Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi masa istirahat disebut?

  1. Interval training
  2. Rehabilitation
  3. Colingdown
  4. Exhibition
  5. Repetition

Jawaban yang benar adalah: A. Interval training.

Dilansir dari Ensiklopedia, sistem latihan kebugaran jasmani diselingi masa istirahat disebut Interval training.

[irp]

Pembahasan dan Penjelasan

Menurut saya jawaban A. Interval training adalah jawaban yang paling benar, bisa dibuktikan dari buku bacaan dan informasi yang ada di google.

Menurut saya jawaban B. Rehabilitation adalah jawaban yang kurang tepat, karena sudah terlihat jelas antara pertanyaan dan jawaban tidak nyambung sama sekali.

[irp]

Menurut saya jawaban C. Colingdown adalah jawaban salah, karena jawaban tersebut lebih tepat kalau dipakai untuk pertanyaan lain.

Menurut saya jawaban D. Exhibition adalah jawaban salah, karena jawaban tersebut sudah melenceng dari apa yang ditanyakan.

[irp]

Menurut saya jawaban E. Repetition adalah jawaban salah, karena setelah saya coba cari di google, jawaban ini lebih cocok untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan serta pilihan diatas, saya bisa menyimpulkan bahwa jawaban yang paling benar adalah A. Interval training.

[irp]

Jika anda masih punya pertanyaan lain atau ingin menanyakan sesuatu bisa tulis di kolom kometar dibawah.

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut
Lihat Foto

PEXELS/KETUT SUBIYANTO

Berolahraga secara rutin juga menjadi salah satu cara menjaga kesehatan jantung.

KOMPAS.com - Interval training banyak dilakukan oleh atlet maupun pegiat olahraga pada umumnya.

Hal ini berkaitan dengan manfaat dan cara melakukan interval yang cukup mudah ketika berolahraga.

Biasanya atlet atau pegiat olahraga akan melakukan gerakan latihan intens, kemudian diselingi masa-masa istirahat sebelum bergerak kembali.

Pengertian Interval Training

Mengutip Jurnal Penjakora Volume 5 No 2, Edisi September 2018, interval training adalah suatu sistem atau metode latihan yang diselingi oleh interval-interval yang berupa masa-masa istirahat, atau serangkaian latihan fisik yang diulang-ulang yang diselingi dengan periode-periode pemulihan.

Baca juga: Waktu dan Durasi yang Baik dalam Senam Aerobik

Sementara menurut Arsil dalam bukunya Pembinaan Kondisi Fisik (2008), metode latihan interval didasarkan antara pembebanan dan istirahat. Pada saat istirahat antara pembebanan disebut interval, keadaan denyut nadi harus berada antara 120-130 per menit.

"Bila dibandingkan dengan metode durasi, metode interval dapat lebih memberikan intensitas volume yang lebih tinggi pada waktu latihan," tulis Arsil.

Tidak heran jika salah satu bentuk latihan kombinasi untuk meningkatkan kebugaran jasmani adalah interval training.

Jenis Latihan Interval

Jenis latihan interval sejatinya bisa dilakukan dengan gerakan apa pun. Syarat yang perlu dilakukan hanyalah gerakan latihan intens sampai membuat kita sulit bicara dalam kalimat lengkap.

Baca juga: Senam Aerobik: Sejarah dan Jenis-jenisnya

Kemudian ada jeda sebentar, lalu lanjutkan dengan gerakan intensitas lebih rendah beberapa waktu.

Sebagai contoh, lari secepat mungkin dalam satu menit dan jalan selama dua menit. Lalu ulangi selama lima kali berturut-turut sehingga total Anda melakukan lari sebanyak 15 menit


Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF @AriSandiMF

February 2019 1 291 Report

Rangkaian latihan kebugaran jasmani yang diselingi dengan masa istirahat disebut...
a. Circuit training
b. Interval training
c. Training center
d. Weight training
e. Vertical running


Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

barnabasmarch Interval training....

18 votes Thanks 50

More Questions From This User See All


Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF May 2019 | 0 Replies

Revolusi Rusia terjadi pada awal abad XX. Terjadinya revolusi ini dilatarbelakangi oleh... a. Keinginan Tsar Nicholas II memperbarui sistem pemerintahan di Rusia b. Kekuasaan Tsar Nicholas II yang lemah terhadap pengaruh bangsa asing c. Kehidupan masyarakat Rusia yang jauh tertinggal dari negara-negara Eropa d. Keinginan masyarakat Rusia lepas dari penjajahan bangsa-bangsa Barat e. Kehidupan masyarakat Rusia yang terpecah-pecah akibat ketidakcakapan pemerintahan tsar
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF May 2019 | 0 Replies

Pemerintahan monarki absolut yang dianut negara-negara Eropa sekitar abad XV memiliki ciri-ciri antara lain... a. Rakyat diberikan kesempatan untuk menduduki parlemen b. Tidak adanya campur tangan raja dalam pemerintahan c Raja harus menghargai aspirasi dan pendapat rakyat d. Tidak adanya Dewan Perwakilan Rakyat dalam parlemen e. rakyat merupakan pemegang kedaulatan tertinggi
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF April 2019 | 0 Replies

Pada saat Indonesia merdeka tahun 1945 panjang laut teritorial Indonesia hanya 13 mil diukur dari garis pantai setiap pulau. Dampak dari posisi tersebut adalah... A. Kapal asing berlabuh kurang dari 3 mil B. Transportasi laut antarpulau berbahaya C. Keamanan wilayah kepulauan berbahaya D. Nelayan dilarang berlayar melebihi jarak 3 mil E. Kapal asing perlu izin melewati indonesia
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Berikut ini keunggulan mesin cetak flexografi, kecuali... a. Dengan plat photopolymer dapat mencetak sampai jutaan impression b. Tidak banyak diperlukan penyetelan tinta seperti pada ofset c. Dapat mencetak dalam skala kecil d. Dapat mencetak motif yang tidak terputus e. Dapat melakukan hot stamping
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Tes yang digunakan untuk mengukur daya tahan paru-paru dan jantung adalah... a. Jalan cepat 4,8 km b. Lari bolak-balik c. Lari zig-zag d. Jongkok berdiri e. Pull up
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Lari bolak-balik sering disebut dengan istilah... a. Shuttle run b. Zig-zag c. Squat trush d. Up hill e. Interval running
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Latihan beban (weight training) dapat digunakan untuk latihan... a. Kecepatan otot b. Daya tahan otot c. Kelenturan otot d. Kelentukan otot e. Kecepatan
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Kemampuan untuk secara bersama-sama melakukan berbagai tugas gerak secara tepat adalah... a. Reaksi b. Power c. Daya ledak d. Koordinasi e. Kelincahan
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Kemampuan otot untuk melakukan kontraksi jiwa membangkitkan ketegangan terhadap suatu tahanan disebut... a. Kelentukan b. Kekuatan c. Kelincahan d. Keseimbangan e. Daya tahan
Answer

Sistem latihan kebugaran jasmani diselingi dengan waktu istirahat disebut

AriSandiMF February 2019 | 0 Replies

Tujuan tes angkat tubuh (30 detik putri dan 60 detik putra) adalah untuk mengukur... a. Kekuatan dan daya tahan otot lengan b. Daya tahan dan kecepatan c. Kecepatan dan kelentukan e. Kelentukan dan kekuatan
Answer

Recommend Questions



aisya009 May 2021 | 0 Replies

apa yg dimaksud dengan daya tahan


Anggrainilili118 May 2021 | 0 Replies

Kegiatan anak yang dapat mendukung tingkat kebugaran adalah......


broer34 May 2021 | 0 Replies

jenis olah raga apa yg pantas di usia 55


aulia3389 May 2021 | 0 Replies

posisi lutut kaki ditekuk menempel di tanah adalah posisi kaki pada gerakan? tolong dijawab ya!!


asrul568 May 2021 | 0 Replies

Berikut ini merupakan contoh otot yang bekerja secara sadar dan tidak sadar yang dituliskan secara berturut-turut adalah


nuna177 May 2021 | 0 Replies

bola yang digunakan dalam permainan tenis meja terbuat dari


ratu1278 May 2021 | 0 Replies

1.Tuliskan macam-macam cara melempar bola dalam permainan kasti.2.Tuliskan macam-macam cara menangkap bola dalam permainan kasti.3.Tuliskan macam-macam cara memukul bola dalam permainan kasti.4.Jelaskan cara melempar dan menangkap bola dalam permainan kasti.5.Jelaskan cara memukul bola dalam permainan kasti.6.Tuliskan gerakan-gerakan permainan bulu tangkis


indra4246 May 2021 | 0 Replies

macam macam pukulan dalam permainan bulu tangkis antara lain


reynaldy45 May 2021 | 0 Replies

kesalahan kesalahan yang terjadi pada saat melakukan gerakan teknik dasar dalam permaianan sepak bola adalah


viasofie2035 May 2021 | 0 Replies

Gerakan bersumbu pada salah satu kaki disebut ... A.passing. C.lay up. B.shooting. D.pivot