Grafik berikut menunjukkan hubungan V dan I pada rangkaian

Posted on Februari 3, 2011 by fisikanyaman2

a. Grafik Rangkaian Resesif

yang termasuk rangkaian resesif adalah rangkaian resesif murni (R) dan rangkaian RLC saat nilai XL=XC (saat terjadi resonansi).

b. Grafik rangkaian Induktif

terjadi dalam rankaian LC atau RLC saat XL>XC. Tegangan (V) mendahului arus (I) maka grafik V bergeser ke kiri :

atau dengan kata lain arus (I) terlambat terhadap tegangan (V) maka grafik I bergeser ke kanan :

c. Grafik rangkaian Kapasitif

terjadi dalam rankaian LC atau RLC saat XL<XC. Tegangan (V) terlambat terhadap arus (I) maka grafik V bergeser ke kanan :

atau dengan kata lain arus (I) mendahului tegangan (V) maka grafik I bergeser ke kiri :

Filed under: Listrik |

Grafik hubungan kuat arus (I) dan tegangan (V) untuk rangkaian kapasitor murni adalah grafik no (1). Dimana V tertinggal I sebesar .

Dengan demikian grafik yang tepat adalah grafik 1.

 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA