerika Serikat [AS] yang mengindikasikan PeduliLindungi melanggar Hak Asasi Manusia [HAM]. Laporan ini rutin disampaikan AS setiap tahun untuk menganalisis pelanggaran HAM di 200 negara, termasuk Indonesia. Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19, Wiku Adisasmito mengatakan, saat ini Indonesia sedang menghadapi pandemi yang mengancam keselamatan dan kesehatan masyarakat. PeduliLindungi merupaka

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, mengecek kegiatan simulasi penerapan rekayasa lalu lintas di jalan tol arah Cikampek. Jalur tol dari Bekasi, Jakarta ke arah Cikampek hingga Semarang menjadi titik utama yang diprediksi akan terjadi kepadatan pada masa mudik lebaran nanti. Simulasi rekayasa lalu lintas ini dilakukan sebagai ujicoba, untuk mengetahui mana yang paling efektif menekan kemacetan dengan rasio perbandingan volume kendaraan dengan kapasitas jalan [VC Ra

  • AdClearly

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Take up to 70% off select Clearly frames, and 30% off lens upgrades with code LENSUP30.

  • Pemerintah Kota Palembang, Sumatera Selatan mencatat kasus anak kelahiran stunting menurun menjadi 490 orang atau sekitar 48,10 persen dari sebelumnya sebanyak 1.100 orang pada Agustus 2021.Penurunan ...

  • Warga Kepulauan Seribu sebanyak 30 orang menumpang kapal dari Pulau Untung Jawa untuk menonton turnamen International Youth Championship [IYC] karena ingin melihat langsung Jakarta International Stadium [JIS] di Tanjung ...

  • Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Jumat [15/4] kemarin, mulai dari surat edaran pencegahan pelecehan diterbitkan di BUMN hingga BNI siap mendorong potensi green ...

  • AdAporia | Search Ads

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Sale Prices For Popular Internet Packages Could Be Surprising! Start Your Search Here

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Bursa Efek Indonesia [BEI] sebagai sarana perdagangan efek di Indonesia menerbitkan indeks IDX ESG Leader untuk mengukur 30 emiten yang dianggap terdepan dalam penerapan Environmental, Social, Governance [ESG]. Dalam indeks terbaru yang diterbitkan pada 16 Maret 2022, PT Bank Rakyat Indonesia [Persero] Tbk berhasil menjadi perusahaan perbankan dengan penerapan ESG terbaik. Konstituen IDX ESG Leader Index ditentukan berdasarkan data penilaian risiko ESG [ESG Risk Ratin

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Peringatan Jumat Agung berlangsung di tengah bulan Ramadan. Peristiwa ini menjadi momentum bagi umat untuk terus memupuk toleransi. Buang jauh-jauh arogansi beragama. Wakil Ketua Pembina Pengurus Pusat Persatuan Tarbiyah Islamiyah [PP Perti] Anwar Sanusi mengatakan, momen ini kesempatan untuk mempererat tali persaudaraan. Keberagaman suku dan agama hendaknya membuat umat dapat hidup dengan damai. "Karena tidak ada ajaran agama manapun mengajarkan bermusuhan apalagi ar

  • Petinju Indonesia Hebi Marapu meraih kemenangan knockout [KO] ronde kedua atas Nicola Cipolletta asal Italia di Boxen Statt Theater, Bern, Swiss, Jumat waktu setempat [Sabtu WIB].Dalam duel kelas ...

  • AdStipat | Search Ads

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    This Is How Much Attorneys Make In 2022 [See Their Salaries]

  • Apa jadinya jika mobil salah diisi jenis bahan bakar? Meskipun berbeda nozzle dan sudah dilengkapi tanda yang jelas, hal itu mungkin saja terjadi karena berbagai faktor, seperti terburu-buru atau ...

  • Emilia Nova meraih medali emas saat turun pada nomor 100meter lari gawang putri dalam ajang 82nd Singapore Open Track & Field Championships 2022 di Home of Athletics, Kallang Sports Centre, Singapura, ...

  • Wardah memperkenalkan empat tren make-up untuk Ramadhan tahun ini di panggung Indonesia Fashion Week 2022, Jumat [15/4]. Head of Wardah Decorative Shabrina Salsabila mengatakan tampilan kali ini akan cocok untuk ...

  • AdSFR Beats

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Monetize in more places, keep more royalties, and get more rights. Downloading R&B Beats is easy! Do more of what you love at SFR Beats

  • Penyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus [Dittipideksus] Bareskrim Polri memeriksa tiga agen klub sepak bola terkait penyidikan kasus penipuan investasi melalui aplikasi robot trading Viral Blast ...

  • Pandemi membuat masker menjadi bagian dari keseharian, sehingga fokus riasan pun beralih ke area mata yang tidak tertutupi.Bagi orang-orang yang gemar berekspresi lewat riasan, makeup mata menjadi ...

  • Cagliari menaikkan harapan bertahan di Serie A Italia musim depan setelah menang tipis 1-0 atas Sassuolo dalam pertandingan liga di Unipol Domus, Cagliari, Italia, Sabtu ini.Hasil ini membuat Cagliari ...

  • AdLeafFilter Partner

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    See search results for Gutter Protection

  • Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay meminta Pemerintah menanggapi serius tuduhan Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat terkait dugaan pelanggaran hak asasi manusia [HAM] dalam aplikasi ...

  • Pemerintah Kota [Pemkot] Kendari, Sulawesi Tenggara [Sultra] fokus penanganan kekerdilan di kota itu dengan melakukan delapan aksi integrasi."Dari 8 aksi ini sudah beberapa yang kami kerjakan, ...

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Satuan Polisi Pamong Praja [Satpol PP] Kabupaten Bekasi menyegel puluhan tempat hiburan malam [THM] di Kawasan Lippo Cikarang, Cikarang Selatan, Sabtu [16/4] dini hari. Penyegelan dilakukan karena THM ini tetap buka saat Ramadan. Ada 21 tempat hiburan malam yang terkena sanksi segel," kata Kasi Wasdal pada Satpol PP Kabupaten Bekasi, Windhy Mauly. Penyegelan THM ini sempat mendapat perlawanan dari petugas sekuriti yang berjaga. Bahkan sempat terjadi keributan saat pro

Video yang berhubungan