Pada laporan hasil wawancara alasan melakukan wawancara terdapat pada bagian

Cara Membuat Kesimpulan Laporan Hasil Wawancara. Contoh Kesimpulan Teks Laporan Hasil Wawancara. Cara Membuat Laporan Hasil Wawancara. Apa itu Laporan Hasil Wawancara?.

Top 1: Dalam menulis laporan hasil wawancara, alasan melakukan ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 95

Ringkasan: . tolong dijawab kak yang bisa jawab​ . tolong bantu saya dengan jawaban yang benar​ . tolong BUATKAN puisi tentang Jakarta minimal 4 bait​ . . struktur teks drama: prolog:orientasi: komplikasi:resolusi:epilog:kutipan teks penjelasan:​ . Quizz. Buatlah puisi berjudul " sabar ". Hmmm sabar ya Rasyid , yg tabah. Semoga mama mu tenang di atas yaaa. Sebagai sodara turut berduka cita dan on yaa. … di brainly jng off kasian di sifra soalnya .

Hasil pencarian yang cocok: Jawaban: Bagian teks laporan hasil wawancara yang memuat alasan melakukan wawancara adalah a. latar belakang. Pada bagian ini juga dapat ... ...

Top 2: Latar belakang dalam laporan hasil wawancara beris... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 171

Ringkasan: Laporan wawancara dituliskan setelah melakukan wawancara. Format penulisan laporan wawancara adalah latar belakang, maksud dan tujuan, topik wawancara, waktu dan tempat kegiatan, laporan hasil wawancara, dan kesimpulan. Latar belakang dalam laporan hasil wawancara berisikan alasan melakukan wawancara. Jadi, jawaban yang tepat adalah d..

Hasil pencarian yang cocok: Latar belakang dalam laporan hasil wawancara berisikan … ...

Top 3: Dalam laporan hasil wawancara, alasan melakukan wa... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 194

Ringkasan: Format menulis laporan hasil wawancara adalah latar belakang, maksud dan tujuan wawancara, topik wawancara, waktu dan tempat wawancara, laporan hasil wawancara, dan kesimpulan. Latar belakang berisikan alasan melakukan wawancara.  .

Hasil pencarian yang cocok: Dalam laporan hasil wawancara, alasan melakukan wawancara terdapat pada bagian .... ...

Top 4: 7 Cara Membuat Laporan Hasil Wawancara | Popmama.com

Pengarang: popmama.com - Peringkat 153

Ringkasan: Biasanya, seseorang akan melakukan wawancara terhadap narasumber untuk mendapatkan sebuah informasi tertentu, baik yang berkaitan dengan tugas ataupun pekerjaan.Wawancara adalah kegiatan tanya jawab secara lisan dengan seseorang yang disebut narasumber untuk dimintai informasi, keterangan, atau pendapat mengenai suatu hal. Kegiatan wawancara dapat melibatkan dua pihak atau lebih. Bentuk informasi yang didapatkan bisa berupa tulisan atau berupa rekaman.Tujuan wawancara umumnya untuk memperoleh in

Hasil pencarian yang cocok: 22 Okt 2021 — 1. Latar belakang wawancara · 2. Maksud dan tujuan dilakukannya wawancara · 3. Topik pembahasan dalam wawancara · 4. Waktu dan tempat kegiatan ... ...

Top 5: Cara Buat dan Contoh Kesimpulan Laporan Hasil Wawancara - Detikcom

Pengarang: detik.com - Peringkat 172

Ringkasan: Jakarta - Wawancara menjadi salah satu kegiatan yang diujikan dalam pelajaran bahasa Indonesia. Agar kesimpulan laporan hasil wawancara menarik, detikers bisa belajar di sini. Dikutip dari buku 'Arif Teman Berlatih dan Belajar Cerdas' terbitan Grasindo, tujuan wawancara adalah untuk mencari informasi dan data dari narasumber. Sebelum melakukan wawancara ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam melakukan proses kegiatan, sebagai berikut-Harus sopan, menghargai, dan ramah dengan memperkenal

Hasil pencarian yang cocok: 10 Agu 2021 — Kesimpulan hasil wawancara menjadi salah satu materi dalam bahasa Indonesia. ... Menuliskan maksud dan tujuan dilakukan wawancara. Contoh: ...

Top 6: Bahasa Indonesia laporan wawancara kelas 4 - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 148

Hasil pencarian yang cocok: Pada laporan hasil wawancara, alasan melakukan wawancara kita tulis pada bagian …. answer choices. kesimpulan wawancara. latar belakang wawancara. ...

Top 7: Pengertian dan Cara Membuat Laporan Hasil Wawancara

Pengarang: m.kumparan.com - Peringkat 154

Ringkasan: Ilustrasi wawancara. Sumber: Pexels.comWawancara secara sederhana adalah kegiatan tanya jawab yang bertujuan untuk mendapatkan data dan informasi dari narasumber.Menurut Newman dalam bukunya yang berjudul Metodologi Penelitian, kedua pihak (pewawancara dan diwawancara) sebaiknya melakukan pertemuan dan berinteraksi secara langsung dan aktif agar mencapai tujuan dan data yang didapatkan baik dan akurat.Buku Arif Teman Berlatih dan Belajar Cerdas yang ditulis oleh Anastasiah Sri Hastuti menyebutka

Hasil pencarian yang cocok: 20 Agu 2021 — Hal pertama yang yang harus dilakukan adalah menuliskan latar belakang bagaimana topik wawancara ini dipilih atau mengapa wawancara terhadap ... ...

Top 8: Cara Membuat Laporan Hasil Wawancara yang Benar | Kredit Pintar

Pengarang: kreditpintar.com - Peringkat 125

Ringkasan: 20 Sep 2021 by Laruan, Last edit: 21 Sep 2021. Wawancara adalah salah satu kegiatan yang dilakukan untuk mendapatkan informasi atau opini sesuai dengan kebutuhan pewawancara. Tak hanya itu, wawancara juga dapat menjadi kesempatan untuk menjalin hubungan dengan narasumber.  Tergantung pada industri tempat Sobat Pintar bekerja, Sobat Pintar dapat melakukan wawancara untuk berbagai tujuan. Ada wawancara kerja, penilaian kinerja, dan artikel informasi atau promosi yang dipublikasikan. Jika Soba

Hasil pencarian yang cocok: 20 Sep 2021 — Tergantung pada industri tempat Sobat Pintar bekerja, Sobat Pintar dapat melakukan wawancara untuk berbagai tujuan. Ada wawancara kerja ... ...

Top 9: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Bagaimana Cara Menulis Laporan ...

Pengarang: bobo.grid.id - Peringkat 178

Ringkasan: Grace EirinSelasa, 19 Oktober 2021 | 10:30 WIB Cara menulis laporan hasil wawancara sesuai dengan materi pelajaran tematik kelas 4 SD. (Designed by slidesgo / Freepik) . Bobo.id - Teman-teman, pernahkah kamu melakukan wawancara untuk tugas sekolah? Wawancara adalah tanya jawab dengan seseorang yang diperlukan untuk dimintai keterangan atau pendapatnya mengenai suatu hal.  Pada pelajaran tematik kelas 4 SD tema 3 sebelumnya, kamu sudah mempelajari mengenai wawancara

Hasil pencarian yang cocok: 19 Okt 2021 — Pada bagian ini, teman-teman dapat menyampaikan maksud dan tujuan dilakukannya wawancara. Maksud dan tujuan wawancara dapat tertulis sebagai ... ...

Biasanya, seseorang akan melakukan wawancara terhadap narasumber untuk mendapatkan sebuah informasi tertentu, baik yang berkaitan dengan tugas ataupun pekerjaan.

Wawancara adalah kegiatan tanya jawab secara lisan dengan seseorang yang disebut narasumber untuk dimintai informasi, keterangan, atau pendapat mengenai suatu hal. Kegiatan wawancara dapat melibatkan dua pihak atau lebih. Bentuk informasi yang didapatkan bisa berupa tulisan atau berupa rekaman.

Tujuan wawancara umumnya untuk memperoleh informasi, data, dan pelengkap lainnya secara langsung guna menjelaskan suatu hal dengan jelas.

Dengan segala informasi yang sudah didapatkan, hal selanjutnya yang pasti dilakukan adalah membuat laporan hasil wawancara.

Laporan hasil wawancara nantinya digunakan sebagai sumberinformasi dan menjadi referensi bagi seseorang yang membutuhkan. Laporan hasil wawancara harus ditulis dengan sistematis.

Lantas, bagaimana cara membuat laporan hasil wawancara dengan benar?

Nah, berikut ini Popmama.com telah merangkum mengenai 7 cara membuat laporan hasil wawancara yang benar. Yuk, disimak!

1. Latar belakang wawancara

Pixabay/edar-609103

Latar belakang merupakan penjelasan yang memuat sebuah alasan dilakukannya wawancara.

Alasan pembuatan wawancara dideskripsikan secara rinci dengan menggunakan bahasa yang baik dan tidak bertele-tele agar si pembaca dapat memahami dengan mudah.

Contoh:

Tumbuhan dan hewan merupakan makhluk hidup yang berada di sekitar manusia. Ada variasi tumbuhan dan berbagai macam hewan di masing-masing tempat. Oleh sebab itu, agar lebih memahami mengenai tumbuhan dan hewan yang ada di lingkungan sekitar, kami selaku siswa kelas 4 mendapat tugas untuk melakukan wawancara tentang tumbuhan dan hewan.

2. Maksud dan tujuan dilakukannya wawancara

Unsplash/lilartsy

Setelah menyelesaikan latar belakang wawancara, selanjutnya adalah menulis maksud dan tujuan dilakukannya wawancara.

Maksud dan tujuan wawancara ditulisagar siapa pun yang membaca laporan tersebut dapat mudah memahami arah dari sebuah wawancara yang telah dilakukan.

Dalam menuliskan maksud dan tujuan, kamu bisa menuliskannya berupa poin-poin atau paragraf.

Contoh:

Maksud dan tujuan wawancara ini adalah untuk mencari informasi lengkap dan memperdalam pemahaman terkait banyaknya ragam tumbuhan dan hewan di lingkungan sekitar kami, yang meliputi karakteristik tumbuhan dan hewan dan kaitannya dengan tempat hidupnya.

Atau, kamu bisa menulisnya dalam bentuk poin-poin seperti sebagai berikut.

Maksud dan tujuan wawancara:

  1. Mencari informasi lengkap terkait tumbuhan dan hewan
  2. Memperdalam pemahaman mengenai tumbuhan dan hewan di lingkungan sekitar kami

3. Topik pembahasan dalam wawancara

Unsplash/nickmorrison

Pada bagian topik, tulislah topik atau tema yang dibahas dalam wawancara.

Susun topik wawancara dengan jelas dan padat agar pembaca mengerti gambaran wawancara tersebut.

Hindari penulisan yang bertele-tele, sehingga tidak melenceng dari topik wawancara.

Contoh:

Tumbuhan dan Hewan di Lingkungan Sekitar

EDITORS' PICKS

  1. 7 Rekomendasi Tablet 3 Jutaan Untuk Anak
  2. 7 Aktivitas Sensorik untuk Mendorong Perkembangan Anak Autis
  3. Waspada, Ini Gejala Diabetes Tipe 2 pada Anak

4. Waktu dan tempat kegiatan wawancara

Pexels/startup-stock-photos

Dalam laporan hasil wawancara, waktu dan tempat wawancara menjadi bagian yang sangat penting. Sebab, waktu dan tempat dapat menjadi bukti keobjektifan wawancara dan pembaca akan lebih percaya bahwa wawancara tersebut benar adanya.

Contoh:

Wawancara ini dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Kamis, 21 Oktober 2021

Waktu : Pukul 16.00 - 17.00 WIB

Tempat : Kampung Puri Mekar

5. Hasil wawancara

Pexels/vlada-karpovich

Pada bagian ini, tulislah nama narasumber, nama pewawancara, dan hasil wawancaranya.

Semua informasi yang telah didapat, baik tulisan maupun rekaman audio/visuai, ditulis secara rinci dalam bentuk transkrip. Tulislah sedetail mungkin, jangan sampai ada yang terlewat ya!

Contoh:

Narasumber : Bapak Toyo

Pewawancara : Apriliana

Hasil Wawancara :

Pada hari Kamis, 21 Oktober 2021, pukul 16.00 – 17.00 WIB, saya melakukan wawancara bersama Bapak Toyo mengenai tumbuhan dan hewan yang ada di lingkungan sekitar tempat tinggal saya.

Ada beberapa macam tumbuhan dan hewan yang menjadi ikon di tempat tinggal saya. Selain itu, Bapak Toyo juga menjelaskan beberapa upaya yang bisa dilakukan agar hewan-hewan tersebut tidak mengganggu tetangga atau warga lainnya.

(Dilanjutkan dengan hasil wawancarayang didapatkan)

6. Kesimpulan

Pexels/ron-lach

Setelah menulis hasil wawancara yang didapat, berikutnya adalah kesimpulan wawancara tersebut.

Kesimpulan merupakan sebuah rangkuman hasil wawancara yang ditulis secara singkat, padat, dan jelas, tetapi dapat mencakup semua bagian penting dari wawancara yang telah dilakukan.

Kesimpulan biasanya berisi garis besar dari wawancara dan dapat dibuat berdasarkan beberapa hal, misalnya rata-rata jawaban dari narasumber atau pendukung lainnya yang sesuai dengan topik wawancara.

7. Saran

Pexels/cottonbro

Saran dapat ditujukan kepada narasumber yang menjadi objek pewawancara atau bisa juga untuk si pewawancara sendiri.

Isinya berupa saran penulis terkait topik wawancara tersebut agar dapat menjadi referensi banyak orang, terutama bagi yang akan melakukan wawancara, sehingga wawancara selanjutnya akan lebih sempurna dari yang sudah dilakukan sebelumnya.

Itulah 7 cara membuat laporan hasil wawancara yang bisa kamu praktikan di rumah. Selamat mencoba!

Baca juga:

  • Contoh dari Kalimat Tanggapan, Materi Kelas 3 SD
  • Contoh Kalimat Part of Speech, Pelajaran Anak Sekolah Dasar
  • SPOK dalam Kalimat, Pelajaran Bahasa Indonesia, Materi Kelas 3 SD

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA