Mengapa teknologi seolah menjadi candu bagi masyarakat Mas Dayat

Home / Sejarah / Soal IPS

Perkembangan teknologi memang sangat diperlukan, setiap inovasi diciptakan untuk memberikan manfaat bagi kehidupan masyarakat khususnya di bidang inovasi, masyarakat telah menikmati inovasi-inovasi yang telah dihasilkan dalam dekade terakhir ini. Namun, tidak dapat dipungkiri jika teknologi mendatangkan efek negatif. Kemukakan efek negatif tersebut!


Jawab:
Berikut efek negatif yang ditimbulkan dari perkembangan teknologi.
  1. Perubahan tata nilai.
  2. Adanya kesenjangan sosial.
  3. Merosot dan rusaknya lingkungan alam.

------------#------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Newer Posts Older Posts

Home / Soal IPS

Perkembangan teknologi memungkinkan manusia untuk memindahkan manusia ataupun barang dengan jumlah yang banyak dalam .... 

    A.   waktu lama

    B.    keadaan sangat lama

    C.    waktu tidak tentu

    D.   waktu singkat

Pembahasan:

Perkembangan teknologi sebagai contoh pesawat sangat memudahkan untuk memindahkan barang ataupun manusia yang banyak dalam sekali waktu (mempersingkat waktu).

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Newer Posts Older Posts

Home / Soal IPA

Jelaskan pengaruh teknologi digital dalam hal komunikasi!

Jawab:

Teknologi digital memberikan kemudahan dalam ber komunikasi, di mana komunikasi dapat berlangsung dengan cepat tanpa mengenal waktu dan tempat.

Misalkan melalui telepon seluler atau komunikasi tatap wajah secara langsung melalui internet.

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Newer Posts Older Posts

Home / Soal IPS / Sosiologi

Perkembangan yang pesat di bidang teknologi informasi dan komunikasi telah membawa perubahan pola pikir dan perilaku masyarakat dalam bidang ekonomi dan kesejahteraan secara umum yang berdampak pada daya beli masyarakat. Kondisi tersebut menunjukkan bahwa di masyarakat telah ....

  A.   terjadi perubahan budaya secara total

  B.    terjadi pergeseran peran dan status

  C.    muncul budaya baru yang disukai remaja

  D.   terjadi pergeseran tata nilai masyarakat

  E.    terjadi peningkatan pola konsumsi

Perkembangan teknoligi dan informasi memberikan realitas tata cara beli masyarakat yang berbeda. Maraknya toko e-commerce atau toko online menjadikan masyarakat dengan praktis membeli barang kebutuhan. Dengan demikian masyarakat menjadi tingkan pola konsumsinya meningkat.

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Newer Posts Older Posts

Home / Antropologi / Soal IPS / Sosiologi

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang begitu cepat berdampak pada perubahan sosial di masyarakat. Informasi yang masuk mudah sekali mempengaruhi gaya hidup masyarakat, antara lain pergaulan bebas, gaya hidup konsumtif dan mengonsumsi narkoba. Contoh pemecahan masalahnya adalah ....
A.  Memperdalam nilai dan ajaran agama
B.   Pasrah terhadap perubahan yang ada
C.   Penyebaran informasi semakin akurat
D.  Menjaga keseimbangan lingkungan

E.   Mengakomodasi sifat negatif tersebut

Pembahasan:


pergaulan bebas, gaya hidup konsumtif dan mengonsumsi narkoba. Contoh pemecahan masalahnya adalah memperdalam nilai dan ajaran agama

Jawaban: A

------------#------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Newer Posts Older Posts

Home / Soal IPS / Sosiologi

Kemajuan teknologi komunikasi memudahkan para remaja untuk mendapatkan informasi dan hiburan dari berbagai negara, termasuk Amerika dan Eropa yang berpaham liberal. Sebagian remaja terpengaruh gaya pergaulan liberal yang cenderung tidak lagi menghormati norma kesusilaan.

Contoh kasus tersebut merupakan dampak negatif dari perubahan dalam bentuk ....

   A.   modernisasi

   B.    westernisasi

    C.    sekularisasi

    D.   otomatisasi 

    E.    globalisasi

Pembahasan:

Contoh kasus tersebut merupakan dampak negatif dari perubahan dalam bentuk westernisasi.

Jawaban: B

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Newer Posts Older Posts

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA