Membuat perasaan tidak menyenangkan pasal berapa?

Membuat perasaan tidak menyenangkan pasal berapa?
Dosen Hukum Pidana Fakultas Hukum, Universitas Musamus Merauke, Mulyadi Tajuddin saat di wawancarai reporter RMOL Papua memberikan tanggapannya terkait permasalahan hukum yang saat ini masih banyak belum dimengerti oleh Masyarakat, Senin (8/6).

    Baca Juga

  • Diundang Kemendagri, Bupati Boven Digoel Terima Penghargaan Realisasi Peningkatan PAD Tertinggi Tahun 2021
  • Pasca Dilantik Sebagai Kepsek SMP N 1 Tanah Merah, Hatta Nongkeng Langsung Tinjau Sekolah
  • Peringati Hari Kartini, Pemkab Boven Digoel Gelar Pertandingan Sepak Bola Putri Menggunakan Kebaya

Salah satu pasal yang dirujuk oleh Muyadi adalah pasal 335 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) yang menyatakan:

Barang siapa secara melawan hukum memaksa orang lain supaya melakukan, tidak melakukan atau membiarkan sesuatu, dengan memakai kekerasan, atau perbuatan lain maupun perlakuan tak menyenangkan atau dengan memakai ancaman kekerasan, sesuatu perbuatan lain maupun perlakuan yang tak menyenangkan, baik terhadap orang itu sendiri maupun orang lain.

Dirinya mengatakan bahwa pada dasarnya perbuatan tidak menyenangkan diatur dalam pasal 335 KUHP tetapi seiring memasuki era demokrasi terjadi banyak bayak pasal-pasal yang dalam KUHP yang mengalami perubahan karena dianggap sebagai pasal karet.

Salah satu pasal yang mengalami perubahan adalah pasal 335 KUHP yang saat semenjak tahun 2013  yang salah satu frasa di dalanya sudah tidak berlaku lagi saat dikeluarkan putusan Mahkaman Konstitusi (MK) Nomor 1/PUU-XI/2013.

“Pada dasarnya memang perbuatan tidak menyenangkan di atur dalam pasal 335 KUHP tetapi sering perkembangan era demokrasi dimana telah banyak pasal-pasal yang dalam KUHP yang dimana pasal-pasal ini adalah peninggalan kolonial Belanda dan pasal-pasal ini dianggap sebagai pasal-pasal yang karet,” Ucapnya

Selanjutnya dirinya mengatakan bahwa pasal ini dikatakan sebagai pasal karet karena dianggap memiliki tafsiran yang sangat abstrak dalam hal ini kandungan dalam kata frasa tidak menyenangkan.

“Dikatakan pasal karet karena pasal ini mempunyai tafsiran yang sangat abstrak dimana dalam unsur pasal 335 itu terkandung frasa terkait tentang perbuatan tidak menyenangkan,” Katanya.

Selanjutnya kata Mulyadi, suatu kekeliruan jika sampai saat ini masih ada laporan atau pengaduan perbuatan tindak pidana tidak menyenangkan yang menggunakan pasal 335 KUHP.

“Apabila sampai saat ini masih ada pelaporan atau pengaduan yang menggunakan pasal 335 khususnya frasa perbuatan tidak menyenangkan dan penyidik tetap memproses itu maka itu sangat keliru sekali.

"Karena, implikasi dari diputuskan MK terkait pasal 335 itu menandakan bahwa frasa perbuatan tidak meyenangkan sudah tidak berlaku hingga saat ini lagi.” Pungkasnya

Membuat perasaan tidak menyenangkan pasal berapa?

    Baca Juga

  • Pemkot Jayapura, Tertipkan Parkiran Diruas Jalan Kota, Guna Menghindari Kemacetan
  • Jokowi Mulai Bangun Infrastruktur IKN, Dimulai Bendungan Sepaku dan Persemaian Mentawir
  • Danlantamal X Dukung Pembangunan Wing Udara 3 Lanudal Biak

Pasal 335

(1) Dihukum penjara selama-lamanya satu tahun atau denda sebanyak-banyaknya Rp. 4.500,– :

1e. barangsiapa dengan melawan hak memaksa orang lain untuk melakukan, tiada melakukan atau membiarkan barang sesuatu apa dengan kekerasan, dengan sesuatu perbuatan lain ataupun dengan perbuatan yang ta’ menyenangkan atau dengan ancaman kekerasan, ancaman dengan sesuatu perbuatan lain, ataupun ancaman dengan perbuatan yang tak menyenangkan, akan melakukan sesuatu itu, baik terhadap orang itu, maupun terhadap orang lain : (K.U.H.P. 37, 52, 89, 164 s, 170, 173, 175, 211 s, 285, 289, 300, 332, 336, 365, 368, 414, 421, 438 s, 459 s).

2e. barangsiapa memaksa orang lain dengan ancaman penistaan lisan atau penistaan tulisan supaya ia melakukan, tidak melakukan atau membiarkan barang sesuatu apa. (K.U.H.P. 37, 183, 310, 369).

(2) Dalam hal yang diterangkan pada 2e, maka kejahatan itu hanya dituntut atas pengaduan orang yang dikenakan kejahatan itu.

Demikian isi dari Pasal 335 KUHP diatas, semoga menjadi informasi bermanfaat bagi kita semua. Salam Yuridis.ID

Untuk informasi konsultasi, kerjasama promosi berbayar (iklan) dan mengundang kami, silahkan hub no WA (hanya pesan) : 0811-2881-257.

Sumber : Pasal 335 KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana)

Ditemukan 249 data

Putus : 04-01-2017 — Upload : 07-02-2017

Putusan PN PALOPO Nomor 373/PID.B/2016/PN.PLP

Tanggal 4 Januari 2017 — Yustinus T. Tandi Ayu, SP. ; Margareta Sarampang ;
379

Putus : 05-01-2016 — Upload : 09-12-2016

Putusan PN BLITAR Nomor 468/Pid.B/2015/PN Blt

Tanggal 5 Januari 2016 — HARI SISWANTO Bin (Alm) JUMIRAN
3828

  • perbuatan terdakwa merupakan tindakpidana yang dapat dijatuhi hukuman, maka untuk itu perbuatan terdakwaharuslah memenuhi semua unsurunsur tindak pidana yang didakwakankepadanya dalam surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum tersebut diatasHalaman 6 dari 10 Putusan Nomor 468/Pid.B/2015/PN.BitMenimbang, bahwa terdakwa diajukan kedepan persidangan dengansurat dakwaan yang disusun secara tunggal yaitu melanggar pasal 351 ayat (1)KUHP yang mengandung unsurunsur sebagai berikut : Barang siapa; Dengan sengaja; Membuat
    perasaan tidak enak / membuat rasa sakit; Tidak menjadikan halangan untuk melakukan pekerjaan / jabatannya;Ad. 1 Unsur Barang Siapa :Menimbang, bahwa yang dimaksud barang siapa dalam rumusan delikini adalah orang sebagai subyek hukum yang didakwa melakukan tindakpidana;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta dipersidangan terdakwa HariSiswanto bin Jumiran telah membenarkan identitasnya sebagaimana dalamsurat dakwaan Penuntut Umum dengan demikian unsur ini telah terpenuhi;Ad. 2 Unsur dengan sengaja :Menimbang
    Cobra, karena korban akan menjagatempat parkir yang sedang terdakwa jaga, dan korban disuruh terdakwa untukpergi, korban tidak mau pergi akhirnya terdakwa melakukan penganiayaanterhadap korban dengan cara menendang beberapa kali menggunakan kaki kiridan kanan secara bergantian hingga korban terjatuh di aspal.Maka unsur ini telah terpenuhi.Ad. 3 Unsur membuat perasaan tidak enak /membuat rasa sakit :Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para saksi yangdihubungkan dengan keterangan terdakwa, terungkap
    didalam pemeriksaandipersidangan, bahwa yang dimaksud membuat perasaan tidak enak /membuat rasa sakit adalah perobuatan yang menyebabkan orang lainmerasakan luka baik itu luka batin yang tidak kelihatan maupun luka lahir yangbisa dilinat dan diraba, yaitu penganiayaan yang dilakukan terdakwa terhadapSdr.

Register : 08-10-2013 — Putus : 04-12-2013 — Upload : 22-01-2014

Putusan PN BEKASI Nomor 1305/Pid.B/2013/PN.BKS

Tanggal 4 Desember 2013 — SOETRIMO Bin Alm TODIKROMO KALIMIN
1322

  • Membuat perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit, atau lukasehingga terhalang melakukan pekerjaan untuk sementara waktu ;Menimbang, bahwa apakah perbuatan terdakwa dapat memenuhi unsurunsurdari pasal yang didakwakan dalam dakwaan tersebut, maka untuk itu akan diuraikanunsurunsurnya sebagai berikut ;10Ad. 1. Unsur Barangsiapa.Artinya siapa saja orang perorangan yang sehat mentalnya memenuhi syaratdan dapat dipertanggung jawabkan sebagai subyek hukum pidana.
    Unsur Membuat perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit, atau lukasehingga terhalang melakukan pekerjaan untuk sementara waktu ;Menimbang, bahwa berdasarkan Vesum Et Revertum No. 005/VERSBL/VIII/2013 tertanggal 22 Agustus 2013 yang dibuat oleh dr.
    satu kali satu setengahcenti meter) tepi luka rata dasar jaringan lemak ;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para saksi dalam persidangandiperoleh fakta hukum bahwa akibat dari luka tusuk yang dialami oleh korban Yakanibin (alm) Timin tersebut korban sempat berobat kerumah sakit akan tetapi tidak sampaiopname hanya berobat obat jalan dan korban untuk beberapa hari terhalang melakukanpekerjaannya ;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, majelis hakimberpendapat bahwa Unsur Membuat
    perasaan tidak enak(penderitaan), rasa sakit, atau luka sehingga terhalang melakukan pekerjaanuntuk sementara waktu juga terpenuhi dalam wujud nyata perbuatan terdakwa ;Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dalam pasal 351 ayat (1) KUHPyang didakwaan dalam dakwaan tunggal Penuntut Umum terpenuhi, dan majelishakim memperoleh keyakinan karenanya, maka terdakwa harus dinyatakan terbuktibersalah sebagai mana dalam dakwaan tersebut ;Menimbang, bahwa selama persidangan tidak ditemukan alasanalasanpembenar

