Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Lihat Foto

KOMPAS.com/Gischa Prameswari

Ilustrasi perbedaan pembangunan dan pertumbuhan ekonomi

KOMPAS.com - Dalam ekonomi suatu negara, pembangunan dan pertumbuhan ekonomi menjadi indikator penting yang harus diperhatikan. Antara keduanya saling berhubungan dan memengaruhi satu sama lain.

Pertumbuhan ekonomi dapat meningkat dengan adanya pembangunan ekonomi. Sedangkan pembangunan ekonomi dapat semakin lancar jika pertumbuhan ekonominya baik.

Walau keduanya saling berkaitan, tetapi pembangunan dan pertumbuhan ekonomi memiliki perbedaan.

Pengertian pembangunan ekonomi

Menurut Patta Rapanna dan Zulfikry Sukarno dalam buku Ekonomi Pembangunan (2017), pembangunan ekonomi merupakan suatu proses yang dapat meningkatkan pendapatan per kapita penduduk dalam jangka waktu panjang.

Pembangunan ekonomi ditandai dengan perubahan yang mengarah ke hal yang lebih baik dalam bidang teknologi, pola pikir masyarakat serta kelembagaannya. Pada intinya, pembangunan ekonomi menitikberatkan pembangunan atau perubahan pada sektor ekonomi.

Baca juga: Strategi Pembangunan Ekonomi

Dikutip dari jurnal Pengaruh Investasi dan Tenaga Kerja terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kota Manado (2014) karya Heidy Menajang, pertumbuhan ekonomi adalah proses naiknya output per kapita dalam jangka waktu panjang.

Pertumbuhan ekonomi memuat gambaran proses bertumbuh dan berkembangnya ekonomi dari waktu ke waktu yang pastinya selalu berubah.

Pertumbuhan ekonomi juga bisa diartikan sebagai proses kenaikan kapasitas produksi dalam perekonomian, yang diwujudkan dengan naiknya pendapatan nasional.

Perbedaan pembangunan dan pertumbuhan ekonomi

Perbedaan utama antara pembangunan dan pertumbuhan ekonomi terletak pada cakupan perubahannya. Pembangunan ekonomi, perubahannya ada dalam bentuk membangun sektor perekonomian menjadi lebih baik.

Sedangkan pertumbuhan ekonomi, perubahannya terletak pada pengembangan sektor ekonomi ke arah lebih baik.

Baca juga: Indikator Keberhasilan Pembangunan Ekonomi

Selain perbedaan tersebut, pembangunan dan perubahan ekonomi masih memiliki sejumlah perbedaan lainnya, yaitu:

Pembeda Pembangunan ekonomi Pertumbuhan ekonomi
PDB (Produk Domestik Bruto) Dikatakan ada peningkatan jika PDB nilainya jauh lebih besar dibanding kenaikan jumlah penduduk. Menekankan pada PDB, tetapi tidak membandingkannya dengan indikator jumlah pertumbuhan penduduk.
Perubahannya Pembangunan ekonomi memperhatikan perbaikan struktur, kelembagaan, dan kondisi ekonomi. Pertumbuhan ekonomi hanya berfokus pada peningkatan ekonomi saja.
Pemerataan dan peningkatan kesejahteraan rakyat Pembangunan ekonomi memperhatikan pemerataan dan peningkatan kesejahteraan rakyat. Pertumbuhan ekonomi tidak memperhatikan pemerataan dan peningkatan kesejahteraan.
Sifat perubahannya  Pembangunan ekonomi sifat perubahannya kualitatif. Artinya tidak hanya memperhatikan perubahan tingkat output produksi saja, tetapi juga struktur produksi serta alokasi sektor ekonominya, seperti lembaga dan pengetahuan. Pertumbuhan ekonomi sifat perubahannya kuantitatif. Artinya ada kenaikan standar pendapatan serta tingkat output produksinya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Memahami Perbedaan Pembangunan Ekonomi dan Pertumbuhan EkonomiPertumbuhan ekonomi merupakan terjadinya kenaikan pada Produk Domestik Bruto (PDB), tanpa memperkirakan apakah berdampak pada pertumbuhan atau pertambahan jumlah penduduk. Sedangkan Pembangunan ekonomi merupakan sebuah proses multidimensional terhadap perubahan sosial. Nah, pertumbuhan dan pembangunan ekonomi itu ada beberapa perbedaannya lho! Simak penjelasan lebih lengkap mengenai keduanya berikut:

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut

Pengertian Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Pembangunan ekonomi adalah suatu proses kenaikan pendapatan total dan pendapatan perkapita dengan memperhitungkan adanya pertambahan penduduk dan disertai dengan perubahan fundamental dalam struktur ekonomi suatu negara dan pemerataan pendapatan bagi penduduk suatu negara.

Pembangunan ekonomi tak dapat lepas dari pertumbuhan ekonomi (economic growth); pembangunan ekonomi mendorong pertumbuhan ekonomi, dan sebaliknya, pertumbuhan ekonomi memperlancar proses pembangunan ekonomi. Yang dimaksud dengan pertumbuhan ekonomi adalah proses kenaikan kapasitas produksi suatu perekonomian yang diwujudkan dalam bentuk kenaikan pendapatan nasional.

Suatu negara dikatakan mengalami pertumbuhan ekonomi apabila terjadi peningkatan produk nasional bruto (PNB, GNP) riil di negara tersebut. Adanya pertumbuhan ekonomi merupakan indikasi keberhasilan pembangunan ekonomi.

Perbedaan antara keduanya adalah pertumbuhan ekonomi keberhasilannya lebih bersifat kuantitatif, yaitu adanya kenaikan dalam standar pendapatan dan tingkat output produksi yang dihasilkan, sedangkan pembangunan ekonomi lebih bersifat kualitatif, bukan hanya pertambahan produksi, tetapi juga terdapat perubahan-perubahan dalam struktur produksi dan alokasi input pada berbagai sektor perekonomian seperti dalam lembaga, pengetahuan, sosial dan teknik.

Seperti yang sudah dibahas di atas dimana pertumbuhan serta pembangunan ekonomi merupakan dua hal yang berbeda dan kedua hal tersebut dapat Grameds pelajari lebih dalam bersama dengan ilmu ekonomi lainnya melalui buku Pengantar Ilmu Ekonomi yang ada dibawah ini.

Selanjutnya pembangunan ekonomi diartikan sebagai suatu proses yang menyebabkan pendapatan perkapita penduduk meningkat dalam jangka panjang. Di sini terdapat tiga elemen penting yang berkaitan dengan pembangunan ekonomi.

Pembangunan Sebagai Suatu Proses

Pembangunan sebagai suatu proses, artinya bahwa pembangunan merupakan suatu tahap yang harus dijalani olehsetiap masyarakat atau bangsa. Sebagai contoh, manusia mulai lahir, tidak langsung menjadi dewasa, tetapi untuk menjadi dewasa harus melalui tahapan-tahapan pertumbuhan. Demikian pula, setiap bangsa harus menjalani tahap-tahap perkembangan untuk menuju kondisi yang adil, makmur, dan sejahtera.

Anda Mungkin Juga Menyukai

Pembangunan sebagai suatu usaha untuk meningkatkan pendapatan perkapita

Sebagai suatu usaha, pembangunan merupakan tindakan aktif yang harus dilakukan oleh suatu negara dalam rangka meningkatkan pendapatan perkapita. Dengan demikian, sangat dibutuhkan peran serta masyarakat, pemerintah, dan semua elemen yang terdapat dalam suatu negara untuk berpartisipasi aktif dalam proses pembangunan. Hal ini dilakukan karena kenaikan pendapatan perkapita mencerminkan perbaikan dalam kesejahteraan masyarakat.

Peningkatan pendapatan perkapita harus berlangsung dalam jangka panjang

Suatu perekonomian dapat dinyatakan dalam keadaan berkembang apabila pendapatan perkapita dalam jangka panjang cenderung meningkat. Hal ini tidak berarti bahwa pendapatan perkapita harus mengalami kenaikan terus menerus. Misalnya, suatu negara terjadi musibah bencana alam ataupun kekacauan politik, maka mengakibatkan perekonomian negara tersebut mengalami kemunduran. Namun, kondisi tersebut hanyalah bersifat sementara yang terpenting bagi negara tersebut kegiatan ekonominya secara rata-rata meningkat dari tahun ke tahun.

Dalam lebih memahami pembangunan ekonomi yang ada di Indonesia, Grameds dapat melihat buku Kebijakan Multilateral dan Pembangunan Ekonomi Indonesia yang disusun oleh para peneliti dari Badan Kebijakan Fiskal.

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut

Baca juga : Pengertian Pertumbuhan Ekonomi

Perbedaan Pembangunan Ekonomi dan Pertumbuhan Ekonomi

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Perbedaan kuantitas dan kualitas ekonomi merupakan fakta yang saling mendukung buat menyeimbangkan perkembangan diantara keduanya. Kuantitas menunjukkan pertumbuhan ekonomi, sedangkan kualitas menunjukkan pembangunan ekonomi. Salah satu tujuan suatu bangsa dalam aspek perekonomian yaitu adanya pertumbuhan dan pembangunan ekonomi. Nah, dibawah ini ada beberapa perbedaan dari pertumbuhan dan pembangunan ekonomi, yaitu:

Pertumbuhan Ekonomi yaitu kenaikan pendapatan nasional yaitu wujud dari sebuah proses peningkatan kapasitas produksi. Nah, buat lebih detail proses pertumbuhan ekonomi bisa kamu lihat dari perbedaan ciri – ciri dibawah ini:

  • Economic growth atau pertumbuhan ekonomi yaitu suatu kondisi dimana kegiatan atau aktivitas perekonomian yang menyebabkan meningkat dan bertambahnya barang atau jasa yang diproduksi oleh masyarakat.
  • Pertumbuhan ekonomi ditandai dengan adanya kenaikan output perkapita, dan dalam waktu jangka panjang.
  • Pertumbuhan ekonomi yaitu sebuah proses dan bukan tentang gambaran keadaan ekonomi dalam waktu tertentu.
  • Dalam Pertumbuhan Ekonomi ada 2 sisi yang harus jadi perhatian yaitu output total (GNP) dan sisi kedua adalah jumlah pendudukan.
  • Pertumbuhan ekonomi merupakan satu indikator adanya keberhasilan pembangunan.

Pembangunan Ekonomi Pembangunan ekonomi selalu diidentifikasi dengan peningkatan perkapita masyarakat, hal tersebut juga disebut dengan perubahan mendasar atau perubahan fundamental.

Berlangganan Gramedia Digital

Baca SEMUA koleksi buku, novel terbaru, majalah dan koran yang ada di Gramedia Digital SEPUASNYA. Konten dapat diakses melalui 2 perangkat yang berbeda.

Rp. 89.000 / Bulan

  • Economic of Development) yaitu upaya peningkatan taraf hidup keadaan suatu bangsa berdasarkan pendapatan per kapita yang riil.
  • Pembangunan ekonomi merupakan sebuah proses atau keadaan dimana terjadinya transisi dari yang sederhana menuju ke tingkat yang lebih maju (advance) .
  • Buat pembangunan ekonomi perubahan yang tampak yaitu proses multidimensional dimana harus melingkupi sikap masyarakat, struktur sosial, bahkan institusi nasional.
  • Pembangunan ekonomi menstimulasi atau merangsang peningkatan pendapatan nasional dan pendapatan perkapita sebagai bentuk pertumbuhan ekonomi.
  • Pembangunan ekonomi selalu prosesnya bisa meningkatkan pertumbuhan ekonomi.

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi

Ada beberapa faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan pembangunan ekonomi, namun pada hakikatnya faktor-faktor tersebut dapat dikelompokan menjadi dua, yaitu faktor ekonomi dan faktor nonekonomi.

1. Faktor Pertumbuhan Ekonomi

Faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan pembangunan ekonomi diantaranya adalah sumber daya alam, sumber daya manusia, sumber daya modal, dan keahlian atau kewirausahaan.

Sumber daya alam, yang meliputi tanah dan kekayaan alam seperti kesuburan tanah, keadaan iklim atau cuaca, hasil hutan, tambang, dan hasil laut, sangat mempengaruhi pertumbuhan industri suatu negara, terutama dalam hal penyediaan bahan baku produksi. Sementara itu, keahlian dan kewirausahaan dibutuhkan untuk mengolah bahan mentah dari alam, menjadi sesuatu yang memiliki nilai lebih tinggi (disebut juga sebagai proses produksi).

Sumber daya manusia juga menentukan keberhasilan pembangunan nasional melalui jumlah dan kualitas penduduk. Jumlah penduduk yang besar merupakan pasar potensial untuk memasarkan hasil-hasil produksi, sementara kualitas penduduk menentukan seberapa besar produktivitas yang ada.

Sementara itu, sumber daya modal dibutuhkan manusia untuk mengolah bahan mentah tersebut. Pembentukan modal dan investasi ditujukan untuk menggali dan mengolah kekayaan. Sumber daya modal berupa barang-barang modal sangat penting bagi perkembangan dan kelancaran pembangunan ekonomi karena barang-barang modal juga dapat meningkatkan produktivitas. Faktor non ekonomi mencakup kondisi sosial kultur yang ada di masyarakat, keadaan politik, kelembagaan, dan sistem yang berkembang dan berlaku.

Dalam lebih memahami pertumbuhan ekonomi, buku Konvergensi Pertumbuhan Ekonomi yang ada di bawah ini dapat Grameds pelajari dimana di dalamnya berisi analisis pascapelaksanaan otonomi daerah yang ada di Indonesia.

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut

Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut
Beberapa kemungkinan definisi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan ekonomi sebagai berikut

2. Faktor Pembangunan Ekonomi

Faktor Pembangunan Ekonomi diantaranya Sumber Daya Alam (SDA) yang dimaksud adalah seperti tanah, air, udara beserta segala hal yang ada didalamnya. Dalam pengertian seluruh sumber daya yang tersedia dan bisa dimanfaatkan. Sumber Daya Manusia (SDM) yaitu Sumber Daya Manusia yang berkualitas, kompetitif, dan punya soft skill dalam mengembangkan kreativitas, juga:

  • Pemberdayaan sumber daya manusia kalo pembangunan itu menjadikan manusia sebagai objek juga subjek jadi dilakukan oleh manusia dan buat kesejahteraan manusia itu sendiri. Jadi, manusia sebagai objek harus produktif menghasilkan produk yang kreatif dan mempunyai daya saing dan jual yang tinggi.
  • Sumber Modal – Besar dan kecilnya modal juga jadi faktor yang akan mempengaruhi pertumbuhan ekonomi, itu biasanya adanya peningkatan penambahan pada kegiatan produksi. Pertumbuhan ekonomi biasanya ditopang oleh beberapa aspek seperti peningkatan aspek produksi, perkembangan teknologi dan pendidikan, peningkatan investasi, peningkatan pendapatan nasional, pertumbuhan kuantitas penduduk, serta kualitas manajemen.
  • Infrastruktur – Keterkaitan antara pertumbuhan dan pembangunan ekonomi adanya infrastruktur yang tepat buat dan sasaran jadi bisa mempermudah pertumbuhan ekonomi. Kondisi ini yang mengakibatkan perkembangan ekonomi sebagai alternatif penyetaraan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi aktivitas perekonomian yang berorientasi kepada pertumbuhan dan pembangunan yang berasaskan bersifat luhur, mempunyai unsur materi spIritual, unsur dunia bahkan sampai pada unsur akhirat.
  • Sosial Budaya – Pembangunan mandiri yang namanya mandiri tujuannya yaitu supaya terhindar dari ketergantungan. Misalnya saja kamu tak bisa mengandalkan suatu negara buat pasokan senjata, maka harus mandiri jadi bisa membutuhi kebutuhannya secara mandiri.
  • Sistem Pemerintah – Pembangunan kelanjutan tentunya punya perencanaan dan ukuran jadi pembangunan gak mubazir atau kurang tentunya berkelanjutan setahap demi tahap. Tak bersifat besar di satu sisi dan sedikit di sisi yang satunya. Peningkatan dan pertumbuhan maupun pembangunan ekonomi juga dapat meningkatkan kepercayaan dunia akan keberadaan suatu bangsa. Sebaiknya, kualitas dan kuantitas lembaga pendidikan jadi indikator yang paling disoroti dalam suatu bangsa. Pengembangan dan pemberdayaan manusia yaitu jadi subjek dalam aktivitas peningkatan ekonomi.

Rekomendasi Buku dan Artikel Ekonomi

Buat kamu yang sedang belajar ilmu ekonomi, berikut ini adalah beberapa rekomendasi belajar ilmu ekonomi yang bisa kamu miliki :

1. Globalisasi, Ekonomi Konstitusi, Dan Nobel Ekonomi

2. Ekonomi Moneter: Study Kasus Indonesia

3. Politik Ekonomi Indonesia

Layanan Perpustakaan Digital B2B Dari Gramedia

ePerpus adalah layanan perpustakaan digital masa kini yang mengusung konsep B2B. Kami hadir untuk memudahkan dalam mengelola perpustakaan digital Anda. Klien B2B Perpustakaan digital kami meliputi sekolah, universitas, korporat, sampai tempat ibadah.

  • Custom log
  • Akses ke ribuan buku dari penerbit berkualitas
  • Kemudahan dalam mengakses dan mengontrol perpustakaan Anda
  • Tersedia dalam platform Android dan IOS
  • Tersedia fitur admin dashboard untuk melihat laporan analisis
  • Laporan statistik lengkap
  • Aplikasi aman, praktis, dan efisien