Apakah paket unlimited Indosat ada batasnya?

Paket internet unlimited merupakan kebutuhan yang sudah tidak bisa ditawar saat ini. Ada berbagai aktivitas yang memerlukan internet, mulai dari bekerja, belajar, hingga hiburan. Hal inilah yang menjadi alasan mengapa banyak provider internet yang berlomba-lomba menawarkan paket internet unlimited untuk para penggunanya. Agar memudahkan kamu dalam menentukan pilihan, berikut daftar paket internet unlimited yang bisa dijadikan pertimbangan:

Daftar Paket Internet Unlimited Indosat Freedom U

Indosat Ooredoo merupakan salah satu paket internet yang cukup banyak digunakan masyarakat. Pasalnya, Indosat menawarkan berbagai bonus menarik untuk melakukan telepon kepada orang lain. Mau tahu daftar paket internet unlimited dari Indosat? Berikut informasinya!

Nama Paket

Harga

Detail Kuota

Freedom U + 500MB

Rp5.000,-

Kuota Utama: 500MB

Bonus Kuota: 500MB (2 Hari)

Batas Pemakaian App: 1GB (speed 64 kbps setelah FUP)

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Masa Aktif: 2 hari

Freedom U + 1GB

Rp15.000,-

Kuota Utama: 1GB

Bonus Kuota: 500MB (7 Hari)

Batas Pemakaian App: 2GB (speed 64 kbps setelah FUP)

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Masa Aktif: 7 hari

Freedom U + 1GB

Rp25.000,-

Kuota Utama: 1GB

Bonus Kuota: 1GB (7 Hari)

Batas Pemakaian App: 4.5GB (speed 128 kbps setelah FUP)

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Masa Aktif: 30 hari

Freedom U + 2GB

Rp40.000,-

Kuota Utama: 2GB

Bonus Kuota: 1GB (7 Hari)

Batas Pemakaian App: 7.5GB (speed 128kbps setelah FUP)

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Masa Aktif: 30 hari

Freedom U + 3GB

Rp60.000,-

Kuota Utama: 3GB

Bonus Kuota: 1GB (7 Hari)

Batas Pemakaian App: 15GB (speed 128kbps setelah FUP)

Unlimited Instagram

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Unlimited SMS ke IM3

Masa Aktif: 30 hari

Freedom U + 7GB

Rp80.000,-

Kuota Utama: 7GB

Bonus Kuota: 3GB (7 Hari)

Batas Pemakaian App: 20GB (speed 128kbps setelah FUP)

Unlimited Instagram & TikTok

Unlimited E-Commerce

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Unlimited SMS ke IM3

Masa Aktif: 30 hari

Freedom U + 10GB

Rp100.000,-

Kuota Utama: 10GB

Bonus Kuota: 3GB (7 Hari)

Batas Pemakaian App: 25GB (speed 128kbps setelah FUP)

Unlimited Instagram & TikTok

Unlimited E-Commerce

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Unlimited Nelpon & SMS ke IM3

Masa Aktif: 30 hari

Freedom U + 60GB

Rp150.000,-

Kuota Utama: Unlimited

Batas Pemakaian App: 38GB (speed 128kbps setelah FUP

Unlimited Apps Sehari-hari

Unlimited Instagram & TikTok

Unlimited E-Commerce

Unlimited Apps Streaming

Unlimited Apps Sehari-hari

Unlimited Nelpon & SMS ke IM3

100 Menit Nelpon ke Operator Lain

100 SMS ke Operator Lain

Masa Aktif: 30 hari

Daftar Paket Internet Unlimited Smartfren

Selain Indosat Ooredoo, Smartfren juga menyediakan paket internet unlimited yang bisa kamu manfaatkan untuk kepentingan sehari-hari. Berikut daftar paket internet unlimited dari Smartfren:

Nama Paket

Harga

Detail Quota

Super 4G Unlimited Harian 9RB

Rp9.000,-

Kuota: Unlimited Internet (FUP 1GB/hari)

Bonus: Unlimited 1 Hari Telpon On Net

Masa Berlaku: 1 Hari

Super 4G Unlimited Mingguan 20RB

Rp20.000,-

Kuota: Unlimited Internet (FUP 1GB/hari)

Bonus: Unlimited 5 Hari Telpon On Net

Masa Berlaku: 7 Hari

Khusus Aplikasi

Super 4G Unlimited Mingguan 40RB

Rp40.000,-

Kuota: Unlimited Internet (FUP 1GB/hari)

Bonus: Unlimited 14 Hari Telpon On Net

Masa Berlaku: 14 Hari

Khusus Aplikasi

Super 4G Unlimited Bulanan 55RB

Rp55.000,-

Kuota: Unlimited Internet (FUP 500MB/hari)

Bonus: Unlimited 28 Hari Telpon On Net

Masa Berlaku: 28 Hari

Khusus Aplikasi

Super 4G Unlimited Bulanan 80RB

Rp80.000,-

Kuota: Unlimited Internet (FUP 1GB/hari)

Bonus: Unlimited 30 Hari Telpon On Net

Masa Berlaku: 28 Hari

Super 4G Unlimited Bulanan 100RB

Rp100.000,-

Kuota: Unlimited Internet (FUP 1.5GB/hari)

Bonus: Unlimited 30 Hari Telpon On Net

Masa Berlaku: 30 Hari

Baca juga: Dari Beli Hingga Transfer, Berikut Informasi Lengkap Pulsa Telkomsel

Daftar Paket Internet Unlimited Telkomsel

Dikenal sebagai salah satu provider terbaik di Indonesia, Telkomsel juga menyediakan paket internet unlimited yang bisa kamu jadikan pilihan. Adapun paket internet unlimited dari Telkomsel, antara lain:

Nama Paket

Harga

Detail Quota

Paket Ekstra Unlimited 15 ribu

Rp15.000,-

Kuota Internet (2G/3G/4G): 500MB

Bonus Kuota Unlimited: WhatsApp, LINE, GamesMAX, MusicMAX & TikTok

Masa Berlaku: menyesuaikan dengan paket utama

Paket Ekstra Unlimited 30 ribu

Rp30.000,-

Kuota Internet (2G/3G/4G): 2GB

Bonus Kuota Unlimited: Facebook, Instagram, WhatsApp, LINE, GamesMAX, MusicMAX & TikTok

Masa Berlaku: menyesuaikan dengan paket utama

Paket Ekstra Unlimited 40 ribu

Rp40.000,

Kuota Internet (2G/3G/4G): 4GB

Bonus Kuota Unlimited: Facebook, Instagram, WhatsApp, LINE, GamesMAX, MusicMAX & TikTok

Masa Berlaku: menyesuaikan dengan paket utama

Paket Ekstra Unlimited 50 ribu

Rp50.000,-

Kuota Internet (2G/3G/4G): 7GB

Bonus Kuota Unlimited: YouTube, MAXstream, Facebook, Instagram, WhatsApp, LINE, GamesMAX, MusicMAX & TikTok

Masa Berlaku: menyesuaikan dengan paket utama

Daftar Paket Internet Unlimited XL

Paket internet unlimited selanjutnya berasal dari provider XL. Salah satu paket internet unlimited dari XL yang sangat diminati. Terdapat beragam bonus yang bisa dinikmati dari paket internet unlimited yang ditawarkan oleh XL. Penasaran? Berikut ini daftar paket internet unlimited XL lengkap dengan harganya:

Nama Paket

Harga

Detail Quota

XTRA Unlimited JOOX

Rp20.000,-

Benefit Unlimited: JOOX

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited Basic

Rp40.000,-

Benefit Unlimited: WhatsApp, LINE, Gojek

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited Netflix

Rp50.000,-

Benefit Unlimited: Netflix

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited YouTube

Rp50.000,-

Benefit Unlimited: YouTube

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited TikTok

Rp50.000,-

Benefit Unlimited: TikTok

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited VIU

Rp50.000,-

Benefit Unlimited: VIU

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited Standar

Rp60.000,-

Benefit Unlimited: Facebook, WhatsApp, LINE, Gojek

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited Super

Rp100.000,-

Benefit Unlimited: Instagram, Facebook, WhatsApp, LINE, Gojek

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

XTRA Unlimited Premium

Rp150.000,-

Benefit Unlimited: YouTube, Instagram, Facebook, WhatsApp, LINE, Gojek

Masa Berlaku: Mengikuti Paket Utama

Itulah tadi daftar paket internet unlimited yang bisa kamu gunakan sehari-hari. Paket-paket internet di atas juga sudah tersedia dan tentunya bisa dibeli menggunakan aplikasi pembayaran LinkAja yang #LengkapnyaUntukSemua.

Jadi, tunggu apa lagi? Langsung aja unduh aplikasi LinkAja di Play Store untuk pengguna Android atau App Store untuk pengguna iOS sekarang juga!

Apakah kuota unlimited im3 ada batasnya?

Meskipun ditulis Unlimited, namun ternyata Indosat Ooredoo pun memberikan batas pemakaian wajar sesuai dengan paket yang dibeli, mulai dari 500 MB setiap harinya hingga 4 GB setiap harinya. Sementara itu, batas pemakaian wajar bulanannya dari 3 GB hingga 20 GB tergantung dari paket yang dibeli.

Apakah paket unlimited ada batasnya?

Biasanya paket Unlimited yang dihadirkan oleh Telkomsel memang tanpa batas kuota, namun memiliki FUP (Fair Usage Policy) atau batas pemakaian wajar. Apabila kamu berinternetan hingga melebihi kuota FUP, maka secara otomatis kecepatan akan diturunkan.

Berapa GB paket unlimited Indosat?

Indosat Internet Unlimited + 15GB (Kuota internet 15GB, masa aktif 30 hari. Akses unlimited ke berbagai aplikasi dan unlimited streaming): Rp 105.840. Indosat Freedom Internet Plus 5GB (5GB + 5GB bonus (4G) + 21GB kuota malam + 1GB Apps On,masa aktif 30 hari): Rp 112.000.

Unlimited Indosat sampai jam berapa?

Kedua adalah kuota unlimited, yang mana dapat digunakan dari jam 01.00 hingga jam 17.00. Kuota unlimited diberikan 2GB setiap hari, sesuai dengan batas pemakaian wajar.