Register : 09-02-2018 — Putus : 21-03-2018 — Upload : 12-06-2019

Putusan PN SUNGGUMINASA Nomor 47/Pid.B/2018/PN Sgm

Tanggal 21 Maret 2018 — Penuntut Umum:
Juandarita Rachman, S.H.
Terdakwa:
Suandi Alias Andi Bin Syarifuddin Dg Ngalli
106

  • diarahkan pada terwujudnya perbuatan seperti dirumuskandalam undangundang, sedangkan menurut teori pengetahuan kesengajaanadalah kehendak untuk berbuat dengan mengetahui unsurunsur yangdiperlukan menurut rumusan undangundang;Menimbang bahwa dari kedua teori tersebut diatas jelaslah bahwa unsurkesengajaan itu dititik beratkan kepada apa yang dikehendaki pada waktuberbuat dan apa yang diketahui pada waktu akan berbuat;Menimbang bahwa yang dimaksud dengan penganiayaan dalam pasal iniadalah sengaja membuat
    perasaan tidak enak menyebabkan orang sakit ataumenyebabkan orang luka atau dengan perkataan lain membuat sesuatu yangmenyebabkan/menimbulkan rasa sakit atau luka;Menimbang, bahwa terhadap unsur sengaja untuk melukai si korban,pengadilan mendapatkan kenyataankenyataan sebagai berikut bahwa padahari Jumat tanggal 24 Nopember 2017 sekitar pukul 20.00 Wita bertempat diPaku Desa Julubori Kecamatan Palangga Kabupaten Gow, terdakwamenghampiri saksi korban Abd Azis dengan emosi dan mengatakan apa nubilang
    perasaan tidak enak menyebabkan orang sakit ataumenyebabkan orang luka atau dengan perkataan lain membuat sesuatu yangmenyebabkan/menimbulkan rasa sakit atau luka;Menimbang, bahwa terhadap unsur sengaja untuk melukai si korban,pengadilan mendapatkan kenyataankenyataan sebagai berikut bahwaterdakwa mengakui pada hari Jumat tanggal 24 Nopember 2017 sekitar pukul20.00 Wita bertempat di Paku Desa Julubori Kecamatan Palangga KabupatenGow, terdakwa menghampiri saksi korban Abd Azis dengan emosi danmengatakan

Register : 02-04-2019 — Putus : 02-04-2019 — Upload : 29-08-2019

Putusan PN WATANSOPENG Nomor 3/Pid.C/2019/PN Wns

Tanggal 2 April 2019 — Penyidik Atas Kuasa PU:
SABARUDDIN
Terdakwa:
Hj. Rosmiati Alias Hj. Ati Binti Arifin Pagga
3315

  • saksisaksi dan keterangan Terdakwa ;Telah mendengar dan membaca catatan untuk tindak pidana yangdidakwakan ;Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa melakukan tindak pidanasebagaimana dalam Pasal 315 Ayat (1) KUHP ;Menimbang, bahwa sekarang akan dipertimbangkan apakah perbuatanTerdakwa dapat dikualifikasi telah melakukan suatu tindak pidana ;Menimbang, bahwa suatu peristiwa pidana disebut sebagai Penghinaanringan dan masuk dalam kategori kejahatan ringan, yaitu penghinaan ataumengeluarkan katakata yang membuat
    perasaan tidak enak atau sakit hati,sedangkan untuk pengertian penghinaan sendiri berdasarkan yaitu menyerangnama baik atau kehormatan seseorang dan yang diserang itu biasanya merasamalu ;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi korban Hj.MIRNAWATI Alias Hj.MI H.

Register : 28-03-2019 — Putus : 07-05-2019 — Upload : 21-08-2019

Putusan PN KRAKSAAN Nomor 137/Pid.Sus/2019/PN Krs

Tanggal 7 Mei 2019 — Penuntut Umum:
RETNO ESTUNINGSIH, S.H.
Terdakwa:
SUGIANTO
233

  • KURNIAWANdengan perkataan aoeKalau kalian semua tidak mau pergi dari sini, Saya maubunuh dan saya tumpuk bersama dengan YUL (Saudara perempuan terdakwayang baru meninggal), ini saya lakukan dengan sungguhsungguh, sambilmemecah kaca dengan clurit yang dibawanya dan terakhir memecahkan kacadaun pintu, sehingga pecah dan hancur selanjutnya saksi SUGENG melaporkankejadian ke Polsek Wonomerto karena perbuatan terdakwa mengakibatkansaksi SUGENG, saksi ZAINUL, DIAH dan saksi SIGIT KURNIAWAN takut,trauma dan membuat
    perasaan tidak enak dan tidak nyaman;Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 335(1) ke1 KUHP;Menimbang, bahwa terhadap dakwaan Penuntut Umum, Terdakwa danatau Penasihat Hukum Terdakwa tidak mengajukan keberatan;1.
    sarungnya, kKemudian keluar masuk rumah sambilmengacungacungkan cluritnya sambil marahmarah selanjutnya terdakwamemukulkan cluritnya ke kaca sehingga hancur berantakan, kemudianmengancam mau membunuh serta mengusir semua keluarga yang disanautamanya saksi SUGENG, saksi ZAINUL, DIAH dan saksi SIGITKURNIAWAN dengan perkataan Kalau kalian semua tidak mau pergi darisini, Saya mau bunuh, karena perbuatan terdakwa mengakibatkan saksiSUGENG, saksi ZAINUL, DIAH dan saksi SIGIT KURNIAWAN takut, traumadan membuat
    perasaan tidak enak dan tidak nyaman selanjutnya saksiSUGENG melaporkan kejadian ke Polsek Wonomerto, demikian unsur initelah terpenuhi menurut hukum ;Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 335 ayat (1)Ke1 KUHP telah terpenuhi, maka Terdakwa haruslah dinyatakan telah terbuktisecara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana perbuatan tidakmenyenangkan, sebagaimana didakwakan dalam dakwaan alternatif keduaPenuntut Umum;Menimbang, bahwa sepanjang pesidangan Majelis Hakim tidak melihatadanya

Register : 09-01-2018 — Putus : 09-01-2018 — Upload : 08-05-2018

Putusan PN WATANSOPENG Nomor 1/Pid.C/2018/PN Wns

Tanggal 9 Januari 2018 — Penyidik Atas Kuasa PU:
Aiptu SUHA
Terdakwa:
Gusnawati binti Tarsan
1111

  • saksisaksi dan keterangan Terdakwa ;Telanh mendengar dan membaca catatan untuk tindak pidana yangdidakwakan ;Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa melakukan tindak pidanasebagaimana dalam Pasal 310 Ayat (1) KUHP ;Menimbang, bahwa sekarang akan dipertimbangkan apakah perbuatanTerdakwa dapat dikualifikasi telah melakukan suatu tindak pidana ;Menimbang, bahwa suatu peristiwa pidana disebut sebagai Penistaandan masuk dalam kategori kejahatan ringan, yaitu dihina , direndahkan ataucelaan katakata yang membuat
    perasaan tidak enak atau sakit hati dandipermalukan didepan umum, sedangkan untuk pengertian penghinaan sendiriberdasarkan yaitu menyerang nama baik atau kehormatan seseorang dan yangdiserang itu biasanya merasa malu ;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi saksi KAMARIA BintiLANTANA, saksi SALAMATANG Binti DADE dan MARWATI Alias WATI BintiPIARE yang saling bersesuaian bahwa pada hari selasa tanggal 12 Desember2017 sekitar pukul 08.00 wita, bertempat di pasar sentral Takalalakel.

Register : 20-03-2018 — Putus : 20-03-2018 — Upload : 08-05-2018

Putusan PN WATANSOPENG Nomor 4/Pid.C/2018/PN Wns

Tanggal 20 Maret 2018 — Penyidik Atas Kuasa PU:
Ismar
Terdakwa:
Naharis, S.Pd., Bin Lasahodding
182

  • saksisaksi dan keterangan Terdakwa ;Telah mendengar dan membaca catatan untuk tindak pidana yangdidakwakan ;Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa melakukan tindak pidanasebagaimana dalam Pasal 315 Ayat (1) KUHP ;Menimbang, bahwa sekarang akan dipertimbangkan apakah perbuatanTerdakwa dapat dikualifikasi telah melakukan suatu tindak pidana ;Menimbang, bahwa suatu peristiwa pidana disebut sebagai Penghinaanringan dan masuk dalam kategori kejahatan ringan, yaitu penghinaan ataumengeluarkan katakata yang membuat
    perasaan tidak enak atau sakit hati,sedangkan untuk pengertian penghinaan sendiri berdasarkan yaitu menyerangnama baik atau kehormatan seseorang dan yang diserang itu biasanya merasamalu ;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi korban A.MULYADIBin AAMAKMUM HASAN dan saksi A.

Putus : 03-06-2014 — Upload : 30-03-2015

Putusan PN UNAAHA Nomor 47/Pid.B/2014/PN.Unh

Tanggal 3 Juni 2014 — PIDANA - RIAN RIFAID alias RIAN Bin TAMRIN
93

  • bagian mata sebelah kanan dan pipi sebelah kanan dekat bibirbagian atas kemudian Terdakwa pergi meninggalkan tempat tersebut;Bahwa penyebabnya adalah berawal adanya aksi demontrasisehubungan dengan pergantian dekan Fakultas Hukum Unilaki yangdilakukan oleh Terdakwa dan kawankawan yang kontra terhadappergantian tersebut sedangkan Saksi dan temanteman berada di pihakyang pro terhadap pergantian Dekan Fakultas Hukum;Bahwa akibat perbuatan Terdakwa, Saksi mengalami sakit dan bengkakdibagian mata yang membuat
    perasaan tidak enak serta sempatmenganggu aktifitas seharihari;Bahwa Terdakwa telah meminta maaf atas perbuatannya tersebut danSaksi sudah memaafkannya;Atas keterangan Saksi tersebut, Terdakwa membenarkannya;2.Saksi LUKMAN HAULIN Als LUKENBahwa Saksi adalah teman Saksi KARDIN, Korban pemukulan yangdilakukan oleh Terdakwa pada hari Senin tanggal 13 Januari 2014sekitar pukul 13.00 wita bertempat di Kel.
    memberikan perlawanan dengancara memegang krah baju serta mencakar leher Terdakwa dan sempatmenendang perut;Bahwa penyebabnya adalah berawal adanya aksi demontrasisehubungan dengan pergantian dekan Fakultas Hukum Unilaki yangdilakukan oleh Terdakwa dan kawankawan yang kontra terhadappergantian tersebut sedangkan Saksi KARDIN dan temanteman beradadi pihak yang pro terhadap pergantian Dekan Fakultas Hukum;Bahwa akibat perbuatan Terdakwa, Saksi KARDIN mengalami sakitdan bengkak dibagian mata yang membuat
    perasaan tidak enak sertasempat menganggu aktifitas seharihari;Bahwa Terdakwa telah meminta maaf atas perbuatannya tersebut danSaksi KARDIN sudah memaafkannya;Menimbang bahwa Terdakwa telah pula mengajukan Saksi A de chargeyang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut :1,Saksi A de Charge RUSMANBahwa pada hari Senin tanggal 13 Januari 2014 sekitar pukul 13.00 witabertempat di Kel.

Putus : 21-10-2013 — Upload : 22-10-2014

Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 1488 K/ Pdt/ 2013

Tanggal 21 Oktober 2013 — ABDURACHMAN BUTITI vs RUSLAND BAWO, dk
142Berkekuatan Hukum Tetap

  • 2013Bahwa kerugian mana yakni Tergugat Rekonvensi membuat perasaantidak enak dan mencemarkan nama baik dari Para Penggugat Rekonvensi dantelah ingkar janji serta melakukan penipuan terhadap Penggugat Rekonvensi;Bahwa kerugian yang dialami Penggugat Rekonvensi jika di taksirkeseluruhan adalah Rp500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah) yang dirincisebagai berikut: Dengan adanya gugatan Konvensi sehingga Penggugat Rekonvensimenghadiri setiap persidangan + Rp50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah); Dengan membuat
    perasaan tidak enak + Rp250.000.000,00 (dua ratus limapuluh juta rupiah); Dengan mencemarkan nama baik + Rp150.000.000, (seratus lima puluhjuta rupiah); Dengan melakukan penipuan dan ingkar janji + Rp. 50.000.000 (lima puluhjuta rupiah);Bahwa berdasarkan halhal tersebut di atas para Penggugat Rekonvensimohon kepada Pengadilan Negeri Tondano untuk memberikan putusan sebagaiberikut:1.
    Menyatakan Tergugat dalam Rekonvensi telah melakukan perbuatan tidakmenyenangkan, membuat perasaan tidak enak, melakukan penipuan daningkar janji serta mencemarkan nama baik Penggugat Rekonvensi;3.

Putus : 29-01-2014 — Upload : 23-10-2014

Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 334 K/Pdt/2013

Tanggal 29 Januari 2014 — RODOLF W. KAMBEY VS NELTJE KAMBEY, Dk
145Berkekuatan Hukum Tetap

  • Jadi gugatan Penggugat adalah cacathukum karena masih ada pihak lain yang tidak ditarik/ digugat yaknisuami dari Tergugat dan isteri dari Tergugat II serta kakak beradik dariTergugat I, II;Dalam Rekonvensi:1.Bahwa dalildalil yang digunakan dalam Konvensi dianggap puladigunakan lagi dalam Rekonvensi;Bahwa dengan adanya gugatan Penggugat Konvensi terhadapTergugat I, Il dalam Konvensi/ Penggugat , Il dalam Rekonvensi, makaPenggugat dalam Konvensi dengan membuat perasaan tidak enak,mengganggu ketentraman
    Menyatakan menurut hukum Penggugat dalam Konvensi telahmelakukan/ membuat perasaan tidak enak serta menggangguketentraman dan merusaknama baik serta merugikan Penggugat I, Il dalam Rekonvensi;2. Menghukum Tergugat dalam Rekonvensi untuk membayar kepadaPenggugat I, Il dalam Rekonvensi sebesar Rp750.000.000,00 (tujuh ratuslima puluh juta rupiah);3.

Register : 18-05-2015 — Putus : 29-06-2015 — Upload : 29-07-2015

Putusan PN PATI Nomor 79/Pid.B/2015/PN Pti

Tanggal 29 Juni 2015 — - M.ROSIDIN bin MAT ALI
305

  • berulang kali di arahkan ke kepala serta dada saksidengan menggunakan tangan kosong dan pelaku lainya juga ikutmemukuli saksi serta menendang saksi.Bahwa Saksi tidak tahu apa yang menjadi permasalahannya.Bahwa saksi beserta korban Sdr.NUR HIDAYATULLOH dan Sdr.FAIZUNNIAM langsung berobat ke RSU KayenBahwa kemudian pada Hari Rabu tanggal 19 Maret 2015 saksimelaporkan kejadian tersebut ke Polsek Sukolilo guna proses lebihlanjut.Bahwa akibat perbuatan Terdakwa tersebut Saksi mengalami rasa sakitdan membuat
    perasaan tidak enak, dan korban Sdr.
    NIAMmengalami luka lebam pada pelipis mata sebelah kanan.Bahwa sepengetahuan Saksi peran masingmasing pelaku saat itupelaku Terdakwa ROSIDIN memukul saksi dengan mengunakan batudan pelaku lainya juga ikut memukuli saksi serta menendang saksisampai berulang kali sehingga pada saat itu saksi terjatuh.Bahwa Saksi tidak mengetahui permasalahannya tetapi menurut saksikarena pada saat itu saksi melerai korban Sdr.FAIZUN NIAM.Bahwa akibat dari perbuatan Terdakwa tersebut saksi mengalami rasasakit pada kepala dan membuat
    perasaan tidak enak, dan korban adiksaksi Sdr.
    Pati.Bahwa saksi beserta korban Sdr.NUR HIDAYATULLOH dan Sdr.FAIZUNNIAM langsung berobat ke RSU Kayen;Bahwa kemudian pada Hari Rabu tanggal 19 Maret 2015 saksimelaporkan kejadian tersebut ke Polsek Sukolilo guna proses lebihlanjut.e Bahwa akibat perbuatan Terdakwa tersebut Saksi mengalami rasa sakitdan membuat perasaan tidak enak, dan Saksi sempat opname di RSUKayen selama 2 (dua) hari 1 malam.e Bahwa Saksi dan para korban yang lainnya sekarang sudah sembuh dansudah beraktifitas seperti biasa.e Bahwa

Putus : 07-06-2011 — Upload : 21-07-2013

Putusan PN SENGKANG Nomor 60/PID.B/2011/PN.SKG

Tanggal 7 Juni 2011 — Baso Arham Alias Aso Bin Dg. Pawawo
52

  • Pawawo.Bahwa saksi korban merasa ketakutan dengan perbuatan terdakwa yang mengancam hendakmemaranginya dengan menggunakan parang panjang apa lagi di lakukan di depan umum, bahwasaksi korban merasa malu dan membuat perasaan tidak enak dan selanjutnya saksi korbanmelaporkan perbuatan terdakwa ke kantor Polsek Persiapan Bola.Perbuatan terdakwa diancam pidana dalam Pasal 335 Ayat (1) KUHP;SUBSIDAIR:Bahwa terdakwa Baso Arham Alias Aso Bin Dg.
    Pawawo.e Bahwa saksi korban merasa ketakutan dengan perbuatan terdakwa yang mengancam hendakmemaranginya dengan menggunakan parang panjang apa lagi di lakukan di depan umum, bahwasaksi korban merasa malu dan membuat perasaan tidak enak dan selanjutnya saksi korbanmelaporkan perbuatan terdakwa ke kantor Polsek Persiapan Bola.Perbuatan terdakwa diancam pidana dalam Pasal 336 Ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa terhadap dakwaan Penuntut Umum tersebut, terdakwa menyatakan telahmengerti dan tidak mengajukan

Putus : 26-05-2014 — Upload : 01-10-2015

Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 3025 K/Pdt/2012

Tanggal 26 Mei 2014 — I. YOPPY RAWUNG, DK VS JAMY GERUNG, DK
237Berkekuatan Hukum Tetap

  • Menghukum Penggugat untuk membayar biaya perkara;= Dalam Rekonvensi:1 Bahwa dalildalil yang dipergunakan dalam konvensi dianggap digunakan lagidalam rekonvensi;2 Bahwa dengan adanya gugatan Penggugat Konvensi/Tergugat dalam Rekonvensiterhadap Tergugat I, II Konvensi/Penggugat I, II dalam Rekonvensi, makaPenggugat I, II dalam rekonvensi merasa dirugikan oleh Penggugat dalamkonvensi/Tergugat dalam rekonvensi dengan membuat perasaan tidak enak sertamengganggu ketentraman dan merusak nama baik Penggugat
    NegeriTondano berkenan meletakkan sita jaminan terhadap tanah kintal dan rumah diDesa Talikuran Jaga II dengan batasbatas yang ada sebagaimana tersebut di atasserta kebun tempat bernama Piring di Desa Sawangan yang dikuasai PenggugatKonvensi/Tergugat dalam rekonvensi;Bahwa berdasarkan halhal tersebut di atas Penggugat Rekonvensi mohonkepada Pengadilan Negeri Tondano untuk memberikan putusan dalam rekonvensisebagai berikut:Primer:1 Menyatakan menurut hukum Penggugat dalam konvensi telah melakukan/membuat
    perasaan tidak enak serta mengganggu ketentraman dan merusak namabaik serta merugikan Penggugat dalam rekonvensi;Hal. 9 dari 17 hal.

Register : 28-08-2018 — Putus : 17-10-2018 — Upload : 22-10-2018

Putusan PN BANYUWANGI Nomor 605/Pid.B/2018/PN Byw

Tanggal 17 Oktober 2018 — Penuntut Umum:
1.AGUS SUHAIRI, SH
2.SADIASWATI, SH.
Terdakwa:
ABU RIZAL BAHRI BIN ACHMAD ZARKASI
124

  • ), rasa sakit atau luka:Bahwa terhadap arti dari kesengajaan (dolus) tidak diatur dalam KUHP,namun terhadap arti dengan sengaja (opzettelijk), oleh banyak ahli telahmemberikan pendapatnya yang pada intinya adalah bahwa didalam pembuktianHalaman 9 dari 14 Putusan Nomor 605/Pid.B/2018/PN Bywadanya opzettelijk tersebut harus terlebin dahulu dibuktikan mengenai apakahada "de will" atau Kehendak untuk melakukan suatu tindak pidana.Menimbang, bahwa kesengajaan disini berkaitan dengan kesengajaanuntuk membuat
    perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit atau luka;Menimbang, bahwa dipersidangan diperoleh fakta hukum sebagaiberikut : Bahwa benar pada hari Jumat tanggal 15 Juni 2018 sekira jam02.30 wib saksi KIKI BAYU telah melakukan pemukulan terhadap saksiArif Prasetyo di jalan Desa Kedunggebang dengan menggunakan kayuyang mengenai kepalanya saksi Arif.
    , rasa sakit atau luka:Bahwa terhadap arti dari kesengajaan (dolus) tidak diatur dalam KUHP,namun terhadap arti dengan sengaja (opzettelijk), oleh banyak ahli telahmemberikan pendapatnya yang pada intinya adalah bahwa didalam pembuktianHalaman 11 dari 14 Putusan Nomor 605/Pid.B/2018/PN Bywadanya opzettelijk tersebut harus terlebin dahulu dibuktikan mengenai apakahada "de will" atau Kehendak untuk melakukan suatu tindak pidana.Menimbang, bahwa kesengajaan disini berkaitan dengan kesengajaanuntuk membuat

Register : 29-12-2017 — Putus : 15-05-2018 — Upload : 10-06-2019

Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 2874 K/PID.SUS/2017

Tanggal 15 Mei 2018 — Togar Lubis S.H., M.H. Alias Togar
224164Berkekuatan Hukum Tetap

  • Pernyataan Terdakwa selebihnya di dalam facebook hanya perbuatan dosaatau membuat perasaan tidak enak bukan fitnah atau pencemaran.Menimbang bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut dan ternyatapula putusan Judex Facti dalam perkara ini tidak bertentangan denganhukum dan/ atau undangundang, maka permohonan kasasi tersebutdinyatakan ditolak dengan perbaikan;Menimbang bahwa karena Terdakwa tetap dipidana, maka dibebaniuntuk membayar biaya perkara pada tingkat kasasi:Mengingat Pasal 45 Ayat (1) juncto

Putus : 08-02-2017 — Upload : 01-03-2017

Putusan PN SUNGGUMINASA Nomor 308/Pid.B/2016/PN Sgm

Tanggal 8 Februari 2017 — Abdul Rahim Dg. Lengu Bin Hamin Dg. Rani
112

  • dalam keadaan sehatjasmani dan rohani serta mampu menjawab pertanyaanpertanyaan yangdiajukan kepadanya dengan baik dengan demikian Majelis mengambilkesimpulan bahwa terdakwa mempunyai kemampuan untukmempertanggungjawabkan perbuatannya apabila dakwaan yang didakwakankepadanya terbukti secara sah dan meyakinkaan;Menimbang bahwa dengan demikian unsur pertama dalam dakwaantelah dapat dibuktikanAd.2. melakukan penganiayaanMenimbang bahwa yang dimaksud dengan penganiayaan dalam pasalini adalah sengaja membuat
    perasaan tidak enak menyebabkan orang sakitatau menyebabkan orang luka atau dengan perkataan lain membuat sesuatuyang menyebabkan/menimbulkan rasa sakit atau luka;Halaman 11 dari 18 Putusan Nomor 308/Pid.B/2016/PN SgmMenimbang, bahwa sesuai dengan faktafakta persidangan bahwabenar terdakwa telah melakukan penganiayaan terhadap saksi korban sehinggakorban mengalami lukaluka dan merasakan sakit berdasarkan Visum EtRepertum Nomor : 445.2/460/RSUDSY/IX/03/VER/2016.
    diarahkan pada terwujudnya perbuatan seperti dirumuskandalam undangundang,sedangkan menurut teori pengetahuan kesengajaanadalah kehendak untuk berbuat dengan mengetahui unsurunsur yangdiperlukan menurut rumusan undangundang;Menimbang bahwa dari kedua teori tersebut diatas jelaslah bahwa unsurkesengajaan itu dititik beratkan kepada apa yang dikehendaki pada waktuberbuat dan apa yang diketahui pada waktu akan berbuat;Menimbang bahwa yang dimaksud dengan penganiayaan dalam pasal iniadalah sengaja membuat
    perasaan tidak enak menyebabkan orang sakit ataumenyebabkan orang luka atau dengan perkataan lain membuat sesuatu yangmenyebabkan/menimbulkan rasa sakit atau luka;Menimbang, bahwa terhadap unsur sengaja untuk melukai si korban,pengadilan mendapatkan kenyataankenyataan sebagai berikut bahwaterdakwa mengakui awal sebelum kejadian sekitar pukul 17.00 Wita terdakwapulang kerumah dari kerja dan setelah sampai dirumah isteri terdakwa tidak adasehingga terdakwa menanyakan kepada keponakan yang kebetulan

Register : 15-10-2018 — Putus : 17-12-2018 — Upload : 27-12-2018

Putusan PN TAKALAR Nomor 136/Pid.B/2018/PN Tka

Tanggal 17 Desember 2018 — Penuntut Umum:
HJ. NUR INTAN, SH
Terdakwa:
SADDANG HUSAIN DG. TUANG HUSAIN Bin ABU SAMAD TUANG LIWANG
495

  • TUANG HUSAIN Bin ABUSAMAD TUANG LIWANG, serta identitas lainnya sama dengan yang tersebutdalam surat dakwaan dan telah dibenarkan oleh Terdakwa sehingga tidakterjadi kesalahan pelaku/orang (error in person) maka dengan demikian unsur"barangsiapa telah terpenuhi dan sah menurut umum;Ad.2. unsur melakukan penganiayaan;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan penganiayaan adalahsengaja dengan maksud membuat perasaan tidak enak yaitu. berupapenderitaan rasa sakit atau luka terhadap diri orang lain;Menimbang
    TUANG HUSAIN Bin ABUSAMAD TUANG LIWANG, serta identitas lainnya sama dengan yang tersebutdalam surat dakwaan dan telah dibenarkan oleh Terdakwa sehingga tidakterjadi kesalahan pelaku/orang (error in person) maka dengan demikian unsur"barangsiapa telah terpenuhi dan sah menurut umum;Ad.2. unsur melakukan penganiayaan;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan penganiayaan adalahsengaja dengan maksud membuat perasaan tidak enak yaitu berupapenderitaan rasa sakit atau luka terhadap diri orang lain;Menimbang

Putus : 23-07-2013 — Upload : 12-08-2014

Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 440 K/Pdt/2013

Tanggal 23 Juli 2013 — LINTJE RUMAGIT ; JOHANA STANS MAMONTO, dkk
62Berkekuatan Hukum Tetap

  • No.440 K/PDT/201 32 Bahwa dengan adanya gugatan Penggugat Konvensi/Tergugat dalam rekonvensiterhadap Tergugat dalam konvensi/Penggugat dalam rekonvensi maka Penggugat dalamrekonvensi telah dirugikan oleh Penggugat dalam konvensi/Tergugat dalam rekonvensidengan membuat perasaan tidak enak serta menganggu ketentraman dan mencemarkannama baik dari Penggugat dalam rekonvensi.3 Bahwa kerugian yang dialami oleh Tergugat dalam konvensi/Penggugat dalamrekonvensi sejak adanya gugatan Penggugat dalam konvensi

Putus : 23-07-2013 — Upload : 12-08-2014

Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 440 K/Pdt/2013

Tanggal 23 Juli 2013 — LINTJE RUMAGIT ; JOHANA STANS MAMONTO, dkk
51Berkekuatan Hukum Tetap

  • No.440 K/PDT/201 32 Bahwa dengan adanya gugatan Penggugat Konvensi/Tergugat dalam rekonvensiterhadap Tergugat dalam konvensi/Penggugat dalam rekonvensi maka Penggugat dalamrekonvensi telah dirugikan oleh Penggugat dalam konvensi/Tergugat dalam rekonvensidengan membuat perasaan tidak enak serta menganggu ketentraman dan mencemarkannama baik dari Penggugat dalam rekonvensi.3 Bahwa kerugian yang dialami oleh Tergugat dalam konvensi/Penggugat dalamrekonvensi sejak adanya gugatan Penggugat dalam konvensi

Mengganggu kenyamanan kena pasal berapa?

Perbuatan pengancaman diancam dengan Pasal 369 KUHP.

Perlakuan tidak menyenangkan pasal berapa?

Seseorang dapat dikenai tindak pidana perbuatan tidak menyenangkan seperti yang tercantum dalam Pasal 335 ayat (1) KUHAP sesuai dengan pertimbangan subjektif penyidik.

Apakah pasal 335 ayat 1 bisa ditahan?

4. Perkara perbuatan yang tidak menyenangkan sebagaimana diatur Pasal 335 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana dapat dilakukan penahanan meskipun ancaman hukumannya paling lama 1 (satu) tahun. Hal ini sebagaimana diatur dalam Pasal 21 ayat (4) huruf (b) Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana (KUHAP).

Apakah perbuatan tidak menyenangkan bisa dilaporkan?

Tindakan tidak menyenangkan yang terjadi pada Anda ternyata bisa dilaporkan pada Polisi. Hanya saja perlu ada pasal perbuatan yang tidak menyenangkan dimana menjadi dasar hukum mengenai aturan tersebut.