Gerakan apa yang termasuk melakukan variasi Nonlokomotor dalam permainan sepak bola?

The preview shows page 1 - 3 out of 7 pages.

Variasi Gerak Dasar Lokomotor, Nonlokomotor, danManipulatif dalam Permainan Sepak BolaSecara umum, gerak dasar dalam permainan bola besar dapat dibedakan menjadi tigakategori, yaitu gerak lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif. Ketiga gerak dasartersebut dapat dipraktikkan secara bersama atau dalam rangkaian gerak. Misalnya, ketikamelakukan gerak menggiring bola berkelok, kamu melakukan tiga gerak sekaligus, yaknigerak berpindah tempat ( lokomotor ), meliukkan badan ( nonlokomotor) dan mendorongbola dengan kaki ( manipulatif ).4 VARIASI GERAK DASAR NONLOKOMOTOR DALAM PERMAINANSEPAK BOLABagaimana bentukvariasi gerak dasar nonlokomotor? Kamu telah mempelajari variasi gerakdasar lokomotor dalam sepak bola. Selanjutnya, kamu akan berlatih variasi gerak dasarnonlokomotor dalam sepak bola. Bagaimana caranya?1. Menekuk dan Mengayun KakiBagaimana cara menekuk dan mengayun kaki yang baik dan benar? Berikut ini langkah-langkahnya :Buka kaki selebar bahu. Satu kaki ditekuk (misalnya kaki kiri) dan kaki kanan ditarik ke belakang.Ayunkan kaki kanan ke depan. Pandangan ke arah depan.Lakukan gerakan mengayun dengan kuat. Gerakan ini diikuti ayunan lengan untuk menjagakeseimbangan tubuh.

2. Berdiri, Menekuk Kaki, dan Menarik KakiApa yang dapat dilakukan saat menerima operan dari teman? Menekuk dan menarik kaki,jawabannya! Dalam gerakan ini, kamu dapat melakukan variasi gerak nonlokomotor.Langkah-langkah variasi gerak dasar nonlokomotor sebagai berikut :Sikap awal, berdiri tegap, kaki sejajar. Pandangan lurus ke depan.Pelaksanaannya, angkat kaki sambil menekuk lutut.Sikap akhir, tarik kaki ke arah belakang. Gerakan ini digunakan untuk belajar menghentikan bola.3. Meliukkan Badan ke Belakang dan Mengayunkan BadanBagaimana cara melakukan variasi gerak meliukkan badan ke belakang dan mengayunbadan ke depan? Dalam permainan sepak bola, variasi gerak ini tampak dalam gerakanmenyundul bola.Awalnya, berdiri dengan kedua kaki dibuka selebar bahu. Badan diliukkan ke belakang,kedua tangan diangkat di samping kepala. Ayunkan badan ke depan.4. Berdiri dan Mengayunkan LenganAmati saat pesepak bola melakukan lemparan bola ke dalam. Dalam gerakan ini, kamu dapatmelihat variasi gerak dasar nonlokomotor. Pesepak bola tersebut berdiri, meliukkan badan,dan mengayun lengan dalam lemparan bola ke dalam.

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 7 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Variasi Gerak Dasar Lokomotor dalam Permainan Sepak Bola | Sepak bola termasuk salah satu cabang olahraga permainan bola besar. Dalam permainan ini, terdapat gerak lokomotor (berpindah tempat), nonlokomotor (tidak berpindah tempat), dan manipulatif (gerak yang melibatkan benda di luar tubuh). Sebelum membahas variasi gerak dasar dalam permainan sepak bola, lakukan kegiatan berikut.

Apa saja variasi gerak dasar dalam permainan sepak bola? Bagaimana cara melakukan variasi gerak dasar seperti di gambar? Bagaimana bentuk variasi gerak dasar lokomotor dalam sepak bola? Berikut ini penjelasannya secara singkat dan lengkap.

Variasi gerak dasar lokomotor menunjukkan aktivitas berpindah tempat. Variasi gerak dasar lokomotor dapat dilakukan dalam gerakan menendang, menghentikan, dan menggiring bola.

a. Melangkah dan Berlari

Gerakan apa yang termasuk melakukan variasi Nonlokomotor dalam permainan sepak bola?

Amatilah variasi gerak dasar lokomotor seperti gambar diatas. Pada gambar, tampak seorang anak berjalan dan berlari (gerak lokomotor). Aktivitas berjalan dan berlari menunjukkan pergerakan tanpa bola.

Peragakan gerakan seperti gambar, kemudian jelaskan langkah-langkahnya kepada guru secara santun.

Gambar diatas menunjukkan gerak melangkah dan berlari. Melangkah dan berlari merupakan contoh variasi gerak lokomotor. Kamu dapat melakukan gerak melangkah dan berlari ke berbagai arah.

b. Berjalan dan Berlari Berkelok-kelok

Gerakan apa yang termasuk melakukan variasi Nonlokomotor dalam permainan sepak bola?

Amati dan praktikkan diatas! Amatilah gerakan temanmu dan bandingkan dengan gerakanmu. Jelaskan hasil pengamatanmu kepada teman dan guru.

Bagaimana cara melakukan variasi gerak dasar lokomotor seperti Gambar tersebut? Diskusikan variasi gerak dasar lokomotor dalam berjalan dan berlari berkelok-kelok bersama temanmu! Gunakan berbagai sumber bacaan untuk mendukung hasil diskusi. Jelaskan hasil diskusimu kepada teman dan guru secara santun.

c. Berlari dan Melompat

Bagaimana gerak berlari dan melompat dalam permainan sepak bola? Amatilah variasi berlari dan melompat seperti Gambar dibawah ini. Peragakan variasi gerak tersebut seperti Gambar 1.4 secara disiplin. Amatilah gerakan temanmu dan bandingkan dengan gerakanmu. Jelaskan hasil pengamatan kepada guru secara santun.

Gerakan apa yang termasuk melakukan variasi Nonlokomotor dalam permainan sepak bola?

Variasi gerak dasar lokomotor ini dapat dilakukan dalam gerakan menyundul bola. Variasi gerak dasar ini diawali dengan berlari, kemudian melompat. Saat melayang di udara, ikuti ayunan lengan untuk memperoleh gaya dorong. Tujuan dari gerakan sundulan ini adalah untuk mengoper bola kepada kawan satu tim atau mencetak gol ke gawang tim lawan.

Bagaimana pemahamanmu terkait variasi gerak dasar lokomotor dalam permainan sepak bola? Bersama temanmu, lakukan variasi gerak dasar lokomotor dalam permainan sepak bola. Lakukan variasi lari berkelok-kelok dalam menggiring bola dengan percaya diri. Amatilah gerakan temanmu dan bandingkan dengan gerakanmu. Jelaskan hasil pengamatanmu kepada guru secara santun.

Variasi gerak lainnya : Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor dalam Permainan Sepak Bola dan Variasi Gerak Dasar Manipulatif dalam Permainan Sepak Bola