Berikut ini yang bukan merupakan keunggulan koperasi dibandingkan badan usaha lain adalah

Home / Ekonomi / PPKN / Soal

Sebutkan beberapa keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya!

Jawab:

Beberapa keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya adalah sebagai berikut.

  1. Persatuan. Dalam koperasi setiap orang dapat diterima menjadi anggota, tanpa membedakan, agama, suku bangsa, dan jenis kelamin.
  2. Demokrasi ekonomi. Imbalan jasa yang disesuaikan dengan jasa masing-masing anggota berdasarkan keuntungan yang diperoleh.
  3. Dasar persamaan. Setiap anggota dalam koperasi memiliki hak suara yang sama.
  4. Demokrasi kooperatif. Koperasi dibentuk oleh para anggota, dijalankan oleh anggota dan hasilnya untuk kepentingan anggota.
  5. Pendidikan. Koperasi mendidik anggotanya untuk hidup sederhana, tidak boros, dan suka menabung.

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Newer Posts Older Posts

12.50

Keunggulan Koperasi Dibandingkan dengan Badan Usaha Lainnya - MaoliOka. Sebagai badan usaha, koperasi beranggotakan orang-orang dan badan hukum dengan berlandaskan prinsip kerja sama dan kekeluargaan. Gotong royong dan kekeluargaan merupakan salah satu asas koperasi. Asas ke keluargaan mencerminkan adanya ke sadaran manusia untuk melaksana kan kegiatan koperasi oleh, dari, dan untuk semua anggota di bawah kepengurusan koperasi. Kekeluargaan didasarkan rasa kekeluargaan, seperti rasa saling menyayangi yang tinggi dan bertanggungjawab dalam mempertahankan nilai-nilai keluarga. Sikap kekeluargaan dalam masyarakat Indonesia bukan hanya didasarkan oleh ikatan darah. Sikap kekeluargaan sudah ada dalam masyarakat Indonesia sejak dulu. Istilah torang samua basudara di masyarakat Manado, semboyan silih asah, asih, dan asuh dalam masyarakat Jawa Barat merupakan contoh nilai keluargaan dipelihara dalam masyarakat. Adanya nilai-nilai tersebut menimbulkan keakraban dan rasa dekat seperti layaknya keluarga dalam masyarakat. Untuk itulah koperasi ini sangat cocok dengan budaya indonesia kerana memiliki berbagai keunggulan di bandingkan dengan badan nusaha lainnya. Keunggulan Koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya adalah sebagai berikut. a. Dasar persamaan artinya setiap anggota dalam koperasi mempunyai hak suara yang sama;b. Persatuan, artinya dalam koperasi setiap orang dapat diterima menjadi anggota, tanpa membedakan, agama, suku bangsa, dan jenis kelamin;c. Pendidikan, artinya koperasi mendidik anggotanya untuk hidup sederhana, tidak boros, dan suka menabung;d. Demokrasi ekonomi, artinya imbalan jasa yang disesuaikan dengan jasa masing- masing anggota berdasarkan keuntungan yang diperoleh; dane. Demokrasi kooperatif artinya koperasi dibentuk oleh para anggota dijalankan oleh anggota dan hasilnya untuk kepentingan anggota. Berdasarkan keunggulan ini, koperasi sangat baik dikembangkan dengan sungguh- sungguh, jujur, dan baik, sebagai wahana yang ampuh untuk mencapai suatu masyarakat yang adil dan makmur. Menurut Mohammad Hatta Pasal 33 Ayat [1] UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 merupakan soko guru sistem perekonomian di Indonesia.


Berikut ini yang bukan keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya adalah?

  1. Persatuan
  2. Pendidikan
  3. Dasar Persamaan
  4. Keuntungan sebesar-besarnya
  5. Semua jawaban benar

Jawaban yang benar adalah: D. Keuntungan sebesar-besarnya.

Dilansir dari Ensiklopedia, berikut ini yang bukan keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya adalah Keuntungan sebesar-besarnya.

Baca juga:  Tanaman Kunyit yang digunakan untuk bibit adalah bagian?

Pembahasan dan Penjelasan

Menurut saya jawaban A. Persatuan adalah jawaban yang kurang tepat, karena sudah terlihat jelas antara pertanyaan dan jawaban tidak nyambung sama sekali.

Menurut saya jawaban B. Pendidikan adalah jawaban salah, karena jawaban tersebut lebih tepat kalau dipakai untuk pertanyaan lain.

Menurut saya jawaban C. Dasar Persamaan adalah jawaban salah, karena jawaban tersebut sudah melenceng dari apa yang ditanyakan.

Menurut saya jawaban D. Keuntungan sebesar-besarnya adalah jawaban yang paling benar, bisa dibuktikan dari buku bacaan dan informasi yang ada di google.

Menurut saya jawaban E. Semua jawaban benar adalah jawaban salah, karena setelah saya coba cari di google, jawaban ini lebih cocok untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan serta pilihan diatas, saya bisa menyimpulkan bahwa jawaban yang paling benar adalah D. Keuntungan sebesar-besarnya.

Jika anda masih punya pertanyaan lain atau ingin menanyakan sesuatu bisa tulis di kolom kometar dibawah.

Koperasi memiliki sejumlah keunggulan dibandingkan dengan jenis badan usaha lain. [Dok. Kemenkopukm]

adjar.id - Tahukah Adjarian apa saja keunggulan koperasi dibandingkan badan usaha lain?

Di Indonesia, koperasi bukan merupakan hal baru, Adjarian. Bahkan sejak di bangku sekolah kita sudah mengenal koperasi.

Yap, di sekolah biasanya terdapat koperasi sekolah atau koperasi siswa. Nah, apa itu koperasi?

Koperasi merupakan sebuah istilah berasal dari bahasa Inggris, yaitu cooperation yang berarti 'kerja sama'.

Pengertian koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang-seorang atau badan hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasar prinsip koperasi, sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat atas asas kekeluargaan.

Itu tercantum dalam Undang-Undang [UU] Nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian, Adjarian.

Koperasi merupakan badan usaha yang dikelola dengan asas kekeluargaan dan musyawarah untuk mencapai mufakat.

Nah, ada beberapa keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lain, lo. Yuk, kita cari tahu!

"Koperasi adalah badan usaha yang berasaskan kekeluargaan dan musyawarah."

Baca Juga: Koperasi Sekolah: Landasan, Ciri-Ciri, dan Tujuan Koperasi Sekolah

Page 2

Koperasi memiliki sejumlah keunggulan dibandingkan dengan jenis badan usaha lain. [Dok. Kemenkopukm]

Keunggulan Koperasi

Koperasi merupakan soko guru sistem perekonomian di Indonesia, Adjarian.

Nah, selain koperasi, di Indonesia sebenarnya ada banyak badan usaha, seperti PT [Perseroan Terbatas], Firma, dan CV [Commanditaire Venootschap] atau persekutuan komanditer.

Akan tetapi, dibandingkan dengan berbagai badan usaha lain, koperasi memiliki sejumlah keunggulan.

Dilansir dari buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas VII SMP/MTs, berikut ini lima keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lain.

1. Persatuan

Setiap orang diterima sebagai anggota koperasi tanpa melihat dan membedakan suku bangsa, agama, dan jenis kelamin.

2. Dasar Persamaan

Setiap anggota koperasi memiliki hak suara yang sama.

Baca Juga: Arti Lambang Koperasi Indonesia

Page 3

Koperasi memiliki sejumlah keunggulan dibandingkan dengan jenis badan usaha lain. [Dok. Kemenkopukm]

3. Pendidikan

Koperasi mendidik anggota untuk suka menabung, hidup secara sederhana, dan juga tidak boros.

4. Demokrasi Kooperatif

Koperasi dibentuk oleh anggota, dijalankan oleh anggota, dan hasilnya juga untuk para anggota. 

5. Demokrasi Ekonomi

Imbalan jasa disesuaikan dengan jasa masing-masing anggota berdasarkan keuntungan yang didapatkan.

"Salah satu keunggulan badan usaha koperasi adalah terbuka untuk siapa saja yang ingin bergabung menjadi anggota."

Nah, itulah beberapa keunggulan koperasi jika dibandingkan dengan berbagai macam jenis badan usaha lainnya, Adjarian.

Sekarang coba kita jawab pertanyaan di bawah ini, yuk!

Pertanyaan
Apa yang dimaksud dengan demokrasi kooperatif yang menjadi salah satu keunggulan koperasi?
Petunjuk: Cek halaman 3.

Tonton video ini, yuk!

Video yang berhubungan

Berikut ini yang bukan keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya adalah?

  1. Persatuan
  2. Pendidikan
  3. Dasar Persamaan
  4. Keuntungan sebesar-besarnya
  5. Semua jawaban benar

Jawaban yang benar adalah: D. Keuntungan sebesar-besarnya.

Dilansir dari Ensiklopedia, berikut ini yang bukan keunggulan koperasi dibandingkan dengan badan usaha lainnya adalah Keuntungan sebesar-besarnya.

[irp]

Pembahasan dan Penjelasan

Menurut saya jawaban A. Persatuan adalah jawaban yang kurang tepat, karena sudah terlihat jelas antara pertanyaan dan jawaban tidak nyambung sama sekali.

Menurut saya jawaban B. Pendidikan adalah jawaban salah, karena jawaban tersebut lebih tepat kalau dipakai untuk pertanyaan lain.

[irp]

Menurut saya jawaban C. Dasar Persamaan adalah jawaban salah, karena jawaban tersebut sudah melenceng dari apa yang ditanyakan.

Menurut saya jawaban D. Keuntungan sebesar-besarnya adalah jawaban yang paling benar, bisa dibuktikan dari buku bacaan dan informasi yang ada di google.

[irp]

Menurut saya jawaban E. Semua jawaban benar adalah jawaban salah, karena setelah saya coba cari di google, jawaban ini lebih cocok untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan serta pilihan diatas, saya bisa menyimpulkan bahwa jawaban yang paling benar adalah D. Keuntungan sebesar-besarnya.

[irp]

Jika anda masih punya pertanyaan lain atau ingin menanyakan sesuatu bisa tulis di kolom kometar dibawah.