Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?

Banyak orang yang mencari tutorial cara edit video diTikTokpakai foto. TikTok merupakan platform media sosial yang dirilis pada 2016 silam. Kegunaannya adalah untuk membagikan video pendek ke seluruh pengguna lainnya dengan durasi waktu 15 detik.

Hampir sama dengan Instagram,aplikasiini juga memiliki banyak fitur, seperti filter video, musik, beautify, efek suara, fitur live, dan lain sebagainya.

Selain itu, video ini juga memiliki fitur edit dan membagikan video dalam bentuk foto-foto. Kini, video TikTok dengan isi banyakfotojuga sedang populer di media sosial. Video tersebut juga sering mendapatkan like dari banyak orang.

Jika kamu ingin membuatvideotersebut, maka berikut ini adalah cara edit video di TikTok pakai foto.

Mengutip laman Voonze, selain video menari atau kreasi orisinal di TikTok, kamu dapat membuat video TikTok dengan foto-foto yang ada di galeri ponsel.

Selain itu, kamu bisa mencampurnya jika ingin mengunggah foto dan video sekaligus dalam project yang kamu buat. Ikuti langkah-langkahnya di bawah ini:

  1. Pastikan sudah mengunduh aplikasi TikTok, kemudian buka aplikasi tersebut di HP yang kamu gunakan.

  2. Pada halaman awal, terdapat ikon '+' tepatnya di tengah bagian bawah. Lalu, klik ion tersebut untuk memulai edit video.

Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?

Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?
Perbesar

Cara Edit Video di TikTok Pakai Foto. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan

  1. Kemudian, akan muncul layar kamera untuk merekam di aplikasi. Namun, gunakan tombol kecil 'Upload' di bagian sudut kanan bawah. Hal itu akan menampilkan galeri kamu yang berisi foto dan video.

  2. Setelah itu, pilih secara urut beberapa foto yang ingin kamu jadikan video. Klik 'Next' untuk melanjutkan edit video.

Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?

Perbesar

Cara Edit Video di TikTok Pakai Foto. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan

  1. Aplikasi ini akan secara otomatis akan menggabungkannya ke dalam video dengan slide.

  2. Kemudian, kamu bisa menambahkan musik yang diinginkan, seperti memilih di antara semua filter yang tersedia di aplikasi dan format transisi seperti horizontal atau vertikal.

Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?

Perbesar

Cara Edit Video di TikTok Pakai Foto. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan

  1. Jika kamu sudah selesai mengeditnya, klik 'Next' untuk membagikan hasil edit video tersebut di beranda TikTok.

Cara Edit Video di TikTok Pakai 35 Foto

Jika kamu ingin edit video dengan isi lebih dari 35 foto, maka harus menggunakan efek percepat durasi yang tersedia. Setelah memilih lebih dari 35 foto, pilih kecepatan pemutaran, yaitu 5x, 1x, atau 2x sesuai keinginan. Terakhir, klik 'Next'.

Tunggu beberapa detik untuk menunggu proses hingga selesai. Jika sudah, tambahkan suara yang kamu inginkan tersedia di TikTok.

Jangan lupa untuk memiilih efek aplikasi dan terapkan sesuai keinginan kamu. Terakhir, klik 'Publish' untuk membagikan ke pengguna lainnya.

Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?

Perbesar

Cara Edit Video di TikTok Pakai Foto. Sumber foto: voonze.com

Demikian tutorial singkat mengenai cara edit video TikTok pakai foto yang ada di galeri HP. Kamu bisa menerapkan cara di atas dengan perangkat yang kamu gunakan.

Ayobelajarbareng.com- Platform media sosial TikTok banyak sekali pengguna aktif yang menggunakan aplikasi TikTok, ada peluang emas dari menggunakan aplikasi TikTok ini untuk menghasilkan uang, mencari hiburan, pertemanan dan banyak hal lainnya.

Bagaimana cara menempel foto di video TikTok?
Cara Cepat Menambahkan Foto di Video TikTok

Untuk pengguna akun baru di aplikasi TikTok tentunya harus memahami, aturan kebijakan dan cara menggunakan tools dan menu yang tersedia di aplikasi TikTok.Hal dasar yang harus dipelajari agar mahir dan mengenali fungsinya, buat kamu yang sudah terbiasa menggunakan aplikasi lainnya seperti instagram, facebook, youtube, twitter tentunya tidak asing lagi fungsi menu dan tombol yang ada di aplikasi TikTok.

Aplikasi TikTok ini memang sangat populer di Indonesia pada tahun 2021 sudah puluhan juta orang yang mendowload atau menunggah aplikasi TikTok di handphone android, iphone ataupun handphone lainnya.

Pengguna akun TikTok baru tentunya harus tahu cara cepat ini, untuk bisa memebuat konten dengan menambah foto di akun TikTok kamu. Simak sampai akhir untuk medapatkan jawaban mengenai cara cepat menambah foto dalam video.

cara menambahkan foto dari galeri Hp ke akun TikTok

Pertama Luncurkan TikTok di tablet atau ponsel Kamu, Ketuk ikon plus (+) besar di bagian bawah layar beranda untuk membuat TikTok baru.

Kedua Rekam TikTok seperti biasanya, dan klik jeda rekaman (tekan lingkaran besar di bagian bawah layar).Ketuk pada Effect di sisi kiri bawah layar Kamu.

Ketiga pilih opsi Upload atau unggah, gunakan gambar Kamu Sendiri untuk Mengubah Latar Belakang, pilih foto dari galeri Kamu yang ingin Kamu gunakan sebagai latar belakang untuk video Kamu. dan ketuk rekam lagi untuk menyelesaikan perekaman video.

cara menambahkan Template Foto ke Video TikTok

Pertama buka aplikasi TikTok, pilih ikon plus (+) untuk mulai merekam TikTok, pilih opsi Template Photo.

Kedua pilih template yang Kamu suka. Ada banyak yang tersedia (nature, selebrasi, dll.) kemudian, pilih foto yang ingin Kamu tambahkan dan buat tayangan slide TikTok. Cukup ketuk setiap foto yang diinginkan dalam urutan yang Kamu inginkan untuk ditampilkan di video. Hal lain yang perlu diingat adalah bahwa setiap template memiliki sejumlah foto yang dapat Kamu unggah. Ketika Kamu selesai menambahkan gambar, tekan OK di bagian atas layar.

Ketiga foto-foto akan segera diunggah ke video TikTok Kamu. Kemudian, Kamu dapat menambahkan beberapa rasa ekstra dengan efek, teks, stiker, dan filter. Tekan Next ketika Kamu selesai bermain dengan efek. Saya menyarankan agar tetap sederhana, agar video TikTok Kamu tidak terlihat kacau.

Opsi menggunakan template adalah pilihan yang lebih baik jika Kamu ingin menambahkan lebih dari satu gambar ke TikTok Kamu.

Cara menggunakan Finishing Touch TikTok

Proses setelah menambahkan foto dan efek, jangan ragu untuk menambahkan teks yang relevan ke posting kamu juga dapat memilih berbagai filter TikTok keren untuk melengkapi gambar yang kamu sukai.

Saat menambahkan trek musik juga tidak ada salahnya, pastikan saja sesuai dengan pilihan foto, kamu dapat menambahkan beberapa emoji atau stiker untuk mencerahkan nada lebih jauh. Pilihan ada pada Kamu. Namun, menambahkan musik ke video TikTok Kamu adalah pilihan yang tepat agar video lebih menarik.

Setelah mengedit kolase foto TikTok kemudian tekan Next, dan Kamu akan mendarat di jendela finishing. Dari menu ini, Kamu dapat menyisipkan teks di mana Kamu menyapa penggemar atau teman kamu, sedikit menjelaskan foto kamu nih, dapat juga menekan Select Cover dan memilih foto dari kolase Kamu untuk menjadi foto sampul TikTok dan ketuk Post dan selesai.

Kesimpulan

Sebagai pengguna aktif di TikTok tentunya kamu sudah faham tentang musik, efek, filter, teks, dan foto dari galeri Kamu. Ketika sudah mengerti cara menggunakan kamu bisa segera mungkin untuk membuat konten video yang ciamik menarik mungin supaya jumlah views orang yang melihat video kamu bisa menembuh angka jutaa orang, semoga bermanfaat.

Bagaimana cara menggabungkan foto dan video di TikTok?

Berikut caranya:.
Jalankan aplikasi TikTok..
Klik ikon “+” untuk membuat video baru..
Pilih opsi “Templates”, lalu klik tombol “Select Photos”.
Pilihlah foto yang ingin kamu tampilkan sebagai background video, dan ketuk tiap foto secara berurutan jika kamu ingin menampilkan lebih dari satugambar..

Bagaimana cara memasukan foto di TikTok?

Cara Menambahkan Template Foto di TikTok.
Buka aplikasi TikTok yang sudah diupdate..
Tekan + di tengah layar bagian bawah..
Mulai perekaman video..
Pause dulu sejenak..
Klik opsi template photos..
Pilih template yang telah tersedia..
Lalu pilih foto yang ingin digabungkan dalam template tersebut..
Ketuk setiap foto..

Dimana letak template foto di TikTok?

Buka aplikasi TikTok. Ketuk “Posting” di bagian bawah layar. Ketuk “Template” di sudut kanan bawah lalu geser ke kiri untuk menelusuri template TikTok yang tersedia. Di bagian atas terdapat nama template serta jumlah foto yang bisa diunggah menggunakan template tersebut.

Apakah TikTok bisa mengedit foto?

Cara Mengedit Foto Menjadi Video di TikTok Pilih Foto. Kamu bisa mengambil foto dari folder yang berbeda di galeri. Klik semua foto yang mau kamu pilih. Klik tombol Berikutnya, dan berkreasilah dengan berbagai fitur yang tersaji sesuai keinginan.