Di bawah ini yang bukan merupakan peran yang dapat dilakukan oleh badan usaha milik swasta adalah

Lihat Foto

Thinkstock

Ilustrasi Perusahaan

KOMPAS.com - Badan Usaha Milik Swasta atau BUMS merupakan badan usaha yang didirikan pihak swasta dan berorientasi pada profit atau keuntungan.

BUMS berperan penting dalam perekonomian Indonesia. BUMS biasanya bergerak di sektor ekonomi khususnya perdagangan, sektor industri, transportasi, dan sektor lainnya.

Jenis BUMS

Mengutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), BUMS di Indonesia dibagi menjadi dua kelompok besar, yaitu BUMS nasional dan BUMS asing. Berikut penjelasannya:

Badan Usaha Milik Swasta Nasional 

Badan usaha ini didirikan oleh perusahaan swasta nasional di Indonesia. Badan usaha milik swasta nasional dibagi menjadi beberapa jenis, yakni:

Sesuai dengan namanya, perusahaan ini didirikan dan dimiliki oleh perseorangan. Tujuan utamanya untuk meraih keuntungan.

Pemilik bertanggung jawab secara penuh atas semua kegiatan ekonomi, termasuk risiko yang mungkin ditimbulkan. Biasanya perusahaan perseorangan diterapkan untuk usaha kecil dan menangah.

Baca juga: BUMN: Pengertian, Tujuan, dan Perannya dalam Perekonomian Indonesia

Firma adalah badan usaha yang didirikan oleh dua orang atau lebih. Tiap anggotanya memiliki tanggung jawab yang sama dan tidak ada pemisahan antara harta perusahaan dengan harta pribadi.

Bentuk badan usaha ini memungkinkan tiap anggotanya menjadi pemilik. Biasanya untuk pengambilan keputusan dilakukan dengan musyawarah.

  • Commanditer Vennostchaft (CV)

CV didirikan oleh beberapa orang yang terbagi dalam sekutu aktif dan sekutu pasif. Sekutu aktif berarti pemilik memberi modal dan turut mengelola perusahaan. Sedangkan sekutu pasif berarti pemilik memberi modal tanpa turut serta dalam pengelolaan perusahaan.

Modal bisa didapatkan lebih mudah saat mendirikan CV. Namun, adanya potensi kecurangan atau ketidakjujuran juga tergolong tinggi.

PT merupakan badan usaha yang modalnya didapat dari saham. Tiap pemilik atau pendiri bisa memiliki satu atau lebih saham, bergantung pada nilai modal yang diberikan.

Dalam pendirian PT harus dilakukan dengan akta notaris serta izin dari menteri kehakiman, sehingga secara langsung PT berbentuk badan hukum.

Yayasan bukanlah badan usaha, sehingga tidak bertujuan untuk mencari profit atau keuntungan. Yayasan juga didirikan dengan menggunakan akta notaris.

Umumnya kegiatan utama dalam yayasan adalah mengumpulkan donasi atau dana dari berbagai donatur. Dalam pendirian yayasan juga menggunakan akta notaris.

Pemegang hak tunggal (hak oktroi) dalam pengedaran uang kertas dan uang logam sebagai alat pembayaran yang syah, merupakan fungsi bank sentral sebagai … ​.

Jika buku BOS milik perpustakaan atau pemerintah hilang dan tidak bisa di bayar, dimana buku bos bisa di ambil? Toling bantu ya buku bos saya hilang s … aya lagi panik sekali ​

Bayu berasal dari kota A. Namun bayu bersekolah di kota B. kota A dan kota B dihubungkan dengan sebuah jembatan shingga memudahkan arus lalu lintas da … ri kota A ke kota B. pertanyaan yang benar adalah.... a. jembatan dijadikan sebagai batas wilayah administrasib. jembatan memudahkan interaksi sosial masyarakatc. jembatan memudahkan kegiatan ekonomid. jembatan mangeratkan kesejahteraan penduduk​

Barang yang dihasilkan PT. ABC dijual dengan harga Rp. 10.000 per unit.

Dasar dilakukannya reformasi perpajakan karena penerimaannegara sudah tidak mungkin lagi hanya mengandalkanpenerimaan dari sektor migas sedangkan tuju … an reformasiperpajakan diantaranya adalah. ​.

Hitunglah model diskon dividen bertingkat, nilai saham intrinsik PT Hanan pada Akhir tahun 2021. Asumsikan tingkat rasio atas PT Hanan sama dengan sah … am di Indonesia pada umumnya.

bagaimana upaya produsen untuk memperoleh keuntungan yang maksimum kalau produsen bekerja dalam persaingan sampurna

Menurut anda apa yang dimaksud dengan strategi dominan, dan bagaimana menentukannya?.

apabila menggunakan term cif langkah terakhir dalam proses ekspor adalah..a. melakukan pembayaran di bankb. mengambil pembayaran di bankc. mengasurans … ikan barang atau kargod. menandatangani nota persetujuan ekspore. mengirim dokumen untuk buyer​

Penggunaan dan pengendalian dokumen agar efektif perlu ditetapkan pedoman tentang pengendalian formulir kantor. winardi menguraikan inti pengendalian … formulir kantor yang baik. jelaskan pemikiran ahli tersebut!

Berikut yang bukan peran badan usaha milik swasta adalah sebagai .... 

  1. mitra BUMN dalam kegiatan ekonomi 

  2. badan usaha yang dapat menambah produksi nasional 

  3. lembaga yang membatasi kesewenang-wenangan BUMN 

  4. alat mencari laba untuk pemiliknya 

Mau dijawab kurang dari 3 menit? Coba roboguru plus!

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA