Cara membuat foto berganti ganti di facebook

Slideshow berisikan 3 atau lebih banyak foto yang diputar secara bergantian diiringi musik latar

Sudah pada tahu belum, Facebook punya fitur baru bernama slideshow. Seperti fitur serupa di aplikasi galeri, slideshow merupakan kumpulan foto yang diputar secara bergantian dan perlahan serta diiringi dengan musik latar.

Untuk membuat slideshow di Facebook, caranya gampang sekali.

  • Jalankan aplikasi Facebook di ponsel Android Anda, kemudian buat status baru dan pilih opsi Slideshow.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

  • Pilih minimal 3 foto atau lebih, kemudian tap Next.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

  • Masukkan musik latar dan judul, kembali tap Next.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

  • Setelah proses rendering selesai, klik Post.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

Di proses terakhir, seperti halnya membuat status biasa, Anda bisa menandai teman, menambahkan kalimat sesuka hati atau menambahkan lokasi terkini Anda. Selamat mencoba!

Sumber gambar header Geomarketing.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

Cara Ganti Foto Profil Facebook Tanpa diketahui Orang - Mungkin dengan mengubah foto profil sudah bukan suatu hal yang baru lagi kita dengar, pasalnya kini memang semua media sosial sudah memfasilitasi foto pada setiap akun pribadi di masing-masing pengguna untuk mengidintitasi si pemilik akun dengan mengunakan foto profil. Namun tetapi pada pembahasan kita kali ini lebih khusus ke media sosial seperti facebook.

Mengganti foto profil di facebook pastinya kalian juga sudah sangat mengetahui bagaimana caranya, apalagi yang memang hitz banget dan selalu aktif setiap saat untuk berinteraksi dengan seseorang dengan menggunakan facebook, pasti sudah bukan hal yang aneh lagi dalam hal mengubah foto profil. Akan tetapi ada yang menarik pada artikel kali ini yaitu kamu bisa mengganti foto profil fb secara diam-diam tanpa diketahui publik.

Namun sebelum itu pernah enggak sih kamu diberikan komentar miring dari seseorang pada saat menggunakan foto profil baru, pastinya diantara kalian tidak sedikit yang juga pernah digituin, apalagi sampe dishare, hehe pastinya kesel banget yak kan. Oleh karena itu ada baiknya agar foto profil facebook kamu tidak diketahui semua orang kamu harus mengikuti seperti cara ini.

Terlebih khusus untuk kamu yang enggak ingin di celotehin orang-orang maka tentunya dengan mengubah foto profil secara diam-diam seperti ini menjadi solusi yang tepat untuk kamu terapkan supaya foto profil tidak diketahui publik.

Nah, penasaran bagaimana caranya? berikut ini kamu bisa langsung simak langkah-langkahnya dalam mengubah foto profil facebook tanpa tanpa diketahui orang lain, hal ini mungkin sudah pernah kamu dengar sebelumnya namun tetapi belum tahu bagaimana caranya, maka tentu pada artikel kali ini kamu akan mengetahui caranya.

Cara Ubah Foto Profil FB Tanpa diketahui Orang Lain

Untuk merubah foto profil seperti cara ini kalian juga bisa melakukannya melalui PC maupun android keduannya sama saja, namun kamu hanya perlu menyesuaikannya saja apabila menggunakan facebook dari browser dekstop, berikut caranya.

1. Pertama-tama login ke akun facebook kamu kemudian masuk ke bagian profil, disini kamu bisa langsung ubah foto profil yang kamu inginkan.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

2. Selanjutkan klik gunakan untuk memasang foto yang barusan kamu ganti, dan setelah itu pada halaman linimasa facebook di bagian foto profil kamu klik tiga titik tersebut.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

3. Langkah terakhir ubah status opsi pada privasi menjadi Hanya saya untuk agar cuman kamu saja yang bisa melihat foto profil tersebut pada halaman liminasa, setelah itu klik Simpan.

Cara membuat foto berganti ganti di facebook

4. Sampai disini kamu sudah berhasil membuat foto profil facebook agar tidak diketahui publik.

Baca juga :

  • Cara Membuat Nama Kosong di Facebook
  • Cara Agar FB Tidak Bisa di Add
  • Cara Membuat Akun FB Pakai Nomor Palsu

Bagaimana sangat mudah bukan? Meskipun foto profil tidak bisa diketahui orang, hal ini hanya sebatas dari linimasa saja dan orang-orang lain tidak akan terlihat, namun apabila mereka melihat ke foto profil maka tetap foto kamu sudah berganti ke foto yang baru hanya saja meraka tidak mengetahui kapan kamu mengubah foto nya.

Demikianlah cara mengganti foto profil fb secara diam-diam tanpa diketahui publik, oleh karena itu jika kamu ingin mengubah dp facebook agar enggak ketahuan orang lain, tentu kamu bisa langsung mengikuti seperti cara ini. Semoga bermanfaat wasslam.

Bagaimana cara mengedit foto di Facebook?

Bagaimana cara mengedit foto saya di Facebook?.
Ketuk di kanan atas Facebook, lalu ketuk nama Anda..
Gulir turun, lalu ketuk Foto..
Ketuk foto yang ingin diedit..
Ketuk Opsi Lainnya di bawah foto..
Ketuk Edit Foto. ... .
Setelah selesai mengedit, ketuk Selesai Mengedit..

Bagaimana cara agar foto profil di Facebook banyak yang like?

Cara Menambah Like di Facebook Terbaru 2020.
Tahu Waktu Optimal untuk Posting. ... .
2. Gunakan Foto yang Bagus. ... .
3. Jangan Membuat Status Terlalu Panjang. ... .
Membuat Grup Facebook. ... .
Mengetahui Frekuensi Postingan. ... .
6. Follow Influencer. ... .
7. Cara Auto Like FB dengan Aplikasi. ... .
Bonus: Memanfaatkan Like Facebook untuk Bisnis..

Kenapa foto profil tidak bisa di ganti?

Bisa saja foto profil Instagram yang tidak bisa diganti itu terjadi karena belum dilakukannya pembaruan. Kalau memang kamu belum bisa juga, maka kamu bisa lakukan re-install aplikasi Instagram. Caranya dengan kunjungi Play Store atau App Store, lalu cari aplikasi Instagram dan klik tombol 'Uninstall'.

Bagaimana cara mengganti foto sampul di Facebook?

Untuk menambahkan atau mengubah foto sampul:.
Ketuk. ... .
Ketuk foto sampul Anda..
Ketuk Unggah Foto untuk mengunggah foto dari perangkat Anda, Pilih Foto di Facebook, Buat Kolase, atau Pilih Karya Seni..
Ketuk foto yang ingin Anda gunakan..
Seret foto untuk disesuaikan..
Ketuk Simpan di pojok kanan atas..