Berbagai macam bahan yang dapat digunakan untuk membuat karya seni kriya seperti

Jakarta -

Seni kriya adalah seni yang dihasilkan menggunakan tangan, melalui berbagai media seni. Karya seni kriya dapat dikategorikan sebagai karya seni rupa.

Istilah seni kriya berasal dari bahasa Sansekerta, yakni kata "krya" berarti mengerjakan. Kata tersebut kemudian berkembang menjadi karya, kriya, dan kerja.


Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Kriya adalah pekerjaan (kerajinan tangan). Sedangkan dalam bahasa Inggris, kriya disebut craft, berarti energi atau kekuatan, yang digambarkan dengan suatu keterampilan untuk mengerjakan atau membuat sesuatu.


Jika disimpulkan, maka pengertian seni kriya adalah seni yang dihasilkan dari keterampilan tangan (hand skill).

Sejarah Seni Kriya

Keberadaan seni kriya telah ada sejak zaman Prasejarah. Hal itu dapat dibuktikan dari adanya temuan benda-benda yang ada sejak zaman neolitikum (batu muda), seperti dikutip dalam buku buku Seni Budaya oleh Aep Saefulah.
Ciri kebudayaan dari zaman neolitikum adalah manusia sudah hidup menetap dan pembuatan peralatan dari batunya sudah diasah sehingga lebih halus.

Dilansir dari Ensiklopedia Britannica, Kegiatan utama manusia purba pada saat itu adalah berburu dan mengumpulkan makanan. Peningkatan pasokan makanan yang dihasilkan membuat mereka membuat sebuah kerajinan, seperti batu, tembikar, tekstil, logam, dan hal-hal lainya.

Pembuatan tembikar dari tanah liat yang digunakan sebagai wadah, adalah salah satu benda karya seni kriya yang ditemukan pada zaman neolitikum. Dari pembuatan barang kerajinan tersebut, mereka telah menunjukkan bakat dalam membuat alat dan senjata.


Dalam perkembangannya, karya seni kriya identik dengan seni kerajinan karena terlihat dari cara pembuatannya menggunakan tangan (handmade).

Fungsi Seni Kriya


Fungsi seni kriya secara garis besar, adalah sebagai berikut:

1. Hiasan

Hasil produk dari seni kriya ini banyak digunakan untuk benda pajangan, atau sebagai dekorasi, sehingga sering mengalami berbagai pengembangan. Dalam hal ini seni kriya termasuk dalam seni rupa murni (fine art), kerana lebih mengutamakan keindahan (estetis) sebagai pemenuhan emosi dari pada fungsi kegunaanya.

Contohnya: patung, hiasan dinding, karya seni ukir, cinderamata, dan lain sebagainya.

2. Benda Terapan

Berbeda dengan seni murni yang lebih mengutamakan keindahan sebagai hiasan, karya seni kriya dalam seni terapan (applied art) justru mengutamakan fungsinya praktis kegunaannya. Produk hasil bendanya siap untuk pakai, nyaman, namun tidak juga menghilangkan unsur keindahannya.

Contohnya: peralatan rumah tangga, pakaian, furniture, keramik, perhiasan dan lain sebagainya.

3. Benda Mainan

Beberapa produk seni kriya juga dapat difungsikan sebagai objek bermain. Benda atau alat permainan yang dijumpai biasanya berbentuk sederhana dari bahan yang mudah didapatkan, dan dikerjakan sehingga harganya relatif murah.

Contohnya: Kipas tangan, congklak, boneka, dan lain sebagainya.

Jenis-jenis Seni Kriya


Jenis karya seni kriya dapat dibuat berdasarkan bahan dasar dan teknik yang digunakannya.

Bentuk karya seni kriya nusantara sangat beragam. Seni kriya nusantara telah mengalami perkembangan, karena adanya perubahan zaman dan juga tuntutan pasar. Namun, masih banyak pula yang masih mempertahankan keanekaragaman hiasan tradisionalnya.

Seni Kriya Kayu

Pembuatan seni kriya ini bendanya akan selalu menggabungkan nilai fungsi dan juga nilai hias dengan menggunakan bahan dari kayu. Kayu sangat banyak dimanfaatkan dalam pembuatan berbagai benda kerajinan seperti contohnya patung, wayang golek, topeng, furnitur, dan hiasan ukir- ukiran.

Seni Kriya Tekstil

Bahan dasar kriya tekstil adalah kain yang terbuat dari serat. Tekstil memiliki lingkup yang luas dengan cakupan berbagai macam jenis kain yang dibuat dengan cara ditenun, diikat, dipres, maupun teknik pembuatan kain lainya. Contohnya adalah karya batik, dan karya tenun.

Seni Kriya Keramik

Seni kriya keramik adalah benda yang bahan dasarnya dari tanah liat yang dibakar. Dalam pembuatanya, teknik yang biasanya dipakai adalah teknik slab(lempeng), putar (throwing), pilin, dan cetak tuang.

Seni Kriya Logam

Logam akan menjadi berbagai macam benda kerajinan. Teknik pembuatan seni kriya logam terdiri dari teknik cetak lilin (cire perdue) dan teknik bivalve.

Seni Kriya Kulit

Seni kriya kulit adalah karya seni yang bahan dasar pembuatanya menggunakan kulit. Umumnya, kulit biasa digunakan dalam seni kriya kulit adalah kulit sapi, buaya, ular dan kerbau. Kulit tersebut nantinya akan diolah melalui beberapa proses dengan menggunakan cairan atau zat tertentu. Contoh hasil seni kriya kulit adalah alat music rebana, dompet, tas, sepatu, ikat pinggang, dan masih banyak lagi.

Seni Kriya Batu

Sesuai dengan Namanya, bahan dasar pembuatanya adalah batu. Batu yang biasa digunakan adalah batu fosil, jasper, batu akik, batu permata, dan lain-lain. Batu kemudian akan diolah dan dibentuk sedemikian rupa, agar terlihat indah.

Simak Video "Kisah di Balik Lukisan 'Berburu Celeng' Milik Seniman Djoko Pekik"



(lus/lus)

Contoh Bahan Alam untuk Kerajinan dan Kesenian. 6 Senjata Tradisional Jawa Tengah. Contoh Karya Seni Rupa Tiga Dimensi.

Top 1: 5 contoh bahan alam yg dapat digunakan untuk membuat karya ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 98

Ringkasan: . apa makna dari komik tersebut! tolong ya Jangan ngasal pleas ​ . Tuliskan pendapatmu. negatif / perbaikan. positif / kelebihan. tuliskan masing masing 4 . 1.penggunaan prosentase jumlah intruksi yang ditingkatkan dalam hukum amdahl adalah.... 2.komunikasi antarprosesor menyebabkan terjadinya wkatu tunda,. … maka penggunaan message passing dilakukan dalam frekuensi berskala.. 3.jenis arsitektur yang menyediakan global addresing sehingga berbagai prosessor memiliki

Hasil pencarian yang cocok: Jawaban: - tanah liat untuk membuat guci ataupun patung. -kayu pohon bisa di ukir menjadi pajangn rumah. ...

Top 2: Bahan Alam yang Dapat Digunakan untuk Membuat Karya Seni dengan ...

Pengarang: muhaemin-af.com - Peringkat 149

Ringkasan: Teknik potong pada karya seni banyak digunakan pada kerajinan atau kriya, dalam bahasa Inggris disebut craft. Adapun jenis bahan yang digunakan dalam teknik potong antara lain: . Bahan keras; bahan yang bersifat keras dan padat seperti kayu, batu, emas, dsb.Bahan lunak; bahan yang bersifat lunak dan mudah dibentuk, seperti tanah liat, plastisin, lilin, sabun, dsb. Bahan organik; bahan yang  berasal dari alam yang hidup, seperti kayu, eceng gondok, kulit tumbuhan, rotan,

Hasil pencarian yang cocok: 9 Sep 2020 — Teknik potong pada karya seni banyak digunakan pada kerajinan atau kriya, dalam bahasa Inggris disebut craft. Adapun jenis bahan yang ... ...

Top 3: Tuliskan lima contoh bahan alam yang dapat digunakan untuk ...

Pengarang: kudo.tips - Peringkat 165

Ringkasan: . 1.     Pot bunga, kendi air minum : tanah liat. 2.     Teko air minum : tanah liat.3.     Guci : keramik. Keramik hamper sama4.     Tungku : gerabah. dengan keramik adalah hamper sama, cuman yang membedakan keramik permukaannya5.     Topi, tas, dompet, alas meja :kerajinan ini bisa dibuat dengan menggunakan bahans serat alam seperti eceng gondok, daun pandan, sabuk kelapa, yang biasanya digunakan pengrajin dan dijual6.

Hasil pencarian yang cocok: 1. Pot bunga, kendi air minum : tanah liat. · 2. Teko air minum : tanah liat. · 3. Guci : keramik. Keramik hamper sama · 4. Tungku : gerabah. dengan keramik adalah ... ...

Top 4: 7 Contoh Bahan Alam untuk Kerajinan dan Kesenian | kumparan.com

Pengarang: m.kumparan.com - Peringkat 164

Ringkasan: Ilustrasi Contoh Bahan Alam. [Foto: //pixabay.com]Di sekitar kita, ada banyak contoh bahan alam yang dapat digunakan untuk membuat karya kesenian atau kerajinan. Misalnya, di halaman rumah ada banyak batu, di kebun dan sawah banyak tanah liat, di hutan dapat kita temukan tali rotan atau serabut pohon aren, dan lainnya.Semua bahan alam tersebut dapat kita kreasikan menjadi karya seni yang bernilai. Bahan tersebut digunakan untuk mengungkapkan gagasan imajinatif yang ada dipikiran kita. Hany

Hasil pencarian yang cocok: 24 Agu 2021 — Kamu dapat membuat kerajinan dan karya seni menjadi benda pakai, yaitu benda yang dapat digunakan dalam kegiatan sehari-hari. Berikut 7 contoh ... ...

Top 5: Download this PDF file - Jurnal Unsyiah

Pengarang: jurnal.unsyiah.ac.id - Peringkat 99

Hasil pencarian yang cocok: oleh K Velayanti · 2021 — Hasil dari desain busana tiga dimensi dengan pemanfaatan media bahan alam dapat menjadi salah satu karya seni rupa yang dapat digunakan sebagai hiasan ... ...

Top 6: PEMANFAATAN MEDIA BAHAN ALAM MELALUI METODE BUZZ ...

Pengarang: journal.ikipsiliwangi.ac.id - Peringkat 132

Hasil pencarian yang cocok: oleh LA Amalia · 2019 · Dirujuk 1 kali — Salah satu alternatif mengajar yang dapat digunakan dalam ... Menurut Meli [2012] mozaik yaitu pembuatan karya seni rupa dua dimensi atau tiga dimensi. ...

Top 7: Karakteristik Seni Rupa dari Bahan Lunak Alami dan Buatan

Pengarang: harianhaluan.com - Peringkat 180

Ringkasan: Apakah kamu mengetahui arti dari seni rupa? Seni rupa adalah seni yang diciptakan untuk memenuhi kebutuhan manusia, secara lahir maupun batin. Nah, kali ini, kita akan menjelaskan mengenai salah satu jenis dari seni rupa tiga dimensi, yaitu seni rupa tiga dimensi dari bahan lunak. Simak penjelasannya sebagai berikut. Seni Rupa Tiga Dimensi [3D] Seni rupa 3 dimensi adalah salah satu seni rupa yang memiliki tiga ukuran atau sisi, yaitu panjang, lebar, dan tinggi. Seni ini dua dimensi dapat kamu l

Hasil pencarian yang cocok: 14 Des 2021 — Bahan lunak adalah salah satu bahan baku yang digunakan dalam produk seni rupa atau kerajinan tangan. Bahan lunak merupakan bahan yang dapat ... ...

Top 8: Karya Seni Rupa Tiga Dimensi: Pengertian, Jenis dan Contoh di ...

Pengarang: detik.com - Peringkat 188

Ringkasan: Jakarta - Detikers, coba lihat sekelilingmu dan temukan karya seni rupa tiga dimensi. Kalau kamu kebingungan, secara sederhana benda karya tiga dimensi adalah benda yang memiliki panjang, lebar, tinggi, dan volume sehingga dapat dilihat dari segala sisi.Benda karya seni rupa tiga dimensi tentu berbeda dengan benda karya dua dimensi yang hanya memiliki dua sisi, yaitu panjang dan lebar.Dikutip dari Modul Pembelajaran SMA Seni Budaya oleh Kemdikbud, pembuatan benda karya tiga dimensi terbagi menj

Hasil pencarian yang cocok: 20 Sep 2021 — Dalam membuat kriya juga ada teknik-teknik pembuatan, yang biasa digunakan antara lain: • Teknik Pahat/Ukir . Bali merupakan daerah yang paling ... ...

Top 9: Mandiri Belajar Tematik SD/MI Kelas 2 Semester 1

Pengarang: books.google.com.au - Peringkat 342

Hasil pencarian yang cocok: Karya seni dua dimensi adalah karya seni yang memiliki dua sisi, yaitu sisi panjang dan lebar. ... Bahan alam yang dapat digunakan untuk membuat karya tiga. ...

Patung Sarimbit sebagai hasil karya 3 dimensi. Sumber: Flickr.com

Karya 3 dimensi adalah hasil karya seni yang memiliki panjang, lebar, dan tinggi. Karya ini dapat dinikmati dari segala arah, bisa dari depan, samping maupun belakang.

Mengutip Buku Seni Budaya dan Keterampilan oleh Sri Murtono, dimensi artinya ukuran. Karya seni tiga dimensi berarti karya seni yang memiliki tiga ukuran, yaitu panjang, lebar, dan tinggi.

Karya seni rupa tiga dimensi merupakan ungkapan seni dalam bentuk ruang. Contoh karya seni rupa tiga dimensi adalah patung, topeng, keramik, kriya, dan anyaman. Karya seni tersebut dapat dibuat dari media apa saja, termasuk kertas, kain, kanvas, bambu, kayu, batu, tanah liat, logam, kulit, gips, semen, dan lain-lain.

Patung Sura dan Baya di Surabaya. Sumber: Flickr.com

Berikut adalah contoh hasil karya 3 dimensi dan cara membuatnya.

Melansir dari Kamus Besar Bahasa Indonesia, topeng merupakan penutup muka [dari kayu, kertas, dan sebagainya] yang menyerupai muka orang, binatang, dan sebagainya. Biasanya, topeng dipakai untuk mengiringi musik kesenian daerah. Topeng dibuat dengan cara dipahat, dicetak, dan dilukis.

Mengutip buku Seni Rupa SMP oleh Eighteen Salasi, patung adalah karya seni yang meniru bentuk dan memiliki keindahan [estetik]. Bahan yang biasa digunakan untuk membuat patung terdiri dari beberapa bahan, yakni:

  • Bahan lunak: lilin, sabun, tanah liat, dan plastisin

  • Bahan sedang: kayu waru, kayu sengon, kayu randu, dan kayu mahoni

  • Bahan keras: kayu jati, kayu ulin, batu padas, batu andesit dan batu pualam.

  • Bahan cor/cetak: gips, fiber, logam, timah, perak, dan emas.

Cara membuatnya bisa dengan dipahat, dibentuk dengan tangan, maupun dicetak.

Mengutip buku Tanah liat putih Tangor oleh Ferry Abdul Jaham, keramik adalah semua barang/bahan yang dibuat dari bahan tanah/batuan silikat serta melalui pembakaran. Cara membuat keramik adalah bisa dengan pijit, butsir, pilin, pembakaran, dan glasir.

Mengutip buku Kriya Kayu Tradisional oleh Martono, kriya adalah sebuah karya seni yang dibuat menggunakan keterampilan tangan [hand skill] serta memperhatikan segi fungsional [kebutuhan fisik] dan keindahan [kebutuhan emosional/rasa]. Ada banyak cara membuat hasil kriya, yakni dengan cara dipahat, dicetak, diplester, dan disambung.

Mengutip buku Kerajinan Tangan & Kesenian SD 2 oleh Dedi Nurhadiat, anyaman adalah susunan pita atau tali yang diatur secara tumpang tindih. Benda yang kerap dianyam adalah rambut, tali, dan pita. Hasilnya juga dapat dengan mudah ditemukan, seperti kipas dari bambu, kulit ketupat dari daun kelapa, kursi dari rotan, dan tikar.

Video yang berhubungan

Video yang berhubungan