Cara mengembalikan foto dari google foto ke galeri

Kapanlagi.com - Foto atau video merupakan sebuah momen yang perlu kita simpan. Namun terkadang, kita harus menghapus beberapa foto tersebut karena memori penuh. Sehingga kita perlu menggunakan Google Foto untuk menyimpan semua foto yang kalian punya. Tapi bagaimana bila kita tidak sengaja menghapus foto di Google Foto? Adakah cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di Google foto?

Ya, bagi kalian yang tidak sengaja menghapus foto di HP ataupun laptop dan PC, memang ada cara untuk mengembalikan hal tersebut. Namun cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di Google foto juga perlu dipastikan, apakah bisa dilakukan kembali atau tidak bisa dilakukan untuk mengembalikannya, itulah yang harus KLovers pastikan sebelum menghapus foto secara permanen.

Nah, bagi KLovers yang penasaran bagaimana cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di Google foto, maka berikut ini cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di Google foto dengan tepat. Yuk langsung saja dicek KLovers.

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Nah, sebelum kalian mengetahui bagaimana cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di google foto, KLovers juga perlu tahu bagaimana cara memulihkan foto yang terhapus di Google foto lewat HP android. Dan berikut ini beberapa cara memulihkan foto yang terhapus di Google foto lewat HP android:

1. Cara pertama yaitu, KLovers bisa menggunakan ponsel atau tablet Android untuk membuka aplikasi Google Foto.

2. Setelah terbuka, di bagian bawah kalian bisa ketuk Galeri foto lalu "Sampah Hapus".

3. Sentuh lama foto atau video yang ingin dipulihkan.

4. Di bagian bawah, ketuk Pulihkan, dan selesai. Maka foto atau video akan dikembalikan di aplikasi galeri.

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Bukan hanya di HP saja, kalian juga mungkin tidak sengaja menghapus foto di Google foto lewat PC. Selain KLovers mengetahui cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di google foto, KLovers juga perlu mengetahui bagaimana cara memulihkan foto yang terhapus di Google foto lewat PC ataupun Laptop. Dan berikut ini beberapa caranya:

1. Cara pertama yaitu, kalian bisa membuka komputer kalian dan buka photos.google.com.

2. Setelah terbuka, di sebelah kiri kalian bisa klik "Sampah Hapus".

3. Tempatkan kursor di atas foto atau video yang ingin dipulihkan, lalu klik "Pilih".

4. Setelah itu, di kanan atas kalian bisa klik "Pulihkan", lalu Pulihkan.

5. Foto atau video tersebut akan dipulihkan ke Akun Google Foto dan dikembalikan ke album tempatnya semula.

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Dan cara yang terakhir yaitu, ada cara memulihkan foto yang terhapus di Google foto lewat iPhone. Ya, cara yang digunakan juga tidak sulit kok KLovers, kalian bisa melakukannya dengan mudah dan praktis seperti dua cara di atas. Dan berikut ini cara memulihkan foto dan video yang terhapus di Google foto lewat iPhone:

1. Pertama kalian bisa menghidupkan iPhone atau iPad, dan buka aplikasi Google Foto.

2. Di bagian bawah aplikasi, ketuk Galeri foto lalu "Sampah Hapus".

3. Sentuh lama foto atau video yang ingin dipulihkan.

4. Di bagian bawah, ketuk Pulihkan, dan selesai. Maka foto atau video akan dikembalikan di aplikasi galeri.

Ilustrasi (credit: Pixabay)

Setelah mengetahui bagaimana cara memulihkan foto dan video yang terhapus di Google foto, maka bagaimana dengan cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di google foto? Ya, ternyata cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di google foto itu adalah hal yang mustahil ya KLovers.

Apalagi bila foto yang terhapus sudah hilang sejak 60 hari setelah di hapus dan berada di folder sampah. Kalian bisa memulihkannya bila foto atau video tersebut masih berada di folder sampah. Jika foto sudah dihapus permanen dan tidak ada di kotak sampah, maka tidak ada cara untuk memulihkannya kembali.

Sehingga hal itu akan mustahil ya KLovers. Bila KLovers ingin mencari kembali foto lama, maka bisa KLovers liat di folder sampah. Namun bila sudah tidak ada, maka cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di google foto itu hal yang mustahil.

Itulah beberapa cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di Google foto yang bisa KLovers ketahui dan pahami ya. Kalian bisa menggunakan cara mengembalikan foto yang terhapus permanen di google foto, sebelum 60 hari. Bila sudah lewat 60 hari, maka mengembalikan foto atau video di folder sampah adalah hal mustahil.

Yuk, simak juga

Kenangan Anda di seluruh perangkat

Cadangkan foto dan video Anda secara aman ke Google Foto dan nikmati dari perangkat mana pun.1

Temukan foto yang tepat lebih cepat

Foto Anda otomatis diatur dan tersedia di pencarian sehingga Anda dapat dengan mudah menemukan foto yang Anda cari.

Simpan dan bagikan
hal yang penting dengan mudah

Bagikan foto dan album dengan teman dan keluarga.

Jadikan foto lebih hidup dengan mengeditnya

Berikan sentuhan sempurna untuk momen sempurna dengan alat pengeditan dan2 dan filter smart

Dari ponsel Anda

ke rumah Anda

Kenangan Anda dapat dibingkai

dengan cara baru menggunakan layar smart4

Cara memindahkan foto dari google foto ke galeri sering kali menjadi salah satu solusi yang dicari. Kebiasaan seseorang mengunggah semua file foto dan video ke google tanpa menyisakan di galeri untuk menghemat memori menjadi alasannya. Terkadang juga akan menyulitkan pengguna saat tidak memiliki paket kuota untuk membuka google photos sedangkan ada foto yang sesegera mungkin akan digunakan atau harus dikirimkan.

Google photos yang diluncurkan sejak 2015 adalah inovasi penyimpanan foto dan video yang cukup banyak digemari para millenials. Sejak peluncurannya, tidak sedikit yang akhirnya beralih untuk menyimpan segala file media foto dan video ke google photos. Namun bagaimana jika masalah diatas terjadi? bagaimana cara cepat memindahkan foto tersebut ke galeri?  simak ulasannya berikut ini:

1. Pastikan Foto Belum Ada di Galeri

Catatan pertama sebelum melakukan pemindahan foto dari google ke galeri adalah memastikan bahwa foto tidak memiliki salinan di galeri. Hal ini harus dilakukan supaya foto bisa dipindahkan nantinya. Pengguna juga tidak akan bisa melakukan pemindahan foto dari google ke galeri bila ternyata galeri masih memiliki salinannya.

2. Buka Aplikasi Google Photos

Cara memindahkan foto dari google foto ke galeri yang pertama adalah masuk ke akun google photos. Masukkan User dan password yang sebelumnya digunakan untuk mengupload foto ke google foto. Pastikan bahwa email dan password benar supaya tidak terjadi kendala. Apabila hal ini terjadi, maka pengguna harus melakukan pemulihan akun terlebih dahulu supaya bisa masuk ke google photos.

3. Cari File Foto

Apabila pengguna telah berhasil Login, selanjutnya akan muncul jendela baru yang memuat berbagai file foto yang sebelumnya telah di upload. Pada galeri foto google inilah nantinya pengguna akan bisa memilih milih foto mana saja yang nantinya ingin di download dan disimpan ke galeri handphone.

Pengguna bisa melakukan search pada halaman yang tersedia untuk menemukan foto yang akan diunduh. Hal ini dilakukan apabila foto yang akan di unduh tidak terlampir pada halaman depan google photos.

4. Temukan Foto pada Menu Your Activity

Langkah yang akan mempermudah dalam menemukan foto yang dicari adalah melakukan search pada menu Your Activity. Menu ini akan membantu pengguna dalam menemukan foto yang dicari.

Jumlah foto yang terlalu banyak terkadang membuat penggunanya sulit untuk menemukan foto yang dicari. Sebab itulah google photos memberikan kemudahan mencari berdasarkan photos type dan tanggal foto. Apabila foto yang dicari telah ditemukan, maka selanjutnya klik pada foto yang akan dipindahkan ke galeri.

5. Klik Menu Download

Pengguna bisa mulai melakukan download foto setelah sebelumnya memilih foto yang akan di pindah. Menu download ini terletak pada bagian kanan atas layar handphone. Silakan klik icon titik tiga yang kemudian cari menu download.Tunggu beberapa saat hingga proses pengunduhan file foto selesai dilakukan.

itulah tadi 5 cara memindahkan foto dari google foto ke galeri. Cara sederhana yang bisa dilakukan untuk mengunduh foto-foto yang diperlukan dan diinginkan ada di galeri. Pastikan bahwa foto yang akan diunduh memang tidak ada di galeri supaya foto bisa di download kembali. Antisipasi supaya tidak terjadi file ganda adalah memeriksa terlebih dahulu file foto di galeri sebelum mendownload.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA