Bagaimanakah mekanisme pertukaran udara didalam paru-paru berlangsung

Bagaimana mekanisme pertukaran udara di dalam paru paru berlangsung ?

Bagi kalian yang sudah belajar namun tidak juga menemukan jawaban yang tepat, dari persoalan tentang Bagaimana Mekanisme Pertukaran Udara Didalam Paru Paru Berlangsung maka pada kesempatan ini kakak akan memberikan jawaban dan pembahasan yang cocok untuk persoalan tentang Bagaimana Mekanisme Pertukaran Udara Didalam Paru Paru Berlangsung. Untuk itu sekali lagi kita sarankan untuk mengafal jawaban yang ada di bawah ini, supaya dilain waktu, jikalau ada persoalan yang sama adik-adik dapat mengerjakannya dengan sempurna.

Pembahasan: Bagaimana Mekanisme Pertukaran Udara Didalam Paru Paru Berlangsung Mekanisme pertukaran udara di dalam paru-paru. Oksigen masuk ke dalam tubuh melalui inspirasi dari rongga hidung sampai alveolus. Pertukaran udara dapat terjadi  karena adanya difusi gas oksigen karena adanya perbedaan konsentrasi dan perbedaan tekanan  parsial. Tekanan parsial oksigen pada alveolus lebih tinggi dibandingkan pada jaringan sel tubuh. Oksigen akan berdifusi dari alveolus ke kapiler paru-paru. Oksigen akan berdifusi dari alveolus ke kapiler paru-paru. Oksigen selanjutnya akan berikatan dengan hemoglobin dan membentuk oksihemoglobin. Adanya tekanan parsial yang rendah pada jaringan akan menyebabkan hemoglobin melepaskan ikatannya dengan oksigen. Oksigen kemudian akan berdifusi ke jaringan dan sel tubuh karena tekanan parsial yang rendah pada jaringan dan sel tubuh. Dalam sel-sel tubuh atau jaringan tubuh, oksigen digunakan untuk proses respirasi di dalam mitokondria sel.  Semakin banyak oksigen yang digunakan sel, maka akan semakin banyak semakin banyak karbon dioksida yang terbentuk melalui proses respirasi. Hal tersebut menyebabkan tekanan parsial karbon dioksida pada sel dan jaringan menjadi lebih tinggi sehingga karbon dioksida akan berdifusi dari sel ke kapiler vena. Karbon dioksida selanjutnya dibawa eritrosit ke paru-paru. Karbon dioksida berdifusi dari  kapiler vena ke alveolus karena adanya tekanan parsial yg lebih rendah.

Karbon dioksida akan dikeluarkan melalui ekspirasi.

AlifAlfauzanGumay11 @AlifAlfauzanGumay11

April 2019 1 425 Report

Bagaimana mekanisme pertukaran udara di dalam paru paru berlangsung??



Tolong Bantu Ya

CEDMutiara Pertukaran gas di dalam paru-paru di sebut juga dengan alveolus yang terjadi secara difusi. Udara yang kita hirup mengandung banyak oksigen (sekitar 21 persen) dan sedikit karbon dioksida (sekitar 0,003 persen). Sementara itu, darah yang mengalir ke alveolus mengandung sedikit oksigen dan banyak karbon dioksida. Adanya gradien konsentrasi tersebut menyebabkan oksigen (O2) Berdifusi dari alveolus ke dalam darah dan sebaliknya karbon dioksida (CO2) berdifusi dari dalam darah ke alveolus.
Oksigen yang berdifusi ke dalam darah umumnya berkaitan dengan hemogoblin membentuk oksihemoglobin di dalam eritrosit. Setiap eritrosit mengandung lebih kurang 250 juta molekul hemogoblin dan setiap eritrosit mampu membawa lebih dari 1 miliyar molekul O2.

2 votes Thanks 2

More Questions From This User See All

AlifAlfauzanGumay11 April 2019 | 0 Replies

Sebutkan mekanisme penyaringan udara didalam saluran pernapasan untuk menjamin udara yg masuk ke paru paru benar benar bersih!! Answer

AlifAlfauzanGumay11 April 2019 | 0 Replies

Apa perbedaan antara serambi dengan bilik jantung Answer

AlifAlfauzanGumay11 April 2019 | 0 Replies

Sebutkan bagian-bagian darah dan kegunaannya masing-masing! Answer

AlifAlfauzanGumay11 April 2019 | 0 Replies

Sebutkan fungsi darah dalam tubuh manusia! Answer

Recommend Questions

dila250901 May 2021 | 0 Replies

mohon di jawab yang nomor 6 ya

FelixBenaya21 May 2021 | 0 Replies

Kerjakan semua pertanyaan di bawah ini dengan benar beserta penjelasannya! 1. Apa saja unsur-unsur cuaca? Apa perbedaan antara iklim dan cuaca? 2. Sebanyak 1 m³ udara pada suhu 20°C mengandung 14,6 g uap air. Uap jenuh pada suhu itu tercapai jika udara mengandung 24 g/m³. Berapa besar kelembapan nisbinya? 3. Jelaskan proses terbentuknya awan hingga mendatangkan hujan di Bumi. (TOLONG CEPETAN DIJAWAB MAU DIKUMPULIN SOALNYA DAN DIJAWAB SEMUANYA YA! DAN DIBERI PENJELASANNYA YA! SERTA TERIMA KASIH BANYAK BAGI YANG SUDAH MENJAWAB PERTANYAAN BIOLOGI TERSEBUT DENGAN JELAS DAN BENAR)

gyakya May 2021 | 0 Replies

tolong jawab ya makasih ya..:)maaf ya kalo tulisan nya jelek

abraham07 May 2021 | 0 Replies

Vertebrata merupakan suatu anak filum darihewan yang memiliki sumbu sarat atau otakdengan tubuh yang dilengkapi rangka dalam.Anggota Vertebrata tersebut adalah.

namira888 May 2021 | 0 Replies

berikan contoh proses perubahan bentuk sempurna dan tidak sempurna

ShalsabilaPutri11 May 2021 | 0 Replies

cara menanam binahong merah dari biji

dreyy64 May 2021 | 0 Replies

apakah Bintang Melakukan Gerak Revolusi?

cherylkeisha23 May 2021 | 0 Replies

tolong di jawab ya Thanks

ReisyaLestari May 2021 | 0 Replies

RUMPUT ➡BELALANG ➡BURUNG KECIL➡ULAR➡BURUNG ELANG rantai makanan seperti pada gambar dapat ditemukan pada ekosistem . . . . . a. rawa b. danau c. laut dalam d. padang rumput

wahyu271221 May 2021 | 0 Replies

mengapa orang yang menderita talasemia dapat mengalami kekurangan oksigen?

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA