Bagaimana cara menghitung luas permukaan prisma segitiga?

Rumus Prisma Segitiga

Rumus Prisma Segitiga – Prisma adalah bangun ruang yang dibentuk oleh sisi alas dan sisi atas kongruen, serta sisi tegak yang berbentuk segiempat. Berdasarkan bentuk alasnya, prisma dibagi menjadi beberapa jenis, diantaranya yaitu prisma segitiga, prisma segi empat, prisma segi lima, dan seterusnya. Nah, pada kesempatan kali ini akan membahas tentang rumus prisma segitiga dalam menghitung luas permukaan dan volume beserta contoh soal pembahasannya.

Sebelumnya, perlu diketahui bahwa prisma segitiga memiliki bentuk alas berbentuk segitiga. Sehingga, untuk menghitung luas permukaan dan volumenya, kita juga harus mengetahui rumus luas alas pada prisma segitiga. Dan rumus luas segitiga adalah 1/2 x alas x tinggi.

Dengan mengentahui rumus luas alasnya, maka kita akan mudah dalam memahami bagaimana cara menghitung luas permukaan dan volume pada bangun prisma segitiga. Namun, bangun yang belum tahu rumusnya, silahkan simak pembahasan berikut ini.

Cara Menghitung Luas Permukaan Dan Volume Prisma Segitiga

Untuk menghitung luas dan volume pada prisma, kita dapat menggunakan rumus yang akan dijelaskan secara lengkap beserta contoh soal pada pembahasan berikut ini.

A. Rumus Luas Permukaan Prisma Segitiga

Prisma segitiga terdiri dari beberapa bangun yang membentuknya berupa alas, penutup, dan selimut. Sehingga, untuk menghitung luas keseluruhan dari prisma segitiga tersebut kita harus menjumlahkan luas alas, luas penutup, dan luas selimutnya.

Luas Permukaan Prisma = Luas Alas + Luas Tutup + Luas Selimut
Luas Permukaan Prisma = 2 x Luas Alas + Luas Selimut

Karena bentuk alas dan penutup prisma segitiga berupa bangun yang kongruen, maka dapat kita tuliskan rumus untuk menghitung luas permukaan prisma segitiga sebagai berikut.

2 x Luas segitiga + Luas Selimut

Dari rumus luas permukaan prisma di atas, maka kita harus mengetahui rumus menghitung luas segitiga sebagai bantalan prisma tersebut. Selain itu, kita juga harus mengetahui bagaimana cara menghitung luas persegi panjang, karena selimut prisma segitiga memiliki bentuk persegi panjang.

Baca Lainnya:   Menghitung Volume Balok Jika Diketahui Luas Permukaan

B. Rumus Volume Prisma Segitiga

Secara umum, rumus volume prisma adalah :

Volume = Luas Alas x Tinggi

Namun, karena yang dibahas di sini adalah prisma yang memiliki alas berbentuk segitiga, maka untuk menghitung volume prisma segitiga dapat menggunakan cara sebagai berikut.

Volume = (½ x Alas Segitiga x Tinggi Segitiga) x Tinggi Prisma

Untuk memahami rumus-rumus pada bangun prisma segitiga diatas, silahkan perhatikan beberapa contoh soal berikut ini.

C. Contoh Soal Pembahasan

Sebuah prisma memiliki bentuk alas berupa segitiga siku-siku dengan ukuran panjang sisi siku-sikunya yaitu 3 cm dan 4 cm. Sedangkan tinggi prisma tersebut adalah 10 cm. Hitunglah luas permukaan dan volume prisma segitiga tersebut!

Penyelesaian :

1. Menghitung Luas Prisma Segitiga

Langkah pertama adalah mencari luas segitiga.
Luas Segitiga = ½ x a x t
Luas Segitiga = ½ x 3 x 4 = ½ x 12 = 6 cm²

Langkah kedua adalah menghitung luas selimut prisma segitiga
Luas Selimut = panjang x lebar

Perlu diketahui bahwa panjang selimut prisma adalah keliling segitiga alas, sedangkan lebar selimut adalah tinggi prisma, sehingga kita harus mencari keliling segitiga dahulu. Namun, karena sisi miring pada segitiga siku-siku alas belum diketahui, maka kita harus mencarinya sisi miringnya terlebih dahulu menggunakan rumus phytagoras.Sisi Miring = √a² + b²Sisi Miring = √3² + 4²Sisi Miring = √9 + 16Sisi Miring = √25

Sisi Miring = 5 cm

Rumus Cara Menghitung Luas Permukaan Prisma Segitiga Lengkap dengan contoh soalnya – Pada pembahasan kali ini kita akan bahas materi tentang rumus luas permukaan segitiga, mulai dari pengertian, sifat-sifat, rumus dan beberapa contoh soalnya lengkap. Untuk mari kita simak artikel ini lebih lanjut!

Rumus Luas Permukaan Prisma Segitiga

Pengertian Luas Permukaan Segitiga

Luas Prisma Segitiga adalah suatu bangun ruang yang mempunyai alas dan mempunyai tutup atas yang sama besar atau kongren membentuk segitiga. Pada sisi tegak atau sisi bagian samping memiliki bentuk persegi panjang.

Bangun prisma segitiga ini sering dipakai para arsitek untuk membangun sebuah bagian pada atap rumah.

Jenis – Jenis Prisma

Untuk menambah pengetahuan kita, alangkah baiknya juga kita mengetahui ada beberapa macam jenis bangun ruang prisma, namun sebelum kita penjelasan mari kita lihat contoh – contoh gambarnya dibawah berikut:

Jenis Jenis Prisma

Penjelasan:

     1. Prisma Segitiga Tiga

Adalah sebuah bangun ruang yang memiliki alas dan atap yang berbentuk segitiga.

     2. Prisma Segiempat

Prisma segi empat ini juga sering disebut kubus apabila semua sisi-sisinya adalah sama panjang dan balok apabila tidak semua sisinya sama panjang.

     3. Prisma Segilima

Adalah sebuah bangun ruang yang memiliki atap dan alas berbentuk segilima.

     4. Prisma Segienam

Adalah bangun ruang yang alas dan atap nya memiliki bentuk segienam.

Sifat-Sifat Prisma Segitiga

Prisma segitiga mempunyai beberapa sifat yang perlu kita perhatika, yaitu

  1. Alas dan atapnya kongruen.
  2. Sisi sampingnya berbentuk sebuah persegi panjang
  3. Memiliki rusuk-rusuk yang tegak
  4. Diagonal bidang sisinya sama dan berukuran sama

Rumus Luas Permukaan Prisma Segitiga

Keterangan daru gambar diatas adalah:

  • Rusuk Alas: AB, BC, AC
  • Rusuk Atas: DE, EF, DF
  • Rusuk Tegak: AD, BE, CF

Ada beberapa rumus yang dapat digunakan untuk menghitung luas permukaan prisma segitiga, yaitu:

Secara umum luas permukaan prisma segitiga dapat ditulis berikut ini :

L = (2 x luas alas) + (luas seluruh bidang tegak)

Namun apabila sisi alasnya sama panjang, maka rumusnya dapat ditulis sebagai berikut:

L = (2 x luas alas) + (3 x luas salah satu bidang tegak)

Dan bisa juga seperti dibawah ini :

L = (2 x luas alas) + (keliling alas x tinggi Prisma)

Contoh Soal Dan Pembahasan

soal 1

Perhatikan gambar prisma dibawah berikut:

Dari gambar prisma segitiga di atas mempunyai tinggi 20 cm, panjang bidang alasnya 10 cm dan tinggi bidang alasnya 12 cm. Tentukanlah luas permukaanya!

Diketahui       : a = 10 cm

t = 12 cm

t prisma = 20 cm

Ditanya: Berapa luas permukaan prisma segitiga?

Jawab: Luas permukaan prisma segitiga = (2 x luas alas) + (3 x luas salah satu bidang tegak)

= (2 x (½ x 10 x 12)) + (3 x (20 x 10))

= 120 + 600

= 720 cm2

Diketahui: ΔABC, ∠A = 40° dan ∠B = 80° maka besar ∠C adalah...

2,5 dasawarsa + 2 windu + 3 lustrum = ...tahun A. 20 tahun B. 40 tahun C. 45 tahun D. 56 tahun​

s. Hitunglah lu itunglah luas permukaan kubus yang panjang rusuknya sebagai berikut. a. 4 cm d. 10 dm b. 7 cm e. 12 mm C. 8 dm f. 15 cm​

tolong di jawab kak plissssss​

tolong bantu secepatnya kaka​plissss 1 kli ini aja udh selesai kok

tentukan jumlah simetri putar pada bangun tersebut​

Plis bantu kk soalnya dikumpulkan nanti

berikut tabel berat badan siswa kelas 6 jawab sma cara ny kk​

tolong jangan di jawab asal ya kak

Tolong kerjakan soal-soal berikut pakai cara ya​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA