Saat melakukan gerakan smash ketika pendaratan posisi kedua kaki harus bagaimana

Loading Preview

Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.

Simak penjelasan tentang materi √ Tujuan Melakukan Smash Bola Voli √ Cara Melakukan Smash Bola Voli dengan Benar √ Kesalahan yang sering terjadi melakukan Smash Bola Voli √  Contoh Soal Latihan tentang Smash Bola Voli.

Keterampilan melakukan smash bola voli bagi setiap pemain menjadi keunggulan yang dapat diandalkan untuk mematikan lawan. Smash menjadi salah satu teknik dasar bola voli yang yang tidak semua pemain memiliki smash yang baik.

Smash adalah memukul bola voli dengan keras dan cepat menggunakan tanggan ke arah daerah lawan. Smash biasa dilakukan saat bola berada diatas dekat net, hal ini ditujukan agar pemain lawan tidak memilik waktu untuk menghentikan bola.

Tujuan Melakukan Teknik Smash Bola Voli

Smash memiliki tujuan untuk mendapatkan poin pain harus bisa menjatuhkan bola ke daerah lawan atau bisa mendapatkan poin jika lawan melakukan kesalahan yaitu mengeluarkan bola dari lapangan. Salah satu cara memasukkan bola ke daerah lawan adalah dengan teknik smash.

BACA JUGA :

√ Materi Bola Voli Lengkap √ Materi Sepak Bola Lengkap √  Materi Taekwondo Lengkap

Cara Melakukan Teknik Smash Bola Voli dengan Benar

partnersforhealthykids.com

Bagaimana cara melakukan smash bola voli dengan benar?. Berikut penjelasan tentang cara melakukan smash bola voli dengan benar:

Awalan

  • Pertama posisikan badan berada  jarak 2,5 sampai 4 meter dari net
  • Kemudian usahakan tubuh keadaan rilek dan agak bungkuk/condong kedepan
  • Lalu untuk berat tubuh harus seimbang pada kedua kaki.

Tolakan

  • Pertama lakukan 1-2 langkah
  • Kemudian hentakan jari kaki dan tumit ke arah tanah atau lantai bersamaan dengan ayunan kedua lengan tangan ke depan.
  • Selanjutnta Lakukan tolakan secara vertkal dan gerakan eksplosif menggunakan kedua kaki

Impact

  • Pada saat di udara lakukan backswing dengan menarik bahu dan lengan ke arah belakang untuk bersiap memukul bola
  • Arahkan pandangan ke arah bola kemudian arahkan telapak tangan dengan posisi membuka ke arah bola
  • Pada saat tangan mengenai bola posisi kedua kaki saat di udara menghentak ke arah bawah untuk menambah kecepatan

Follow through

  • Setelah memukul kembalikan posisi tubuh ke semula dengan sikap sempurna
  • Tubuh tetap rilek dan siap dengan serangan berikutnya

Pendaratan

  • Mendarat dengan dua kaki secara bersamaan posisi lutut menekuk
  • Posisikan tubuh secara rileks

Baca juga : Cara Melakukan Servis Bola Voli

Kesalahan yang sering terjadi melakukan Smash Bola Voli

Bagi Anda para pemula masih bamyak melakukan kesalahan pada saat melakukan smash bola voli seperti dibawah :

  • Lompatan tidak secara vertikal cenderung kedepan sehingga lompatan tidak tinggi
  •  Melakukan pukulan smash dengan posisi telapak tangan menggenggam
  • Melakukan pendaratan dengan satu kaki
  • Arah smash pada bola tidak melewati net
  • Arah smash tidak masuk pada bidang permainan lawan
  • Pada saat melakukan pukulan tidak disertai dengan tarikan bahu kebelakang (backswing)

Baca selengkapnya tentang resep makanan dan minuman di Masakkoey.web.id

Demikian tentang cara melakukan teknik smash dengan benar. Selamat mencoba!!!

Lihat Foto

KOMPAS.com/GARRY ANDREW LOTULUNG

Pebola voli Indonesia Andriyanti melepas smash ke tim voli Korea pada pertandingan babak perempatfinal bola voli putri Asian Games 2018 di Tennis Indoor Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (29/8/2018). Tim voli Korea Selatan menang dan melanjutkan ke semifinal.

KOMPAS.com - Poin dalam permainan bola voli bisa didapatkan dengan menempatkan atau mendaratkan bola ke wilayah permainan lawan.

Bentuk upaya sebuah tim memperoleh poin dalam permainan bola voli disebut sebagai serangan atau langkah menyerang.

Ragam teknik serangan dalam permainan bola voli salah satunya adalah melalui pukulan smash, yang juga disebut sebagai teknik pukulan utama dalam permainan bola voli.

Menurut buku Teknik Dasar Bermain Bola Voli (2013) karya Winarno dan kawan-kawan, smash merupakan salah satu keterampilan dalam permainan bola voli dengan tujuan untuk menyerang lawan dengan pukulan bola keras, menukik, dan cepat agar dapat meraih skor.

Baca juga: Kesalahan Umum dalam Melakukan Smash pada Bola Voli

Pukulan smash dilakukan dengan keras ketika bola berada di atas jaring pembatas (net), untuk diarahkan ke wilayah permainan lawan.

Istilah lain untuk menyebut smash dalam bola voli adalah spike, yang kemudian dipakai menamakan pemain yang melakukan teknik spike sebagai spiker.

Ada empat tahapan teknik melakukan smash dalam bola voli yakni awalan, tolakan (tumpuan), pukulan, dan mendarat.

Berikut urutan yang benar ketika melakukan teknik smash adalah:

Baca juga: Kenapa Bola dalam Bola Voli Berwarna Kuning dan Biru?

Gerakan melakukan pukulan smash dalam permainan bola voli diawali dengan mengambil satu langkah ke depan sebagai ancang-ancang.

Dalam melakukan langkah awalan untuk melakukan smash, salah satu kaki berada di belakang kaki yang lain sesuai dengan kaki dominan seorang pemain.

Lihat Foto

KOMPAS.com/SUCI RAHAYU

Pemain bola voli putra Jawa Timur Rendy Tamamilang saat melawan Sumatera Utara PON XX Papua 2021 yang berakhir dengan skor 2-0 GOR Voli Indoor Koya Koso Kota Jayapura, Kamis 30/9/2021) sore.

KOMPAS.com - Permainan bola besar sangat banyak macamnya di antaranya permainan bola voli yang kita ketahui bersama banyak dikenal bentuk pukulan-pukulan bolanya.

Olahraga bola voli mengharuskan pemainnya untuk mencetak angka sebanyak mungkin untuk meraih kemenangan.

Salah satu cara memperoleh angka dalam permainan bola voli adalah dengan mengarahkan bola menuju bidang permainan lawan.

Gerakan memukul bola dengan keras dan tajam pada permainan bola voli disebut sebagai smash atau dikenal dengan spike.

Baca juga: Proliga 2022 Indonesia: Daftar Peserta dan Jadwal

Mengutip dari buku Teknik Dasar Bermain Bola Voli (2013) oleh Winarno dan kawan-kawan, smash merupakan bentuk serangan melalui pukulan keras ketika bola berada di atas jaring (net).

Upaya serangan melalui pukulan smes dalam permainan bola voli merupakan cara efektif, efisien, dan umum digunakan pemain dari sebuah tim untuk memperoleh angka.

Tahap Melakukan Smash Bola Voli

Jelaskan 4 tahapan saat melakukan gerakan smash dalam permainan bola voli.

Ketika hendak melakukan teknik smash, ada empat tahapan yakni awalan, tolakan (tumpuan), pukulan, dan pendaratan.

Berikut adalah urutan yang benar ketika melakukan teknik smash dalam permainan bola voli.

1. Awalan

Gerakan melakukan pukulan smash dalam permainan bola voli diawali dengan mengambil satu langkah ke depan sebagai ancang-ancang.

Baca juga: Sejarah dan Daftar Juara Proliga

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA