Ciri utama karya seni yang baik itu adalah

Ilustrasi ciri-ciri Karya Seni Rupa Tiga Dimensi yang dirangkum dalam pembahasan Materi SBdP Kelas 2 Tema 2 Subtema 3. /Pixabay.com/ kaboompics

RINGTIMES BALI  - Halo semuanya, kali ini kita belajar tentang materi SBdP kelas 2 Tema 2 Subtema 3 tentang seni rupa. 

Di artikel ini, materi SBdP yang dibahas adalah ciri-ciri karya seni rupa tiga dimensi untuk kelas 2 SD MI semester 2. 

Mengacu pada kurikulum 2013, berikut penjelasan materi SBdP kelas 2 buku tema 6 Subtema 3. Yuk, kita simak pembahasannya berikut ini sesuai Buku tema 6 Kelas 2 SD/MI Kemdikbud. 

Baca Juga: Download Lagu Bahasa Kalbu - Raisa Kualitas Terbaik, lirik lengkap

Lani senang sekali melihat beragam bunga-bunga di taman. Lani membuat model setangkai bunga dari plastisin. 

Sebelum membuat karya seni seperti yang dibuat oleh Lani, Apa itu karya seni rupa tiga dimensi? 

Ciri utama dari karya seni rupa tiga dimensi adalah memiliki tiga unsur, yaitu panjang, lebar, dan tinggi. 

Karya seni tiga dimensi dapat dilihat dari berbagai sisi, yaitu depan, belakang, samping, bahkan dari atas. 

Baca Juga: Ratusan Warga Tionghoa Persiapkan Imlek di Vihara Dharmayana Bali dengan Bersihkan Rupang

Pada karya tiga dimensi, terdapat titik-titik, garis, dan bidang atau bentuk. Sekarang kita belajar bagaimana cara membuat karya seni dari plastisin. 

Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah menyiapkan bahan-bahan yang dibutuhkan. 

Bahan yang kita perlukan adalah plastisin. Plastisin adalah merk tanah liat pemodelan. Plastisin ini biasa digunakan anak-anak sebagai bahan mainan. 

Nama lain plastisin adalah playdoh. Untuk membuat karya seni dari bahan ini dapat dilakukan dengan cara manual, atau menggunakan cetakan.

Baca Juga: Diduga Cemburu, Nengah W Aniaya Rekan Bisnis Hingga Tewas di Gianyar, Istri Kritis dengan 30 Luka Tusuk

 Untuk melatih imajinasi, kalian dapat membuat berbagai bentuk yang kalian inginkan berbahan dasar plastisin. 

Kamu dapat membuat model buah, bunga, atau daun. Buatlah bentuk dari hal-hal yang ada disekitarmu. 

Sebelum membuatnya, kalian bisa menggambar modelnya terlebih dahulu di atas kertas. Dengan begitu, kalian akan lebih mudah untuk membentuk plastisinnya. 

Kamu dapat membuatnya bersama teman, maupun orang tua di rumah agar lebih seru. 

Baca Juga: Petani Garam Lokal Bali Sampaikan Terimakasih Atas Perhatian Pemerintah Provinsi, Telah Menepati Janjinya

Seperti Lani, kamj juga dapat membuat mainan yang kamu inginkan. 

Nah, itu dia penjelasan tentang ciri-ciri karya seni rupa tiga dimensi dan cara membuatnya dengan berbahan plastisin. 

Pembahasan Materi SBdP Kelas 2 Tema 6 Subtema 3 ini mengacu pada kurikulum 2013 yang telah direvisi, semoga bermanfaat ya. ***

Ciri utama karya seni tiga dimensi adalah memilikitiga unsur, yaitu panjang, lebar, dan tinggi.Karya seni tiga dimensi dapat dilihat dari berbagaisisi, yaitu depan, belakang, samping, bahkan dariatas.Pada karya tiga dimensi, terdapat titik-titik, garis,dan bidang atau bentuk.Bentuk apa saja yang kamu lihat dari modelplastisin Lani?

115Subtema 3: Tumbuhan di SekitarkuBuatlan desain untuk model plastisinmu.Kamu boleh membuat model buah, bunga, ataudaun.Perhatikan contoh-contoh sebagai inspirasimu.

116Buku SiswaSD/MI Kelas IIGambar desain untuk model plastisinkuAyo RenungkanTuliskan hal-hal yang sudah kamu lakukan padahari ini.Hal-hal yang aku lakukan hari ini:....................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

117Subtema 3: Tumbuhan di SekitarkuKerja Sama dengan Orang TuaCeritakan kepada orang tuamu kegiatan belajaryang dapat kamu lakukan hari ini dengan baik.Ceritakan juga kepada orang tuamu kegiatanbelajar yang sulit kamu lakukan hari ini.

Ayo Bermain PeranLani dan teman-temannya bermain bersama ketikaistirahat di sekolah.Nama permainan itu adalah Kupu-Kupu di TamanBunga.Ayo, bermain bersama seperti Lani dan teman-temannya.118Buku SiswaSD/MI Kelas II

Perhatikan aturan mainnya.Siswa dibagi menjadi dua kelompok.Kelompok 1 menjadi bunga.Kelompok 2 menjadi kupu-kupu.Satu bunga berpasangan dengan satu kupu-kupu.Kupu-kupu berdiri di belakang bunga.Satu orang siswa menjadi pemimpin permainan.Ketika pemimpin permainan menyebutkan satubilangan genap, kupu-kupu berlari di belakangbunga sebanyak lima kali.Ketika pemimpin permainan menyebutkan satubilangan ganjil, bunga berlari dan bertukartempat dengan bunga yang lain.Ayo BerdiskusisiDalam setiap permainan, selalu ada peraturanpermainan.Mengapa harus ada peraturan?Apakah dalam keseharianmu kamu juga memilikiperaturan ketika bermain di sekolah?Tuliskan peraturan yang kamu temukan ketika jamistirahat di sekolahmu!119Subtema 3: Tumbuhan di Sekitarku

Peraturan Ketika Jam Istirahat di Sekolah:....................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................Ayo BerlatihhKamu sudah memperhatikan permainan denganmelompat.Sekarang perhatikan gerakan melompat berikut!120Buku SiswaSD/MI Kelas II

Lakukan gerakan tersebut sesuai irama.Lakukan sambil bernyanyi!Ikutlah petunjuk gurumu!Ayo Bermain PeranBacalah percakapan di bawah ini!Kemudian, coba lakukan percakapan sesuai peranpada teks.Beni: Edo, hari ini kita mendapat jadwal piketkelas.Edo: Benar, Beni. Itulah sebabnya, aku datanglebih pagi.Beni: Siapa lagi yang piket hari ini?Lani: Aku, Beni. Mari kita mulai membersihkankelas. Aku menyapu lantai kelas.Beni: Aku juga menyapu lantai kelas.Edo: Aku merapikan rak buku.Lani: Baiklah, mari kita mulai bekerja.Ayo BerceritaaCeritakan pengalamanmu ketika menjalankantugas piket kelas. Tuliskan ceritamu itu ke dalamtulisan tegak bersambung!121Subtema 3: Tumbuhan di Sekitarku

Ceritaku:122Buku SiswaSD/MI Kelas II

Ayo MembacaBacalah teks berikut!

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 233 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA