Tuliskan tiga contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan

Lihat Foto

Dok Cikung/Ralawan Magelang

Warga bergotong royong membersihkan rumah yang diterjang angin puting beliung di Dusun Wonogiri, Desa Kapuhan, Kecamatan Sawagan, Kabupaten Magelang, Jumat (16/12/2016).

KOMPAS.com - Setiap warga negara harus menjaga dan mengamalkan sikap persatuan dan kesatuan.

Itu sebagai upaya untuk menjaga bangsa Indonesia dari perpecahan mengingat Indonesia merupakan negara yang penuh keragaman.

Dengan adanya persatuan dan kesatuan maka akan memperkokoh ketahanan dan menjaga keamanan negara.

Baca juga: Dampak Tidak Adanya Persatuan dan Kesatuan dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara 

Perilaku yang mencerminkan rasa persatuan dan kesatuan

Tiap warga negara harus menghindari tindakan-tindakan yang mampu memecah persatuan dan kesatuan bangsa.

Dalam buku Super Complete (2018) karya Nurdiana, menjaga dan mengamalkan persatuan dan kesatuan bisa dilakukan di mana pun berada, baik keluarga, lingkungan masyarakat, atau sekolah.

Contoh perilaku yang mencerminkan rasa persatuan dan kesatuan adalah:

Di lingkup keluarga

Baca juga: Kegiatan yang Menimbulkan Perpecahan dan Hilang Rasa Persatuan dan Kesatuan

Berikut perilaku yang mencerminkan rasa persatuan dan kesatuan di lingkup keluarga:

  • Mengembangkan sikap tenggang rasa
  • Saling mencintai sesama anggota keluarga
  • Mengakui keberadaan dan fungsi tiap-tiap anggota keluarga
  • Adanya keterbukaan antar anggota keluarga.
Di lingkup masyarakat

Berikut ada perilakukan yang mencerminkan rasa persatuan dan kesatuan di lingkup masyarakat:

  • Bersikap ramah kepada semua orang.
  • Menyelesaikan masalah sosial bersama-sama tidak diselesaikan sendiri
  • Ikut kerja bakti atau gotong royong membersihkan lingkungan
  • Bergaul sesama warga dengan tidak membedakan agama, suku, atau ras
  • Hidup rukun dengan semangat kekeluargaan dengan tetangga.

Baca juga: Perilaku Sehari-hari yang Mencerminkan Pancasila, Jawaban Soal TVRI 22 Juli SD Kelas 4-6

Di lingkup sekolah

Berikut contoh perilaku yang mencerminkan rasa persatuan dan kesatuan du lingkup sekolah:

  • Belajar yang giat dan tidak bolos sekolah
  • Menjenguk teman yang sedang sakit
  • Tidak menyontek.
  • Saling menghormati teman yang berbeda agama atau suku dan tidak membeda-bedakannya
  • Membersihkan lingkungan sekolah bersama-sama.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Grace Eirin Senin, 9 Agustus 2021 | 12:45 WIB

Contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan dalam lingkungan keluarga. (Photo by Emma Bauso from Pexels)

Bobo.id - Menjaga kerukunan di dalam lingkungan keluarga merupakan kewajiban semua anggota keluarga. 

Salah satu cara mewujudkan kerukunan tersebut adalah dengan memiliki sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan.

Apakah teman-teman sudah melakukannya di rumah? 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD: Contoh Sikap Menunjukkan Persatuan dan Kesatuan dalam Keberagaman

Pada materi pelajaran kelas 4 SD, teman-teman akan menemukan pertanyaan bagaimana contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan keluarga. 

Kunci jawaban dari pertanyaan di atas dapat kamu temukan dari penjelasan berikut ini. 

Yuk, simak bersama-sama!

Page 2

Page 3

Photo by Emma Bauso from Pexels

Contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan dalam lingkungan keluarga.

Bobo.id - Menjaga kerukunan di dalam lingkungan keluarga merupakan kewajiban semua anggota keluarga. 

Salah satu cara mewujudkan kerukunan tersebut adalah dengan memiliki sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan.

Apakah teman-teman sudah melakukannya di rumah? 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD: Contoh Sikap Menunjukkan Persatuan dan Kesatuan dalam Keberagaman

Pada materi pelajaran kelas 4 SD, teman-teman akan menemukan pertanyaan bagaimana contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan keluarga. 

Kunci jawaban dari pertanyaan di atas dapat kamu temukan dari penjelasan berikut ini. 

Yuk, simak bersama-sama!

Sikap persatuan dan kesatuan bisa disebut juga integrasi yang bisa diartikan proses penyesuaian unsur-unsur yang saling berbeda dalam kehidupan masyarakat sehingga menghasilkan pola kehidupan masyarakat yang memiliki keserasian fungsi. Dalam integrasi sosial nartinya masyarakat sudah dapat menyatukan perbedaan sehingga masyarakat dapat mencapai harmoni sosial. Dalam integrasi sosial di pengaruhi beberapa faktor yaitu : 

1. Toleransi terhadap perbedaan. 2. Kesempatan yang seimbang dalam bidang ekonomi. 3. Sikap saling menghargai orang lain. 4. Sikap terbuka dari golongan yang berkuasa dalam masyarakat. 5. Persamaan dalam unsur-unsur kebudayaan.

6. Perkawinan campuran (amalgamation)

Dalam bentuk integrasi  sosial atau sikap membina persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari dicerminkan dalam perilaku  sebagai berikut : 

  • Ikut kerja bakti  membersihkan lingkungan
  • Gotong royong membantu tetangga terkena musibah
  • Hidup rukun dengan semangat kekeluargaan dengan tetangga
  • Bergaul sesama warga dengan tidak membedakan agama, suku, atau ras
  • Bersikap ramah kepada semua orang.

Penulis : Ari Welianto Editor : Ari Welianto Download aplikasi Kompas.com untuk akses berita lebih mudah dan cepat: Android: //bit.ly/3g85pkA

iOS: //apple.co/3hXWJ0L

berikan 5 contoh buku fiksi dan nonfiksi berisi judul, penulis, dan menceritakan tentang​

tolong bantu tugas bahas Indonesia aku kak​

tolong bantu tugas bahas Indonesia aku kak​

mau nanya nih buat kakak kakak yang sudah SMA atau MA. Apakah ada perbedaan tentang pelajaran bab yang dipelajari di SMA ataupun MA? apakah buku paket … dan buku lks nya sama? Tolong jangan copas dari google ya, soalnya saya sudah search tapi belum ketemu yang pas (saya mau beli buku inti materi tapi tulisannya inti materi SMA, sedangkan saya mendaftar MA takutnya beda gitu dan saya rugi)Terima kasih!​

ubahlah kalimat tunggal menjadi kalimat majemuk dibawah inia. Adik menangisb. Kakak membeli obat​

tolong di jawab ya kk nanti aku paket lengkap​

haloo, boleh tolongin?lagi butuh banget maaf kalo ada yg kurang jelastolong ya Kaka/dek ⊂(・▽・⊂)1. Penyebab terganggunya sumber daya air pada teks ters … ebut adalah 2. Makna kata "energi" pada teks tersebut adalah 3. Peristiwa penting dalam teks tersebut terletak pada kalimat4. Gagasan pokok pada teks tersebut adalah 5. Tuliskan kesimpulan dari teks tersebut!​

teks persuasif tentang menghindari rokok meskipun sebatang​

isi surat resmi yang paling sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah​

sebutkan unsur teks deskripsi dan masing-masing diberi contoh​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA